Anda di halaman 1dari 6

Soal debat 1 E 1

1. Menyatakan argument-argumen yang logis


2. Menyatakan argument dengan santun
3. Mengumpulkan informasi berupa fakta yang mendukung argument
4. Menyatakan sanggahan dengan bahasa yang sopan
5. Tidak menggunakan pernyataan negative mengenai pribadi pihak lain
Urutan tata cara debat yang baik adalah …
1, 2, 3, 4, 5
3, 2, 4, 1, 5
3, 1, 4, 2, 5
4, 2, 1, 3, 5
3, 2, 1, 4, 5

Afimasi B 2

Dalam debat yang dimaksud tim afirmasi adalah …


Tim yang tidak mendukung atau menolak mosi
Tim yang berargumen dalam rangka mendukung mosi
Tim yang member penilaian
Tim yang menyampaika argument dalam rangka menolak mosi
Orang yang menulis hasil debat

Cara membuat lawan tidak berkutik A 3

Salah satu cara yang dapat dilakukan untuk membuat lawan debat tidak berkutik saat ada
argument adalah …
Sampaikan fakta dan data
Buat suasana debat tegang
Lakukan debat dengan ikhlas
Matikan lawan dengan berbagai cara
Buat lawan bertekuk lutut

Tugas tim oposisi B 4

Selain tim afirmasi di dalam debat juga ada tim aposisi, yang bertugas …
Memberikan dukungan terhadap topik debat
Menolak topik debat
Mengambil posisi netral di dalam debat
Membenarkan topik
Mengatur jalannya debat
MOSI B 5
Isu atau masalah yang diperdebatkan dalam interaksi antarbahasa adalah …
Afirmasi
Mosi
Oposisi
Netral
konflik

argumen D 6

Suatu saat, kamu mengikuti debat dengan mosi “kegiatan ekstrakurikuler membuat siswa
menurun prestasi akademisnya”. Sebagai pembicara tim oposisi argumen yang tepat kamu
kemukakan adalah …
Sudah menjadi rahasia umum bahwa kegiatan ekstrakurikuler membuat siswa menurun prestasi
akademisnya.Hal ini disebabkan terkurasnya tenaga dan waktu mereka.
Kegiatan ekstrakurikuler sebaiknya dilaksanakan dengan waktu yang dibatasi supaya tidak
mengganggu jam belajar
Siswa harus mengukur kemampuannya mengikuti kegiatan ekstrakurikuler supaya tidak
mengganggu prestasi akademiknya
Kegiatan ekstrakurikuler tidak membuat siswa menurun prestasinya, justru sebaliknya. Kegiatan
ini membuat mereka semakin bersemangat belajar karena mendapat ilmu baru dan berinteraksi
positif dengan teman lain
Kegiatan ekstrakurikuler seharusnya tidak wajib bagi siswa karena mengganggu prestasi
akademiknya.

Pemerintah A 7

Menurut saya , Indonesia sudah maju dengan bantuan pemerintah, seperti raskin, bantuan
kesehatan secara gratis , dan masih banyak lagi. Pernyataan tersbut memuat dukungan
terhadap …
Pemerintah
Pegawai pemerintah
Rakyat Indonesia
Rakyat miskin
Dunia kesehatan

Generalisasi A 8

Daun sirsak berkhasiat untuk membunuh sel kanker. Daun jambu biji berkhasiat untuk
menyembuhkan diare. Daun salam dapat digunakan untuk menurunkan kolesterol dalam darah.
Daun imbo dapat digunakan untuk menyembuhkan wasir. Sebenarnya banyak daun disekitar kita
yang dapat digunakan untuk menyembuhkan penyakit. Banyak daun yang ada di sekitar kita yang
dapat dimanfaatkan untuk menyembuhkan penyakit.
Paagraf tersebut dikembangkan secara …
Generalisasi
Analogi
Sesab akibat
Deduktif
Induktif

Sebab akibat 9 C

Anak itu tidak pernah mau belajar meskipun ujian akhir sudah dekat. Pekerjaan rumah sering
dikerjakan di sekolah. Tugas-tugas sekolah yang diberikan guru pun sering tidak dikerjakannya.
Ia lebih sering menyontek pekerjaan temannya. Akhirnya, pada saat ujian berlangsung ….
Kalimat yang tepat untuk melengkapi bagian yang rumpang dalam paragraf sebab akibat
tersebut adalah ….
Ia tidak lagi bergantung kepada temannya
Dia tidak diterima di perguruan tinggi
Dia tidak dapat mengerjakaan soal-soal dengan benar
Ia gagal mendapatkan juara pertama
meskipun lulus, ia tidak dapat pengahargaan

ANALOGI 10 B
Orang tua mendidik kita di rumah dengan penuh kasih saying. Mereka mengajari kita banyak
hal. Tak jarang kita marahi ketika kita nakal dan tidak memenuhi nasihat mereka. Di sekolah,
para guru juga mendidik kita dengan penuh kasih saying. Guru-guru mengajari kita berbagai ilmu
pengetahuan dan keterampilan, bahkan juga memberikan teladan akhlak yang baik. Demi
menanamkan kedisiplinan dan tanggung jawab, para guru pun acapkali member hukuman pada
kita. Jadi dapat dikatakan bahwa para guru adalah orangtua kita di sekolah. Cara menarik
kesimpulan paragraf tersebut adalah …
Generalisasi
Analogi
Sebab akibat
Sebab akibat
deduktif

Latar belakang biografi B 11

Rahmat Shah lahir tanggal 23 Oktober 1950 setelah dua belas bulan dikandung oleh ibunya, Hj.
Syarifah. Ia anak laki-laki kedua dalam keluarga besar Gulrang Shah. Kakak lelakinya, Arif
Rahmat adalah anak keenam, tiga saudara lain di atasnya semuanya wanita. Sebetulnya ada satu
lagi kakak Rahmat, Habib Shah namanya, namun meninggal dunia pada zaman revolusi saat
berusia kurang lima tahun. Keluarga Rahmat tergolong keluarga besar, yakni 16 bersaudara,
delapan lelaki dan delapan wanita. Mereka semua tinggal di sebuah kota yang bernama
Perdagangan, Simalungun, Sumatra Utara.
Kutipan biografi tersebut menggambarkan …
latar belakang pendidikan
latar belakang keluarga
latar belakang budaya
latar belakang karier
latar belakang social

Keistimewaan tokoh B 12

Ahmad Tohari menikah tahun 1970 dengan Siti Syamsiah. Istrinya bekerja sebagai guru SD. Dari
perkawinannya itu, mereka dikaruniai lima orang anak. Ahmad Tohari sangat menyayangi
keluarganya. Tahun 1981, ketika bekerja dan tinggal di Jakarta, Tohari mengundurkan diri dari
jabatan redaktur harian Merdeka. Hal itu terjadi karena dia ingin berkumpul bersama istri dan
anak-anaknya di desa. Anak-anaknya pernah juga dibawa ke Jakarta tetapi mereka tidak betah.
Keistimewaan Ahmad Tohari menurut kutipan biografi di atas adalah …
Ia memiliki istri yang bekerja sebagai guru.
Ahmad Tohari sangat menyayangi keluarganya.
Tohari mengundurkan diri dari jabatan redaktur harian Merdeka
Anak Ahmad Tohari tidak senang berada di Jakarta.
Ahmad Tohari lahir dari keluarga santri.

KEBAHASAAN C 13

Selain itu, Chairil Anwar juga menerjemahkan karya sastra asing ke dalam bahasa Indonesia.
Unsur kebahasaan yang terkandung dari kata menerjemahkan pada penggalan teks biografi
tersebut adalah …
Kata ganti
Kata kerja mental
Kata kerja tindakan
Kata kerja pasif
Kata sambung

KETELADANAN D 14
“Saya tertarik fisika sejak SMP. Tidak ada alas an khusus kenapa saya suka fisika karena pada
dasarnya saya suka belajar saja. Lupakan saja fisika, saya suka belajar semuanya,” katanya.
“Semua mata pelajaran di sekolah, saya suka. Saya suka kimia, sejarah, geografi, matematika,
apalagi bahasa Indonesia. Saya selalu bagus nilai bahasa Indonesia,” tambahnya.
Hal yang patut diteladani dari tokoh dalam biografi tersebut adalah …
Suka belajar fisika sejak SMP
Suka belajar bahasa Indonesia
Suka belajar semuanya
Suka belajar semua mata pelajaran
Selalu bagus nilai bahasa Indonesianya
Struktur C 15

“Saya tertarik fisika sejak SMP. Tidak ada alas an khusus kenapa saya suka fisika karena pada
dasarnya saya suka belajar saja. Lupakan saja fisika, saya suka belajar semuanya,” katanya.
“Semua mata pelajaran di sekolah, saya suka. Saya suka kimia, sejarah, geografi, matematika,
apalagi bahasa Indonesia. Saya selalu bagus nilai bahasa Indonesia,” tambahnya.
Penggalan biografi tersebut menunjukkan struktur …
Orientasi
Pembuka
Peristiwa
Penutup
Reorientasi

CARA PENGGAMBARAN KARAKTER UNGGUL B 16

“Semua anak mama tidak manja dengan uang, sebab kami tidak punya uang,” tutur mama Nelc.
“Tidak bisa jajan. Untuk naik taksi saja mama sering tidak punya uang. Kalau Oge mau makan
harus pulang dulu ke rumah,” katanya. Pengarang menggambarkan karakter unggul tokoh
secara …
Langsung
Tidak langsung
Naratif
Deskriptif
Gabungan

Kalimat pasif A 17

1) Di Indonesia, Habibie menjadi Menteri Negara Ristek/Kepala PPT selama 20 tahun, ketua
Ikatan Cendekiawan Muslim Indonesia, memimpin perusahaan BUMN strategis, dipilih
menjadi wakil presiden RI dan menjadi Presiden RI ke- 3 setelah Soeharto mundur pada
tahun 1998.2) Pada masa jabatan Habibie, terjadi referendum di Timur Timur, samapai
akhirnya Timor Timur memisahkan diri dari Indonesia. 3) Dalam masa jabatannya yang
singkat, Habibie telah meletakkan dasar bagi kehidupan demokrasi dan persatuan wilayah di
Indonesia dengan dipisahkannya undang-undang tentang otonomi daerah dan undang-
undang tentang partai politik, undang-undang tentang pemilu dan undang-undang tentang
susunan kedudukan DPR/MPR. Kata kerja pasif dalam penggalan biografi tersebut terdapat
pada kalimat no …
1
2
3
4
5
KARAKTER UNGGUL E 18

Demi ibunya yang telah bersusah payah membiayai hidup dan pendidikannya, Habibie
belajar dengan sungguh-sungguh. Tekadnya ia harus menjadi orang sukses. Pada saat kuliah
di Jerman tahun 1955, di Aachen, 99% mahasiswa Indonesia yang belajar di sana
diberikesempatan penuh. Hanya beliaulah yang memeliki paspor hijau. Berdasarkan
penggalan teks tersebut karakter unggul tokoh adalah …
Rajin belajar
Pantang menyerah
Pekerja keras
Ulet
Berbakti kepada orang tua

KATA GANTI ORANG KETIGA C 19

Demi ibunya yang telah bersusah payah membiayai hidup dan pendidikannya, Habibie
belajar dengan sungguh-sungguh. Tekadnya ia harus menjadi orang sukses. Pada saat kuliah
di Jerman tahun 1955, di Aachen, 99% mahasiswa Indonesia yang belajar di sana
diberikesempatan penuh. Hanya beliaulah yang memeliki paspor hijau. Kata ganti orang
keberapa yang digunakandalam teks biografi tersebut?
1
2
3
4
5

STRUKTUR ORIENTASI A 20

Ardian Syaf ( 31 ), sosok komikus yang rendah hati ini memilih tinggal di kampong halamannya di
Desa Tenggur, Kecamatan Rejotangan, Tulung Agung bersama istri dan seorang anaknya. Dari
kampong halamanya, karya Aan,sapaan akrabnya, mampu menembus dunia. Bahkan ia disodori
kontrak eksklusif sebagai penciller oleh penerbit raksasa Amerika. Penggalan biografi tersebut
menunjukkan struktur …
Orientasi
Peristiwa 1
Peristiwa 2
Penutup
Reorientasi

Anda mungkin juga menyukai