Anda di halaman 1dari 2

Nama : Khaira Nurawalia Rahma SR

NIM : 11190820000022

Mata Kuliah : Akuntansi Perbankan – Pil 4

SOAL

 Pada tanggal 1 Juni 2006 Bank Bima melakukan emisi saham biasa sebanyak 100.000
lembar dengan harga nominal Rp 5.000,- kurs 105.
 Pada tanggal 30 Juni 2006 Bank Bima membeli kembali 50.000 lembar sahamnya
dengan kurs 102.
 Pada tanggal 31 Juli 2006, Bank Bima menjual kembali saham treasury-nya sebanyak
50.000 lembar dengan kurs 103.
 Pada tanggal 15 Agustus 2006 Bank Bima menjual kembali 50.000 lembar saham
treasuri dengan kurs 98.

Buatlah jurnal yang diperlukan !

JAWABAN
Metode Harga Perolehan

1/6/06 Kas 525.000.000


Modal Saham 500.000.000
Agio Saham 25.000.000
30/6/06 Saham Treasury 255.000.000
Kas 255.000.000
31/7/06 Kas 257.500.000
Saham Treasury
255.000.000
Tambahan Modal disetor 2.500.000
15/8/06 Kas 245.000.000
Tambahan Modal disetor 10.000.000
Saham Treasury
255.000.000

Metode Harga Normal

1/6/06 Kas 525.000.000


Modal Saham 500.000.000
Agio Saham 25.000.000
30/6/06 Saham Treasury 250.000.000
Agio Saham 5.000.000
Kas 255.000.000
31/7/06 Kas 257.500.000
Saham Treasury
250.000.000
Agio Saham 7.500.000
15/8/06 Kas 245.000.000
Tamabahan Modal disetor 5.000.000
Saham Treasury
250.000.000

Anda mungkin juga menyukai