Keterangan :
O1 : Nilai pretest (tingkat kecemasan pada pasien hipertensi sebelum
diberikan terapi rehipnosis lima jari)
X : Perlakuan (penerapan terapi hipnosis lima jari untuk menurunkan
tingkat kecemasan pada pasien hipertensi)
O2 : Nilai posttest (tingkat kecemasan pada pasien hipertensi sesudah
diberikan terapi hipnosis lima jari)
2. Kriteria Eksklusi
Kriteria eksklusi adalah menghilangkan atau mengeluarkan
subyek yang memenuhi kriteria inklusi karena berbagai sebab
(Nursalam, 2016). Kriteria eksklusi dalam penelitian ini adalah: