Anda di halaman 1dari 19

PANDUAN ALUR TRACING DIGITAL DAN

PENGGUNAAN SISTEM ISOMAN


UNTUK DINKES KAB/KOTA DAN PUSKESMAS

16 Agustus 2021

KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA


PERAN DALAM ALUR TRACING DIGITAL
Orang yang memiliki
Orang yang riwayat kontak dengan
terkonfirmasi kasus terkonfirmasi
Covid-19. Covid-19 (Rumah,
Pasien Konfirmasi Kontak Erat Kerja, Kegiatan Sosial)

TNI dan POLRI TRACER DINKES DAN PUSKESMAS


DIGITAL
TRACER
ENTRY
TRIASE
DATA DAN
SILACAK KONTAK
ERAT
Tracer Babinsa
Danramil dan Bhabinkamtibmas Dinkes Kepala Tracer/Nakes/
Dandim dan
SILACAK

Kapolsek
a.Mendapatkan List Tracer Kota/Kab Puskesmas Relawan
Kapolres Pasien Konfirmasi dari
Digital Baja a.Mendapatkan List a.Mendapatkan List
a.Mendapatkan List Danramil dan Kapolsek a.Melakukan triase ke
a.Mendapatkan List
Pasien Konfirmasi (Bintara Pasien Konfirmasi Pasien Konfirmasi Pasien Konfirmasi
Pasien Konfirmasi
Melalui WA Kemkes
dari Dandim dan b.Melakukan wawancara Remaja) Melalui WA Kemkes Melalui Dinkes Kab/Kota
Kapolres telp Kontak Erat dan b.Melakukan wawancara
kunjungan ke lapangan Membantu b.Meneruskan List ke b.Meneruskan List
b.Meneruskan List Babinsa, kontak Erat
untuk kontak sulit Kepala Puskesmas/ Pasien ke Tracer
b.Meneruskan List ke Bhabinkamtibmas
Pasien ke Danramil dihubungi
Tracer dan Tracer c.Entry data ke
dan Kapolsek c.Koordinasi Evaluasi c. Koordinasi pembagian SILACAK dan NAR
c. Memberikan hasil Puskesmas
c. Koordinasi Puskesmas tugas list tracing dengan
wawancara ke Tracer melakukan input
c.Koordinasi Evaluasi TNI/Polri
pembagian tugas list Baja Input Data d.Pemantauan Harian
Koramil dan Polsek Data di Silacak
tracing dengan
Puskesmas d.Pemantauan Harian
ALUR KOORDINASI SILACAK
KOORDINASI LAPANGAN
1A 2A /KUNJUNGAN BERSAMA 3A
DINKES KAB/KOTA KA PKM
NAR Nakes / Relawan Terlatih
Menerima link daftar kasus Membagikan daftar
(New All Record)/Sistem Melakukan wawancara pasien
konfirmasi dan membagi kasus konfirmasi kepada
Pelaporan Laboratorium TRIASE dan triase gejala serta
kepada KA PKM Nakes/Relawan Terlatih
Covid-19) TRACING penerbitan resep
Whatsapp Whatsapp
TRACING KOORDINASI/BRIEFING Tracer TNI Polri 4B
DI PUSKESMAS
KONTAK ERAT 1B Tracing & wawancara pasien,
2B 3B pengantaran obat sesuai
DANRAMIL &
DANDIM, KAPOLRES DANDIM, KAPOLRES KAPOLSEK anjuran Nakes. Tracer
menerima link dokumen mengirimkan daftar tracing Membagi tugas tracing mencatat kontak erat dan
daftar tracing pasien ke Danramil dan Kapolsek memberi data kepada Baja u/
kepada tracer TNI Polri
terkonfirmasi COVID-19 input ke SILACAK
Whatsapp Silacak
Whatsapp Whatsapp
Tracer TNI Polri dan Tracer TNI Polri dan Tracer TNI Polri dan 5B
1C Relawan Terlatih
Kontak Erat Relawan Terlatih Relawan Terlatih
Menjalani tes antigen atau Melakukan pengawasan* Menghubungi kontak erat, dan
Selesai Karantina PCR hari ke-5 (exit test); dan mencatat gejala; memastikan kontak erat
Puskesmas tracer mencatat dan Tracer mencatat dan menjalani tes antigen hari ke-1
memberi data ke Baja u/ memberi data kepada Baja (entry test); Tracer mencatat dan
Tidak diinput ke SILACAK u/ input ke SILACAK
SOP 7B memberi data kepada Baja; Baja
ISOMAN/ TEST DI RUMAH / POSKO Silacak 6B input data ke SILACAK
ISOTER + PPKM MIKRO *) Pasien Isolasi & Tidak
RS Ya TEST DI RUMAH / POSKO PPKM
Silacak Karantina MIKRO 3
Ya Silacak
SILACAK

PENJELASAN TAMBAHAN 2A 3B

ALUR TRACING 1. Koordinasi dan briefing dilaksanakan setiap pagi pada saat Apel
1. di Puskesmas;
2. KA PKM, KAPOLSEK, DANRAMIL membagikan Daftar Kontak Erat
1B dan Form Pelacakan Kontak Erat kepada para tracer lapangan
DANREM, DANDIM, KAPOLRES (Bhabinkamtibmas, Babinsa, Tracer Baja TNI Polri, Relawan Terlatih)
Menerima link dokumen daftar orang terkonfirmasi 3. Koordinasi di lapangan dilakukan oleh para tracer agar tidak
COVID-19 setiap pukul 04.00 WIB melalui terjadi penumpukan petugas dalam satu daftar kontak erat;
Whatsapp
Para tracer non-nakes menghadirkan nakes atau 3A
relawan terlatih bila berkaitan dengan testing kontak
4B SAMPAI 7B SILACAK erat, diagnosis gejala, penerbitan resep obat,
penentuan layak tidaknya rumah isoman, serta lamanya
1. Kegiatan wawancara pasien isoman, seseorang melaksanakan isoman 4B
kontak erat, entry test, pemantauan
isoman/karantina, serta exit test yang
dilakukan oleh tracer lapangan 5B 7B
difoto/direkam kemudian dilaporkan 1C
kepada para digital tracer (Baja TNI Polri)
1. Entry test dan exit test terhadap kontak erat
2. Para Baja TNI Polri adalah personel yang Sesuai anjuran
dilakukan Nakes dengan mengunjungi rumah kontak
sudah dilatih sebagai digital tracer yang Dokter/Nakes dan
erat
standby di Puskesmas, HARUS ketentuan pihak
2. Jika kontak erat yang akan ditest (entry/exit) terlalu
LANGSUNG menginput data dari tracer Puskesmas
banyak, maka dapat dilaksanakan di Posko PPKM
lapangan ke aplikasi SILACAK, saat itu
Mikro dengan tetap memperhatikan prokes 3M
juga.
4
Aplikasi Pelacakan-Tracing Kontak Erat hanya menggunakan satu aplikasi utama yaitu SILACAK.
INARISK merupakan aplikasi pendukung untuk pelaporan kegiatan sosialisasi, pembagian sembako, dan kegiatan berkelompok lainnya.
PENJELASAN TAMBAHAN ALUR TRACING UNTUK DINKES

1A 2A 3A
DINKES KAB/KOTA KA PKM
NAKES/RELAWAN TERLATIH
Menerima link dokumen daftar orang Berkoordinasi dengan
Berkoordinasi dengan tracer TNI
terkonfirmasi COVID-19 setiap pukul Danramil dan Kapolsek,
POLRI di lapangan untuk melakukan
04.00 WIB melalui Whatsapp dan dan membagikan tugas ke
triase gejala dan penerbitan resep
membagikan ke KA PKM Nakes/Relawan terlatih

PENDAFTARAN DAFTAR TARGET TRACING KHUSUS DINKES KAB/KOTA

DINKES Daftar melalui:


KAB/KOTA https://isoman.kemkes.go.id/daftar Terima kode validasi melalui WA, Terima daftar pasien
Pilih akses “Dinas Kesehatan masukkan ke website pendaftaran melalui WA jika akun
Kab/Kota” sudah diaktivasi*

*Akun DINKES Kab/Kota akan diaktivasi oleh Staf DINKES Provinsi


**Harap berkoordinasi dengan DINKES Provinsi untuk aktivasi akun
ALUR PERSETUJUAN PENGGUNA OLEH DINKES PROVINSI
Menggunakan sistem isoman

DINKES Daftar melalui grup WA Terima username dan Login ke


PROVINSI TRACING DIGITAL PROVINSI password via WA jika https://isoman.kemkes.go.id/login
akun sudah aktif

ISOMAN
DINKES Daftar melalui:
KAB/KOTA https://isoman.kemkes.go.id/daftar Buka halaman
Pilih akses “Dinas Kesehatan “Persetujuan Pengguna” dan pilih
Kab/Kota” akun untuk disetujui
MENGAPA MENGGUNAKAN SISTEM ISOMAN?
Sistem Isoman digunakan untuk manajemen pesan WA Kemkes

▪ Sistem Isoman pada awalnya digunakan untuk telemedicine


pasien COVID-19 yang isolasi mandiri
▪ Setiap pasien terkonfirmasi COVID-19 akan menerima
broadcast pesan WA dari Kemkes
▪ Sistem untuk broadcast pesan WA tersebut ada di Isoman
▪ Seiring berkembangnya alur digital tracing, Komandan TNI
Polri diarahkan untuk mendaftar di Isoman untuk menerima
daftar pasien terkonfirmasi COVID-19 melalui broadcast WA
setiap harinya
▪ Untuk menerima broadcast WA pasien terkonfirmasi, Dinkes
Kab/Kota harus mendaftarkan perwakilannya melalui Isoman
DAFTAR AKTIVITAS TRACER LAPANGAN DAN DIGITAL TNI POLRI
No Aktivitas Tracer Media/Lokasi ✓

A. Memiliki Akun Silacak

1. Mendaftar akun silacak untuk mendapatkan akses, pendaftaran diproses dalam waktu 2x24 jam https://reg-silacak.kemkes.go.id

2. Mendapatkan notifikasi akun sudah diaktifkan dan dapat digunakan Whatsapp

B. Wawancara Pasien Terkonfirmasi COVID-19

1. Menerima daftar target tracing pasien terkonfirmasi COVID-19 dari Komandan Tracer WhatsApp / Arahan Lapangan

2. Menghubungi target tracing pasien terkonfirmasi COVID-19 Telepon/ Mengunjungi rumah pasien

4. Identifikasi kontak erat pasien konfirmasi COVID-19 (serumah, seruangan kerja, dan aktivitas sosial Telepon/ Mengunjungi rumah pasien
bersama)

5. Mencatat nama dan nomor telepon kontak erat untuk ditindaklanjuti Telepon/ Mengunjungi rumah pasien

C. Wawancara Kontak Erat

1. Menghubungi kontak erat berdasar nomor telepon yang diberikan pasien terkonfirmasi COVID-19 Telepon/Mengunjungi

2. Mendata NIK, alamat domisili, jadwal entry test dan exit test Telepon/Mengunjungi rumah kontak erat

3. Tracer Digital/Baja memasukkan data kontak erat yang bersumber dari wawancara Tracer Lapangan Aplikasi/Website SILACAK
TNI/POLRI Lapangan ke SILACAK
8
4. Memastikan kontak erat datang untuk entry test swab antigen pada hari pertama karantina Telepon/Puskesmas/Mengunjungi rumah kontak erat

5. Memastikan kontak erat datang untuk exit test swab PCR atau antigen pada hari kelima karantina Telepon/Puskesmas/Mengunjungi rumah kontak erat

*D. Pemantauan Gejala Harian Pasien dan Kontak Erat

1. Memantau keluhan Telepon/ Mengunjungi rumah pasien

2. Mengkonsultasikan ke Puskesmas jika ada keluhan Telepon/ Mengunjungi rumah pasien


DAFTAR PERTANYAAN SAAT WAWANCARA PASIEN DAN KONTAK ERAT
No. Tahap Daftar Pertanyaan ✓
1. Perkenalan Selamat pagi/siang/sore, saya......dari......
2. Apakah betul dengan bapak/ibu.......
3. Tujuan Wawancara Saya menghubungi untuk mengetahui kondisi Bapak/Ibu saat ini dan siapa saja yang telah kontak dengan bapak/ibu beberapa hari ini
4. Kesediaan Pasien Segala bentuk informasi yang disampaikan, tidak akan disebarkan atau dibagikan kepada orang lain selain petugas kesehatan. Percakapan ini akan
berlangsung selama 10-15 menit, apakah bapak/ibu bersedia?
5. Menanyakan kontak Satu rumah dengan siapa saja?
erat serumah
6. Sebutkan nama, usia, dan nomor telepon (masukan ke dalam formulir)
7. Menanyakan kontak Dalam 2 sampai 7 hari terakhir, apakah ada kontak dengan orang lain selain orang satu rumah? (seruangan kerja, aktivitas sosial bersama)
erat di luar rumah
8. Sebutkan nama, usia, dan nomor telepon (masukan ke dalam formulir)
seruangan kerja, dan
aktivitas sosial
bersama
9. Jika yang Nomor Induk Kependudukan (NIK)
diwawancara adalah
10. Tanggal lahir dan Usia
Kontak Erat: Tanya
11. Identitas Nomor telepon
12. Alamat domisili
13. Keluhan Apakah ada keluhan?
14. Apa saja keluhan yang dirasakan? 9
15. Pesan untuk orang Batasi aktivitas sosial, tetap memakai masker, pisah peralatan makan dan alat mandi, konsumsi vitamin, konsumsi makanan sehat, jaga jarak,
yang menjalani mencuci tangan, gunakan hand sanitizer, dan istirahat yang cukup.
isoman dan karantina
16. Pesan untuk orang Sampaikan pentingnya karantina dan dukungan keluarga, serta jika terdapat gejala yang muncul maka segera melapor kepada tracer/petugas
yang karantina kesehatan setempat.
17. Pesan untuk orang Menggunakan masker medis dan sarung tangan bagi keluarga yang merawat orang isolasi mandiri serta jika terdapat gejala yang bertambah parah
yang isoman maka segera melapor kepada tracer/petugas kesehatan setempat.
PERTANYAAN DAN HELPDESK
Kontak bantuan khusus untuk KAPOLRES dan DANDIM /
Perwakilannya, chat yang ditanyakan selain dari DANDIM dan
KAPOLRES tidak direspon helpdesk
Harap hanya menghubungi via WA saja, jam kerja 08.00 - 17.00 WIB

Kontak bantuan untuk Tracer Digital TNI-POLRI di masing-masing


Kecamatan/Polsek/Koramil 10
Harap hubungi Penanggung Jawab SILACAK di
masing-masing Polres dan Kodim

Daftar akun SILACAK melalui:


https://reg-silacak.kemkes.go.id (Aktivasi Pendaftaran 2x24 Jam)
Harap daftar secara mandiri oleh masing-masing Tracer TNI / POLRI
,pendaftaran tidak dititipkan melalui Puskesmas/Dinas Kesehatan.
CARA MENDAFTAR ISOMAN
UNTUK DINKES KAB/KOTA
1. BUKA HALAMAN PENDAFTARAN ISOMAN
Untuk melakukan pendaftaran, buka website https://isoman.kemkes.go.id/daftar

Klik selanjutnya
2. LENGKAPI FORM PENDAFTARAN
Masukkan Nama, Email, No HP, dan Pilih Akses

Isi Nama, Alamat Email Pilih akses sebagai


dan No Handphone yang “Dinas Kesehatan
aktif WA* Kab/Kota”

*No HP wajib aktif WA karena kode OTP dan daftar pasien akan dikirimkan via WA
3. LENGKAPI FORM PENDAFTARAN
Isi Provinsi dan Kab/Kota

Kemudian pilih
Provinsi dan Kab/Kota
sesuai wilayah kerja
4. ISI KODE VERIFIKASI
Kode validasi akan dikirimkan melalui WA Kemenkes ke nomor yang didaftarkan

Isi kode verifikasi,


kemudian klik “Validasi”
5. PENDAFTARAN SELESAI
Harap berkoordinasi dengan Dinkes Provinsi agar akun bisa diaktifkan
6. JIKA AKUN SUDAH AKTIF Contoh Notifikasi
Dinkes Kab/Kota akan menerima:

Whatsapp Notifikasi
Link Dokumen PDF
Daftar Konfirmasi
Positif per Kecamatan
Penerima Notifikasi :
Dandim, Kapolres, Dinkes Kab/Kota

Periode Penerimaan:
Pukul 04.00 WIB

*Link hanya bisa diakses selama 24 jam sejak dikirim

17
7. Membagikan Tugas Tracing Daftar Contoh Dokumen PDF Daftar Target Tracing
Pasien Konfirmasi
Positif Case di File PDF (Pasien
Terkonfirmasi per Kecamatan)
KOTA/KAB

Dandim, Danramil
Kapolres, Kapolsek
Dinkes Kab/Kota Puskesmas

KECAMATAN

Danramil, Babinsa 18
Kapolsek, Babinkamtibmas
Puskesmas Nakes Relawan
*Dokumen bersifat rahasia dilarang
membagikan dokumen di luar keperluan
Danramil, Disarankan Melakukan tracing dan ke pihak di luar alur tracing
Kapolsek, APEL Pagi Pembagian
Puskesmas Tugas Daftar Tracing

Anda mungkin juga menyukai