Anda di halaman 1dari 6

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SMA NEGERI 2 BATANG
Jalan Desa Rowobelang Batang

SOAL ULANGAN HARIAN

Mata Pelajaran : Biologi


Kelas/ Semester : XI MIPA/ 2
Materi : Sistem Reproduksi pada Manusia

Jawablah soal-soal berikut dengan cara member tanda silang (x) pada salah satu pilihan jawaban yang
paling tepat !

1. Dari pernyataan berikut yang tidak benar mengenai sel telur manusia adalah …..
a. terbentuk di dalam ovarium
b. merupakan sel diploid
c. dihasilkan melalui proses meiosis
d. akan bergabubg dengan sperma untuk membentuk zigot
e. terdapat pada wanita

2. Dalam perkembangan spermatozoa, meiosis II terjadi pada tahap pembentukan …..


a. spermatid c. spermatosit primer e. spermatozoa
b. sperma d. spermatosit sekunder

3. Urutan yang benar dalam tahap pembentukan ovum adalah ….


a. ogonium oosit sekunder oosit primer ovum
b. oosit primer oosit sekunder oogonium ovum
c. oosit primer oogonium oosit sekunder ovum
d. oogonium oosit primer oosit sekunder ovum
e. oogonium ovum oosit primer oosit sekunder

4. Hormon yang terlibat dalam merangsang ciri-ciri seks sekunder pada wanita adalah .
a. androgen c. estrogen e. oksitosin
b. adrenalin d. testoteron

5. Hormon yang menyebabkan ovulasi pada wanita adalah ….


a. LH c. estrogen e. HCG
b. FSH d. prolaktin

6. Hormon testoteron berperan dalam ……


a. siklus menstruasi d. siklus ovarium
b. perkembangan kelenjar susu e. perkembangan testis
c. pertumbuhan rambut pada muka

7. Organ reproduksi pria yang terlibat dalam produksi sperma adalah …..
a. testis c. kelenjar prostat e. vasa deferensia
b. skrotum d. epididimis

8. Peleburan antara gamet jantan dan gamet betina akan menghasilkan ……


a. ovum c. zigot e. embrio
b. sperma d. fetus

9. Jalan keluarnya sperma dari saluran reproduksi pria adalah ….


a. epididimis, tubulus seminiferus, vas deferens, uretra
b. tubulus seminiferus, vas deferens, epididimis, uretra
c. epididimis, tubulus seminiferus, uretra, vas deferens,
d. tubulus seminiferus, epididimis, vas deferens, uretra
e. tubulus seminiferus, epididimis, uretra, vas deferens,

10. Cairan alkali yang merupakan bagian dari semen disekresikan ke dalam uretra oleh ..
a. kelenjar prostate c. tubulus seminiferus e. duktus ejakulatorius
b. vesikula seminalis d. vas deferens

11. Membran embrio yang berfungsi melindungi embrio dari gesekan adalah ……
a. kantung kuning telur c. korion e. plasenta
b. amnion d. alantois

12. Kista adalah penyakit yang menyerang perempuan, yaitu adanya...


a. kanker ganas pada serviks karena infeksi virus Human Papilomavirus (HPV)
b. tumor berisi cairan di tuba falopi
c. jaringan endometrium di luar dinding rahim
d. sulit hamil karena infeksi parasit Toxoplasma gondii

13. Kembar identik terjadi karena.....


a. dua ovum dibuahi satu sperma
b. dua ovum dibuahi dua spermah
c. satu ovum dibuahi dua sperma
d. satu ovum dibuahi satu sperma

14. Bakteri yang menyebabkan penyakit sifilis yaitu ...


a. Eschericia coli
b. Trypanosoma gambiense
c. Neisseria gonorrhoeae
d. Treponema pallidium

15. Berikut yaitu penyakit yang bisa mengakibatkan menurunnya sistem kekebalan tubuh
seseorang yaitu...
a. sifilis
b. herpes
c. AIDS
d. Gonore

16. Pada sistem reproduksi, penyakit yang disebabkan oleh virus yaitu ....
a. herpes genetalis
b. gonore
c. sifilis
d. AIDS

17. Seorang wanita yang sudah tidak produktif untuk bereproduksi yang ditandai dengan
tidak mengalami menstruasi dinamakan ....
a. menopause
b. permatogenesis
c. oogenis
d. Ovulasi

18. Testis selain menghasilkan sel sperma, juga mempunyai fungsi sebagai tempat
pembentukan hormon ....
a. testesteron
b. estrogen
c. insulin
d. progesterone

19. Selaput pembungkus embrio yaitu amnion yang mempunyai fungsi ...
a. memberi makanan dan O2 pada embrio
b. pertukaran zat antara ibu dan janin
c. melindungi ibu dan janin
d. melindungi embrio dari benturan

20. Peristiwa pelepasan ovum dari ovarium dinamakan ...


a. ovulasi
b. fertilisasi
c. menstruasi
d. Ovipar

21. Berikut ini merupakan saluran reproduksi pada pria secara urut ...
a. testis, epididimis, uretra, vas deferens, penis
b. testis, epididimis, vas deferens, uretra, penis
c. testis, vas deferens, epididimis, uretra, penis
d. testis, uretra, vas deferens, epididimis, penis

22. Di dalam penis ada saluran yang dinamakan uretra. Saluran ini mempunyai fungsi
untuk ...
a. saluran sperma dari testis ke kantong sperma
b. penghasil sperma dan hormon
c. saluran sperma dan urine
d. penghasil sperma dan urine

23. Masa pubertas ditandai dengan dihasilkan dan dikeluarkannya ...


a. FSH dan LH
b. testosteron oleh testis dan estrogen oleh ovarium
c. sperma oleh pria atau sel telur oleh wanita
d. testosteron dan FSH

24. Penghubung antara embrio dan ibu yaitu ...


a. yolk
b. amnion
c. plasenta
d. Khorion
25. Pernyataan di bawah ini yang tidak termasuk usaha untuk mencegah penularan virus
HIV adalah ...
a. memeriksa darah sebelum melakukan transfusi darah
b. peralatan operasi harus steril
c. menggunakan jarum suntik yang steril dan sekali pakai
d. tidak perlu melakukan donor darah

26. Struktur berumbai pada ujung tuba falopi yang berfungsi untuk menangkap ovum
yang terlempar keluar dari folikel de Graff dinamakan……
a. uterus
b. Fimbriae
c. Fibrin
d. Tentakel

27. Zigot akan ditempatkan di uterus setelah terjadi fertilisasi. Zigot menuju uterus yaitu
dengan cara….
a. terlempar dari ovarium karena dorongan yang kuat
b. ditangkap oleh struktur berumbai tuba falopi
c. didorong oleh gerak peristaltik dinding tuba falopi yang bersilia
d. berenang menuju uterus

28. Endometrium pada siklus etrus tidak keluar bersama darah, akan tetapi….
a. Tidak terbentuk endometrium
b. Dikeluarkan bersama feces
c. Dikeluarkan bersama urin
d. Direabsobsi oleh uterus

29. Urutan perkembangan sel telur yang telah dibuahi yaitu...


a. Zigot > morula > blastula > gastrula
b. Zigot > gastrula > blastula > morula
c. Zigot > morula > gastrula > blastula
d. Zigot > gastrula > morula > blastula

30. Bayi yang berada di dalam kandungan akan terlindung dari goncangan oleh...
a. Alantois
b. Amnion
c. Plasenta
d. Korion

Jawablah secara singkat padat dan jelas !

1. Sebutkan organ-organ kelamin laki-laki ? jelaskan fungsinya masing-masing !


2. Sebutkan organ-organ kelamin perempuan ?
3. Jelaskan mekanisme menstruasi seperti gambar berikut ?
4. Sebutkan gangguan-gangguan reproduksi ?
5. Jelaskan mekanisme bayi tabung ? karena alasan apa seseorang melakukan proses bayi tabung
?

LEMBAR JAWAB

Mata Pelajaran : Biologi Nama : ___________________


Kelas/ Semester : XI MIA/ 2 Kelas : ___________________
Waktu : 2 x 45 menit No. Abs : _____________
Materi : Sistem Repsoduksi
pada Membran

No Option No Option
1 a b c d e 11 a b c d e
2 a b c d e 12 a b c d e
3 a b c d e 13 a b c d e
4 a b c d e 14 a b c d e
5 a b c d e 15 a b c d e
6 a b c d e 16 a b c d e
7 a b c d e 17 a b c d e
8 a b c d e 18 a b c d e
9 a b c d e 19 a b c d e
10 a b c d e 20 a b c d e

__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________

Nilai : ________________

Tanda Tangan
Korektor Peserta Didik Orang Tua/Wali

Anda mungkin juga menyukai