Anda di halaman 1dari 3

SILABUS PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI

Program Kejuruan : Food & Beverages Service

Unit Kompetensi : Melakukan Kerjasama Dengan Kolega dan Pelanggan

Kode Unit : I.55HDR00.149.2

Perkiraan Waktu Pelatihan : 16 JP @ 45 menit (Contoh)

Metode Pelatihan : Luring/Daring/Blended

CAPAIAN UNIT
ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA CAPAIAN POKOK BAHASAN
KOMPETENSI
1. Melakukan komunikasi di 1. Menangani keluhan tamu 1. Berkomunikasi dengan tamu 1. Teori Komunikasi (Verbal
tempat kerja dengan cepat dan tepat sesuai dan kolega secara terbuka, dan Non Verbal).
2. Memberikan bantuan harapan pelanggan profesional, ramah, sopan, 2. Perbedaan Sosial Budaya.
untuk tamu internal dan 2. Menggunakan bahasa dan memanfaatkan bahasa tubuh, 3. Konflik dan Pemecahannya
eksternal keramah tamahan dalam dan dengan dua arah.
3. Menjaga standar kinerja berkomunikasi agar mencegah 2. Memperlihatkan kepekaan 4. Kebutuhan dan Harapan
presentasi personal konflik yang ada terhadap perbedaan budaya Tamu
4. Melakukan kerja dalam 3. Mengidentifikasi kebutuhan dan social. 5. Kualitas Layanan
tim dan harapan tamu yang 3. Mengidentifikasi potensi 6. Keluhan Pelanggan
mencakup produk dan layanan konflik dan solusi dengan
yang berkualitas sesuai bantuan kolega jika 7. Standar Kinerja Karyawan
prosedur perusahaan dibutuhkan 8. K3
4. Menjaga standar kinerja
presentasi personal 4. Mengidentifikasi kebutuhan 9. Kerjasama Tim
5. Melakukan kerja sama dalam dan harapan tamu yang
Tim mencakup produk dan 10. Peralatan di Dunia Kerja
layanan dengan tepat dan
dalam waktu yang cepat 11. Alur Kerja Karyawan
sesuai prosedur perusahaan.
5. Mengidentifikasi kesempatan
untuk meningkatkan kualitas
layanan.
6. Menangani keluhan sesuai
dengan prosedur perusahaan,
tanggung jawab individu,
positif, sensitif, sopan, dan
ditindaklanjuti oleh orang
yang tepat.

7. Menerapkan standar kinerja


tinggi dalam melaksanakan
pekerjaan terutama berkaitan
dengan kolega dan pelanggan
serta sesuai dengan peraturan
perusahaan.
8. Menjaga kebersihan,
kesehatan, dan keselamatan
kerja.

9. Melakukan kerja sama dalam


tim dengan memperhatikan
kepercayaan, dukungan,
hormat, perbedaan budaya,
tujuan kerja tim, tanggung
jawab individu dan
perubahannya, dukungan
bantuan, umpan balik, dan
informasi dari anggota tim.
10. Memilih peralatan yang
dibutuhkan.

11. Mengidentifikasi alur kerja

Assesment

Anda mungkin juga menyukai