Anda di halaman 1dari 1

1.

Analisis laporan keuangan dan kegunaan analisis informasi keuangan


 Analisis laporan keuangan adalah suatu proses mempelajari data-data keuangan
untuk memahami posisi keuangan, hasil operasi, dan perkembangan perusahaan,
sehingga analisa laporan keuangan tersebut dapat digunakan sebagai dasar
pengambilan keputusan bagi para pengambil keputusan.
 Kegunaan informasi laporan keuangan yaitu: menilai kinerja perusahaan,
memaksimalkan periode kinerja, sebagai dasar pengambilan keputusan.
2. Analisis Likuiditas
Analisis Likuiditas adalah kemampuan perusahaan untuk memenuhi kewajiban jangka
pendek nya pada saat jatuh tempo atau tepat waktu.
Rasio lancar: total aset lancar/total utang lancar
Rasio cepat: total aset lancar-persediaan/total utang lancar
Rasio kas: kas+setara kas/aset utang lancar
Analisis solvabilitas adalah kemampuan perusahaan untuk membayar kewajiban jangka
panjang dan kewajiban jangka pendek nya pada saat likuiditas.
Rasio utang: total utang/total aktiva
Rasio ekuitas: total utang/total ekuitas
Rasio rentabilitas adalah rasio yang mengukur kemampuan perusahaan untuk menghasilkan
laba pada periode tertentu.
Gross profit margin: laba kotor/penjualan
Net profit margin: laba bersih setelah pajak/penjualan bersih
Profit margin: laba bersih/penjualan
3. Analisis aktivitas investasi kebutuhan modal kerja
Analisis aktivitas investasi adalah Analisis yang mengidentifikasi dan mendeskripsikan
kegiatan dalam suatu organisasi dan
mengevaluasi dampaknya terhadap operasi bisnis.
Sumber modal kerja adalah dana yang diperlukan perusahaan untuk memenuhi
keberlangsungan operasi perusahaan sehari-hari.
4. Analisis Aktivitas investasi (aset lancar) kas dan setara kas
Kas dan setara kas adalah aset paling

Anda mungkin juga menyukai