Tugas Komunikasi Pembangunan Pertanian

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 2

Tugas Komunika Pembangunan Pertanian

1. Bagaimana komunikasi pertanian mirip dan berbeda dari ilmu sosial


lainnya di bidang pertanian, seperti pendidikan pertanian, pendidikan
penyuluhan, sosiologi pedesaan dan ekonomi pertanian?

2. Untuk berbagai alasan, banyak orang tidak memiliki akses teknologi


informasi. Bagaimana nasib mereka yang tidak dapat memperoleh
informasi melalui media elektronik seperti internet atau CD ROM
(misalnya)? Sebagai komunikator pertanian, bagaimana saudara dapat
merencanakan penyebaran informasi yang mencakup semua orang?

JAWAB
1. Komunikasi pertanian adalah pernyataan antar manusia baik secara
individu ataupun kelompok yang sifatnya umum dengan menggunakan
lambang-lambang tertentu seperti sering dijumpai pada metode
penyuluhan.
Pendidikan penyuluhan adalah sebuah proses pendidikan kepada petani
agar lebih memahami informasi baru didunia pertanian. Yang bertujuan
mempengaruhi perilaku petani, baik pengetahuan, keterampilan dan sikap
petani agar berubah dan tercapai kualitas hidup yang lebih baik.
Sosiologi pedesaan adalah ilmu yang mempelajari tentang kehiduupan
masyarakat pedesaan beserta segala hal yang terkait, termasuk strukstur
sosial, kondisi, proses dan sistem sosial.
Ekonomi pertanian adalah bagian ilmu ekonomi umum yang mempelajari
fenomena fenomena serta persoalan yang berhubungan dengan pertanian
baik mikro ataupun makro.

2. Pada umumnya masyarakat tani masih sulit menerima informasi melalui


media elektronik atau CD ROM. Hal ini dikarenakan mayoritas petani di
Indonesia berumur cukup tua atau tidak produktif. Langkah pertama yang
harus dilakukan yaitu mensurvei lokasi terlebih dahulu untuk mengetahui
tradisi atau kebiasaan masyarakat sekitar dalam berkomunikasi. Setelah
menemukan karakteristik dari daerah tersebut maka dilakukannya
pemilihan metode penyuluhan. Metode penyuluhan dipilih berdasarkan
Ide. Ide tersebut dijelaskan kepada masyarakat, setelah ini masyarakat
berhak meilih ide atau penyampaian seperti apa yang dapat diterima.
Tahapan :

1. Tau
2. Minat
3. Evaluasi
4. Mencoba
5. Mengadobsi

Anda mungkin juga menyukai