Anda di halaman 1dari 4

LAPORAN AKHIR

KULIAH KERJA NYATA


TAHUN 2022

JUDUL
PEMBERDAYAAN MASYARAKAT GUNA PENGEMBANGAN POTENSI DESA
SUMBERDODOL SETELAH PANDEMI

LOKASI
Desa Sumberdodol, Kecamatan Panekan, Kabupaten Magetan, Provinsi Jawa Timur

Oleh:

Prof. Dr. Okid Parama Astirin, M.S


196303271986012002

UNIT PENGELOLA KULIAH KERJA NYATA


LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN PADA MASYARAKAT
UNIVERSITAS SEBELAS MARET
JANUARI - FEBRUARI 2022
ABSTRAK

Kuliah Kerja Nyata Kelompok 139 Desa Sumberdodol mempunyai beberapa


program kerja untuk memberdayakan masyarakat melalui beberapa aspek. Salah satu
aspek yang kami jadikan program kerja aspek religius yaitu Membantu mengajar TPQ.

Kondisi pelaksanaan kegiatan rutin TPQ yang diselenggarakan pada masjid At-
Taqim di Desa Sumberdodol kurang lancar karena kurangnya pakar didik dalam kegiatan
TPQ tersebut, kami bersama ustadz yang berasal dari TPQ tersebut bekerja sama dalam
meningkatkan ilmu religius anak anak usia TK-SD dengan membantu mengajar TPQ.
Metodologi yang digunakan dalam memberikan edukasi adalah dengan melakukan
pengajaran. Hasil dari kegiatan ini memberikan manfaat untuk anak anak perihal ilmu
yang diberikan dan membantu bahan ajar yang telah diberikan.

Kegiatan TPQ berjalan dengan lancar dengan pelaksanaan selama kurang lebih 1
minggu pada masjid At-Taqim Desa Sumberdodol karena terbantu oleh fasilitas bahan
ajar yang memadai dan deserta kegiatan TPQ memiliki partisipasi yang tinggi, namun
terkadang kegiatan TPQ memiliki partisipasi yang rendah saat terkendala cuaca hujan.

Kata kunci : KKN, TPQ, At-Taqim , Religius, Siswa SD


Lampiran Dokumentasi Kegiatan

Nama Kegiatan : Kegiatan Mengajar TPQ

Waktu Pelaksanaan : 6-12 Februari 2022

Lokasi Kegiatan : Masjid At- Taqim Desa Sumberdodol

Peserta Kegiatan : Siswa TK – SD

Deskripsi Kegiatan : Kegiatan TPQ merupakan kegiatan rutin bagi anak- anak Di
Desa Sumberdodol namun masih membutuhkan bantuan sumber daya manusia untuk
mengajar. Kami dari KKN TIM 139 membantu mengajar selama 1 minggu pada tanggal 6-
12 Februari 2022. Kegiatan ini dihadiri oleh siswa kelas TK hingga SD dan dibagi perkelas
sesuai dengan kapasitas materi yang akan disampaikan dan membuat suasana lebih menarik
dan menyenangkan selama proses kegiatan belajar mengajar terutama dalam belajar agama
(islam).

Anda mungkin juga menyukai