Anda di halaman 1dari 2

SOAL AKTIVITAS FISIK

1. Dito berusia 19 tahun, memiliki tinggi badan 172 cm dan berat badan 68 kg. sebelum
dan sesudah melakukan kegiatan / latihan, denyut nadi harus dihitung terlebih dahulu .
Hitung hasil denyut nadi maksimal setelah melakukan latihan aktivitas kebugaran jasmani
tersebut !
Denyut Nadi Max = 220 – 19 = 201BPM
2. Buatlah program latihan aktivitas Dito selama seminggu yang dilakukan 2 kali dengan
durasi 45 menit.
1. Istirahat 30 detik/set
2. Dilakukan sebanyak 40 kali dengan rincian :
Set 1 : 7 kali
Set 2 : 7 kali
Set 3 : 13 kali
Set 4 : 13 kali
Sit Up
1. Istirahat 30 detik/set
2. Dilakukan sebanyak 40 kali dengan rincian :
Set 1 : 7 kali
Set 2 : 7 kali
Set 3 : 13 kali
Set 4 : 13 kali
Back Up
1. Istirahat 30 detik/set
2. Dilakukan sebanyak 40 kali dengan rincian :
Set 1 : 7 kali
Set 2 : 7 kali
Set 3 : 13 kali
Set 4 : 13 kali
3. Dalam menghitungan kebutuhan kalori makanan untuk aktivitas tubuh dapat dilakukan
dengan mengalikan Angka Metabolisme Basal ( AMB ) yang dapat dikategorikan sebagai
berikut :
a. Ringan = 1,55
b. Sedang = 1,70
c. Berat = 2,00
Pertanyaan :
Hitunglah kebutuhan kalori makanan harian yang dapat diatur sesuai dengan kebutuhan
tubuh, jika seorang siswa yang bernama Kartika melakukan aktivitas fisik sedang ,
karena sebagian besar waktunya dihabiskan dengan belajar , main computer dan olahraga
jogging selama 8 menit . Berat badan Kartika adalah 59 kg, sedangkan umurnya 17
tahun.

BMR Wanita = 0.9x59x24 = 1,274.(Ringan)

Anda mungkin juga menyukai