Anda di halaman 1dari 1

Sumber HUkum Islam

Materi 1

Al-Quran
Dalam Al-Quran berisi hukum-hukum yang akan menjadi
pedoman dan menuntun umat Islam dalam menjalani kehidupan
ini. Fungsi dari Al-Quran adalah mengatur umat manusia dalam
menjalin hubungan dengan orang lain. Baik itu dalam hal
warisan, zakat, berdagang, dan sebagainya.

Hadist
Hadist adalah perbuatan serta perkataan dari Nabi Muhammad
saw. Dalam hukum Islam, hadist menjadi penjelas dan penguat
tentang hal yang tidak dijelaskan secara rinci di dalam Al-
Quran.

Ijma
ijma adalah memutuskan dan menyepakati sesuatu. Ijma dapat
dipahami sebagai sebuah kesepakatan ulama mengenai suatu
perkara bila tidak terdapat penjelasan yang spesifik dalam
Alquran dan Hadist.

Qiyas
Qiyas merupakan perluasan dari hukum yang ada. Qiyas adalah salah
satu metode untuk menentukan hukum sesuatu yang baru dan belum
dikenal sebelumnya, dengan cara mencari padanannya dengan hal
yang sebelumnya diketahui dan sudah diatur dalam Alquran dan
Hadits.

A Muhammad Asrul Eka Saputra


5001211012

Anda mungkin juga menyukai