Anda di halaman 1dari 1

Standar MIRM 11

Berkas rekam medis dilindungi dari kehilangan, kerusakan, gangguan, serta akses dan penggunaan
yang Tidak berhak.

Maksud dan Tujuan MIRM 11:

Rekam medis pasien, data serta informasi lain terkait pasien, dijaga dan dilindungi sepanjang waktu.
Dokumen disimpan pada lokasi yang terhindar dari air, panas dan kerusakan Lainnya. Pada rumah
sakit yang menyimpan rekam medis secara elektronik, ada regulasi untuk mencegah akses
menggunakan RM tanpa ijin dan melaksanakan proses pencegahan penggunaan yang tidak berhak.

Standar MIRM 12

Rumah sakit menetapkan standar kode diagnosa, kode prosedur/tindakan, simbol, singkatan, dan
artinya.

Maksud dan Tujuan MIRM 12:

Penggunaan kode diagnosis dan prosedur secara seragam memudahkan pengumpulan data dan
analisisnya sesuai peraturan perundang undangan.

Anda mungkin juga menyukai