Anda di halaman 1dari 2

Nama : Muhammad athfal dafiq

Nim : 30901900124
Mapel : kep.komunitas
Kelas /semester : B/6

Tugas keperawatan komunitas


Soal
1. Apa yang dimaksud dengan populasi resiko tinggi ?
2. Apa saja masalah yang ada?
3. Khusus masalah nutrisi bagaimana anda menjelaskanya ?
4. Apakah yang dimaksud dengan pengabaian?
Jawaban
1. At risk atau resiko dapat juga dipahami bahwa seseorang yang beresiko terpapar
oleh penyakit , gangguan,bencana,ketakutan dan ketidaknyamanan jika diterapkan
pada populasi maka dapat didefinisikan bahwa population at risk adalah
masyarakat atau kelompokyang beresiko terhadap bencana,penyakit,ketakutan,dan
ketidaknyamanan.
2. Untuk mencegah terjadinya resiko kesehatan pada populasi, maka ada beberapa
hal yang diperhatikan, sebagai berikut ;
a) Biologic health risk
Pada populasi yang beresiko dari aspek biologik dengan mengkaji faktor
genetik dan fisik individu, dan keluarga. Risiko dapat teridentifikasi lebih
awal sehingga dapat dicegah. Serta upaya promosi kesehatan untuk
meningkatkan kesehatan fisik serta meningkatkan pengetahuan tentang
kesehatan fisik.
b) Social health risk
Pada masyarakat yang beresiko secara sosial dengan membuat aturan, norma
di populasi serta adanya struktur formal dan informal yang efektif berperan
dalam mengatur populasi tersebut agar terhindar dari bahaya sosial.
c) Economic health risk
Pada masyarakat yang beresiko dari segi ekonomi dengan mengatur
pengeluaran seefisien mungkin serta meningkatkan usaha untuk menambah
penghasilan dalam memenuhi kebutuhan makanan, pakaian, perumahan,
pendidikan, dan kesehatan.
d) Life-style health risk
Pada masyarakat yang beresiko dari aspek life-style adalah dengan mengatur
pola hidup dan membuat perencanaan aktifitas secara menyeluruh.
e) Life-event health risk
Pada populasi yang beresiko dari aspek life-event adalah dengan cara
meningkatkan keyakinan dan ketahanan secara biopsikososiopsiritual dan
kultural dalam menghadapi perubahan yang terjadi baik yang dapat diprediksi
maupun tidak

3. Masalah kesehatan lain akibat kurang gizi yang belum terdeteksi tetapi sering
ditemui seperti debil, gangguan intelektual dan perilaku, yang dapat pula
berakibat pada kegagalan dalam sekolah, penggunaan alkohol dan obat-obat
narkotika, perilaku kekerasan, atau bunuh diri. Anak yang paling muda usia
adalah anak yang paling berisiko. Mereka lebih rentan untuk mengalami
kelambatan perkembangan dan terjadi gangguan disebabkan oleh nutrisi yang
tidak adekuat atau karena tidak mendapat pelayanan kesehata.

4. Pengabaian merupakan kondisi yang berhubungan dengan kegagalan pemberi


perawatan komunitas oleh perawat atau tenaga medis dalam memberikan
pelayanan yang dibutuhkan oleh masyarakat/kelompok

Anda mungkin juga menyukai