Anda di halaman 1dari 38

ㅋ ㅋ
CLASS MATERIALS

START

화이

Active
Ingredients
101
CONTENT
1 Mengenal Active Ingredients pada Produk
Skin Care dan Manfaatnya Bagi Kulit

1 Pengertian Active Ingredietns

2 Jenis Active Ingredients yang Ada


di Produk Skin Care

16 Pengaruh Gaya Hidup Terhadap


Kondisi Kulit
19 Dampak yang Terjadi Jika Memiliki
Gaya Hidup Kurang Sehat
Terhadap Kulit
20 Rekomendasi Skincare yang
Tepat untuk Mengimbangi Gaya
Hidup Sehat

23 Kombinasi Active Ingredients untuk


Memaksimalkan Perawatan Kulit

23 Manfaat Mengombinasikan
Bahan Aktif Bagi Kulit

25 Bahan Aktif yang Dapat dan Tidak


Dapat Dikombinasikan
Mengenal Active Ingredients
pada Produk Skin Care dan
Manfaatnya Bagi Kulit
Mengetahui kandungan atau bahan dalam sebuah produk
perawatan kulit sama pentingnya dengan memakai skin
care yang sesuai jenis kulit. Dengan memahami fungsi dari
setiap active ingredients, seseorang akan lebih mudah
menemukan produk skin care yang tepat untuk menangani
masalah kulit yang ditargetkan.

Pengertian Active Ingredients

Active ingredients atau bahan aktif merupakan


kandungan yang ada pada suatu produk skin
care. Berbagai bahan aktif yang ada di dalam
produk skin care memiliki kinerja dan manfaat
tersendiri untuk merawat setiap jenis dan
kondisi kulit tertentu.

Active ingredients bisa diperoleh dari bahan


alami, maupun zat atau bahan yang telah
dikembangkan di laboratorium oleh para pakar
kecantikan. Singkatnya, active ingredients
digunakan bukan hanya untuk merawat kulit,
tapi juga membantu mengatasi berbagai
permasalahan kulit.

COSRX Academy 2022 1


Jenis Active Ingredients yang
Ada di Produk Skin Care

AHA

Alpha Hydroxy Acid (AHA) bermanfaat untuk


mengangkat sel kulit mati dan membantu
AHA
proses regenerasi sel kulit baru dan
menghidrasi kulit. AHA juga dapat
Sel Kulit Mati
memperlambat proses penuaan, mengatasi
hiperpigmentasi, mencerahkan, sekaligus
melembapkan kulit.

Direkomendasikan Untuk
Kulit Kusam
Kulit Normal dan Kering

Jenis AHA yang Umum Digunakan


Glycolic acid Mandelic acid
Citric acid Lactic acid

Glycolic acid merupakan jenis AHA yang


memiliki
sering ditemukan
sifat lebihdigentle
produkdaripada
skin care
lainnya,
karena
sehingga
cenderung dapat
lebihdigunakan
efektif, sehingga
setiap hari.
dapat Namun, IP SUN
SK
penggunaan
digunakan setiap
skin hari.
care Namun,
dengan penggunaan
kandungan
SC
NEVER

skin care
AHA dengan
di pagi kandungan
hari sebaiknya dibarengi
AHA di pagi
dengan
hari
REEN

sunscreen untuk mencegah


sebaiknya dibarengi denganiritasi akibatuntuk
sunscreen sinar
UV.
mencegah
Contoh iritasi
produkakibat
skin sinar
care dengan
UV. Contoh
kandungan
produk skin AHA
careyang
dengan amankandungan
untuk AHA
penggunaan
yang aman untuksetiappenggunaan
hari adalah setiap
COSRXhari
adalah COSRX
Refresh ABC Daily
Refresh
Toner.
ABC Daily Toner.

COSRX Academy 2022 2


COSRX Refresh
AHA/BHA Vitamin C
Daily Toner

Mengandung AHA sebesar 0.105%,


dan BHA sebesar 0.03% yang
relatif rendah.

Memiliki formula vitamin C sebesar


0,02% yang dipatenkan oleh COSRX,
GOLDEN-RX COMPLEX™, dari
Kiwi Fruit Extract dan Hylocereus
Undatus fruit extract.

Mengandung Niacinamide sebagai


bahan pencerah wajah.

Berfungsi untuk merevitalisasi


dan memperbaiki tekstur serta
warna kulit.

Menjadikan kulit lebih halus, cerah,


dan bebas kusam.

JENIS KULIT Pemakaian

Kulit Kusam Setiap hari

3
BHA

Sel Kulit Mati

BHA

Direkomendasikan Untuk
Kuli Berminyak
Kulit Kombinasi
Acne Prone

Jenis BHA yang Umum Digunakan


Salicylic Acid
Betaine Salicylate

Pemakaian produk mengandung


BHA sendiri sebaiknya digunakan
pada malam hari untuk mencegah
resiko kulit iritasi karena paparan
sinar matahari.

4
BHA
Persentase kandungan BHA yang aman
untuk perawatan kulit adalah antara Safe for
0,5-5%. Jika melebihi angka tersebut, bisa skin
berisiko mengiritasi kulit. Jika ingin <5%
memakai produk skin care BHA untuk
rutinitas perawatan sehari-hari, sebaiknya Safe for
pilih yang mengandung BHA setidaknya daily
0,5% atau lebih rendah. <0,5%

Blackhead Whitehead

Sifatnya yang larut dalam minyak membuat BHA lebih optimal


untuk membersihkan pori-pori dari kotoran dan produksi
sebum yang berlebih, sehingga kandungan ini cocok untuk kulit
berminyak. BHA juga dikenal dapat membantu mengatasi
masalah whiteheads dan blackheads.

Sebagai rekomendasi skin care BHA yang bisa digunakan


sehari-hari, kamu dapat memilih, COSRX Refresh AHA/BHA
Vitamin C Booster Serum.

Gunakan sunscreen setelah Pakailah moisturizer untuk


memakai produk dengan menjaga kulit agar tidak
kandungan BHA kering dan iritasi.

COSRX Academy 2022 5


COSRX Refresh
AHA/BHA Vitamin C
Booster Serum

Berfungsi sebagai perawatan


peeling harian.

Membantu proses eksfoliasi


dengan lembut tanpa perlu dibilas.

Mengandung 1,05% glycolic acid


(golongan AHA) dan BHA 0,01%.

Diperkaya 57% GOLDEN-RX


COMPLEX™ yang diperoleh dari
ekstrak buah kiwi dan buah naga
untuk memperbaiki tekstur
kulit wajah.

Mengandung 2% Niacinamide
sebagai brightening agent.

JENIS KULIT Pemakaian

Kulit Kusam Setiap hari

6
Niacinamide

Active ingredients ini merupakan salah


satu zat turunan dari vitamin B3 atau Niacinamide
niacin, yang larut dalam air dan bekerja
alami pada kulit. Manfaat paling populer Bekas Jerawat
dari Niacinamide adalah kemampuannya
untuk mencerahkan kulit.

Niacinamide merupakan bahan aktif yang


relatif aman jika penggunaannya
digabungkan dengan active ingredients SAFE FOR
yang memiliki sifat eksfoliasi. EVERYDAY
USE

Direkomendasikan Untuk
Semua Jenis Kulit
Bekas Jerawat

7
Niacinamide memiliki sifat anti-inflamasi,
dapat mengontrol minyak, mengurangi
tampilan jerawat dan hiperpigmentasi, serta
memperkuat skin barrier. Berbagai manfaat
tersebut dapat diperoleh dalam COSRX
Refresh AHA/BHA Vitamin C Daily Cream.

Meski relatif aman dipakai sehari-hari, kadar


niacinamide pada skin care perlu Niacinamide
diperhatikan. Untuk keamanan, pemula
disarankan menggunakan niacinamide di
Safe for
bawah 5%. Selain itu, bagi pemilik kulit skin
sensitif disarankan cukup memakai skin care <10%
yang mengandung niacinamide sebanyak
1 kali sehari.
For starter

Jika kamu sudah terbiasa memakai bahan <5%


aktif ini, maksimal kamu bisa menggunakan
produk skin care dengan 10% niacinamide di
dalamnya. Hindari pemakaian niacinamide di
atas presentase tersebut untuk mencegah
iritasi dan breakout.

ㅋㅋ ㅋ

COSRX Academy 2022 8


COSRX Refresh
AHA/BHA Vitamin C
Daily Cream

Krim pelembap harian untuk


mengatasi kulit kusam, bintik
hitam, dan masalah
hiperpigmentasi lainnya.

Dibekali Niacinamide dan Alpha


Arbutin sebagai bahan pencerah
wajah yang efektif.

Mengandung AHA, BHA dan PHA


yang ringan dan gentle, moisturizer.

Diperkaya dengan ekstrak buah kiwi


dan kulit buah naga yang kaya akan
vitamin C.

Membantu meningkatkan warna kulit,


membuat kulit lebih cerah, dan
bercahaya bebas kusam.

JENIS KULIT Pemakaian

Kulit Kusam Setiap hari

9
Propolis

Propolis

Direkomendasikan Untuk
Masalah Jerawat Meradang
Sensitif Rentan Jerawat

10
Propolis memiliki sifat anti-bakteri
dan anti-inflamasi yang bisa
meredakan dan menenangkan
kulit, bahkan mengobati jerawat.

Produk skin care dengan kandungan


propolis bisa digunakan untuk skin care pagi
maupun malam hari. Selain itu, propolis juga
mengandung antioksidan yang dapat
mencegah masalah kulit akibat radikal AM
bebas, seperti tanda penuaan dini. Propolis
juga dapat digunakan untuk semua jenis
kulit, termasuk kulit sensitif.

Jadi, skin care yang mengandung Propolis,


seperti COSRX Propolis Synergy Toner
sangat baik untuk digunakan sebagai
PM
perawatan kulit sehati-hari.

COSRX Academy 2022 11


COSRX Full Fit
Propolis
Synergy Toner

Diperkaya 10% honey extract yang


berfungsi sebagai moisturizer untuk
melembapkan kulit.

Dapat mengatasi masalah kulit


kusam, serta aman untuk kulit
sensitif.

JENIS KULIT Pemakaian

Kulit Kusam Setiap hari

12
Centella Asiatica

Centella asiatica atau cica


menjadi salah satu bahan alami
yang kini semakin marak
digunakan sebagai active
ingredients dalam skin care.
Tumbuhan yang dikenal dengan
nama lain pegagan ini
merupakan bahan aktif yang
banyak dipakai untuk mengatasi
permasalahan kulit sensitif.

Direkomendasikan Untuk
Kulit Sensitif

Dalam produk COSRX Pure Fit Cica Trial Kit terdapat berbagai
kebaikan Centella Asiatica untuk merawat kulit. Keunggulan
produk ini antara lain:

13
COSRX
Pure Fit Cica
Trial Kit

Pure Fit Cica Toner, dengan kandungan 81% Cica-7 Complex


(Centella Asiatica) untuk membantu memperkuat skin barrier;
membantu mencegah iritasi dan menenangkan kulit.

Pure Fit Cica Serum, diperkaya 76% Cica-7 Complex untuk


membantu memperkuat skin barrier, mengurangi kemerahan,
serta menenangkan kulit sensitif.

Pure Fit Cica Cream, pelembap yang mengandung ekstrak


Centella Asiatica untuk membantu menenangkan kulit
kemerahan dan iritasi serta membantu menghidrasi kulit.

14
Advance Skin
Knowledge
Pengaruh Gaya Hidup
Terhadap Kondisi Kulit
Masalah kulit terjadi tak hanya diakibatkan oleh penggunaan
skin care yang tidak sesuai dengan jenis kulit ataupun kurangnya
pengetahuan mengenai penggunaan bahan aktif yang ada di
dalam skin care. Sejumlah data dan penelitian menunjukkan
bahwa gaya hidup yang diadaptasi oleh seseorang memiliki
pengaruh yang besar terhadap kondisi kulitnya.

Faktor Penyebab Kulit Bermasalah

Stress
Kondisi stres pada kulit umumnya disebabkan
oleh kemunculan hormon kortisol dan testosteron
yang bereaksi saat otak mengalami tekanan.
Beberapa reaksi kimia lain yang terjadi saat stres
juga dapat memicu kulit menjadi lebih sensitif
hingga muncul tanda-tanda penuaan. Beberapa
tanda penuaan tersebut di antaranya:

Muncul kerutan dan garis halus di area


lipatan wajah (under eye, dahi, hingga
garis senyum).
Muncul flek hitam di area pipi.
Membesarnya pori-pori wajah.
Kulit jadi lebih kering dan tampak kusam.
Elastisitas kulit juga semakin menurun.

COSRX Academy 2022 16


Kurang Tidur
Selain memicu dark circle, kurangnya waktu tidur membuat
kadar hormon kortisol pada tubuh meninggi, sehingga dapat
merusak kolagen dan elastin pada kulit. Meningkatkan kadar
hormon tersebut juga dapat memicu terjadinya inflamasi
berupa kemerahan, panas, gatal, bengkak, atau sensitif yang
akan merusak protein pada kulit. Produksi sebum pun makin
meningkat, sehingga mudah muncul jerawat.

Makanan
Agar terhindar dari masalah kulit, pola makan
juga jadi salah satu faktor yang perlu
diperhatikan. Salah satunya, makanan atau
minuman dengan kandungan gula tinggi dapat
merangsang Insulin Glikemik Indeks yang tinggi
dalam tubuh.

Hal itu dapat merangsang hormon androgen


yang kemudian ‘membangunkan’ kelenjar
sebum untuk memproduksi lebih banyak sebum
di kulit dan berakibat muncul jerawat. Begitu
pula dengan produk susu hingga junk food.

COSRX Academy 2022 17


Kurang Konsumsi Air Mineral
Kurangnya kebutuhan air mineral dapat membuat
kulit menjadi dehidrasi. Akibatnya, kulit pun
menjadi makin kering dan kusam. Selain itu,
kolagen pada kulit yang tak cukup terhidrasi juga
dapat menyebabkan keretakan sehingga
menimbulkan:

Kerutan di permukaan kulit


Kering dan kusam

Malas Membersihkan Wajah


Meski tak keluar rumah sekalipun,
kelenjar kulit terus memproduksi sebum
dan banyak bakteri atau kotoran yang
menempel pada kulit. Tak rutin
membersihkan wajah dapat membuat
sebum dan sisa kotoran makin lama
mengendap di kulit dan dapat memicu:

Jerawat
Komedo
Pori-pori besar


화이

COSRX Academy 2022 18


Dampak yang Terjadi Jika
Memiliki Gaya Hidup Kurang
Sehat Terhadap Kulit

Gaya hidup sangat memengaruhi kondisi kulit. Tentu gaya hidup


yang sehat akan turut mendukung kesehatan kulit, begitupun
sebaliknya. Beberapa dampak negatif yang bisa terjadi kulit jika
memiliki gaya hidup kurang sehat, di antaranya:

Kurang tidur langsung terlihat akan memicu


kerusakan kolagen dan protein pada kulit.

Konsumsi alkohol dan rokok yang berlebihan


dapat menyebabkan pelebaran pembuluh darah
pada kulit.

Tingkat stres yang tinggi dapat membuat kondisi


kulit makin sensitif, sehingga makin mudah juga
untuk bermasalah.

Pola makan yang buruk dapat memengaruhi


produksi sebum berlebihan.

Kurang olahraga pun dapat berpengaruh pada


kulit. Hormon jadi kurang seimbang, sel-sel tubuh
kurang aktif, dan metabolisme bisa terhambat.
Dengan begitu akan memicu beberapa masalah
kulit, salah satunya jerawat.

COSRX Academy 2022 19


Rekomendasi Skincare yang
Tepat untuk Mengimbangi
Gaya Hidup Sehat

1. Full Fit Propolis Synergy Toner


Kandungan dalam toner ini akan merawat
kulit menjadi halus dan sehat. Hydrating
toner ini mampu memberi kelembapan
maksimal bagi kulit.
MENGANDUNG:

72,6% ekstrak Propolis Lebah Hitam


10% ekstrak Madu

2. Full Fit Propolis Light Ampoule


Ampul intensif dengan bahan pelembap
alami yang membuat kulit halus dan sehat
tanpa rasa lengket. Dengan konsentrasi yang
tinggi, ampul ini sangat cocok untuk merawat
kulit dan membantu mengimbangi gaya
hidup sehat.
MENGANDUNG:
83,25% ekstrak Black Bee Propolis

COSRX Academy 2022 20


3. Full Fit Propolis Light Cream

Moisturizer ini juga memanfaatkan


kandungan antioksidan yang tinggi dapat
membantu melembabkan dan membuat
kulit bercahaya. Teksturnya cream yang
ringan sehingga sangat nyaman digunakan
sehari-hari.
MENGANDUNG:
Black Bee Propolis

COSRX Academy 2022 21


Ingredients
Combination
for Your Skin
Concern
Kombinasi Active Ingredients
untuk Memaksimalkan
Perawatan Kulit
Bahan aktif dalam produk perawatan kulit adalah bahan yang
digunakan untuk menargetkan dan mengobati masalah tertentu
pada kulit wajah. Masalah tersebut termasuk jerawat, perubahan
warna, garis-garis halus dan kerutan, atau dehidrasi.

Untuk memaksimalkan manfaat dari rutinitas perawatan kulit,


kombinasi bahan aktif yang tepat bisa saling mendukung dan
bekerja secara optimal, sehingga akan memberikan hasil yang
lebih baik bagi kesehatan kulit.

Manfaat Mengombinasikan
Bahan Aktif Bagi Kulit
Mengatasi masalah kulit tertentu
Mengombinasikan bahan aktif yang
berbeda dalam rutinitas skin care dapat
saling membantu dalam mengatasi
masalah kulit yang tengah difokuskan.

COSRX Academy 2022 23


Meningkatkan efektivitas
Kombinasi bahan-bahan tertentu dapat
bekerja sama dengan sangat baik sehingga
mampu meningkatkan efek satu sama lain
untuk penyerapan yang optimal, serta
memberikan hasil yang lebih cepat.

Mengurangi reaksi
Terkadang bahan aktif dapat menyebabkan
iritasi dan peradangan kulit, termasuk
kemerahan, kekeringan, dan gatal-gatal.
Namun, mengombinasikan bahan aktif dinilai
dapat menenangkan dan meminimalkan
kemungkinan reaksi tersebut.

Meningkatkan kesehatan kulit


secara keseluruhan
Merawat kulit berarti memberikan semua
yang dibutuhkannya, termasuk hidrasi,
perlindungan, dan pengelupasan kulit.
Namun, bahan tunggal tidak dapat melakukan
semua hal ini sehingga kombinasi bahan aktif
dapat membantu menjaga kesehatan kulit
secara menyeluruh.

화이

COSRX Academy 2022 24


Bahan Aktif yang Dapat dan
Tidak Dapat Dikombinasikan

Do’s

Vitamin C + Glycolic Acid


Vitamin C
Mencerahkan kulit.
Mengurangi tanda-tanda
penuaan.

Glycolic Acid
Merevitalisasi kulit dengan
menargetkan kerusakan akibat
sinar matahari.
Mengurangi munculnya garis
dan kerutan.
Mempercepat produksi kolagen.

Glycolic Acid bekerja dengan meningkatkan pengiriman


Vitamin C ke dalam kulit, sehingga mempercepat pembaruan
sel untuk kulit halus dan bercahaya.

Refresh ABC Toner

1. Exfoliating toner harian dengan


kandungan 16 bahan penting termasuk
AHA, BHA, Vitamin C dan Niacinamide
yang membantu memperbaiki tekstur
dan warna kulit untuk membuat kulit
kusam menjadi halus dan bercahaya.

COSRX Academy 2022 25


2. Diformulasikan secara khusus dengan
Vitamin C yang dipatenkan oleh
COSRX, GOLDEN-RX COMPLEX™, yang
berasal dari Ekstrak Buah Actinidia
Chinensis (Kiwi) dan Ekstrak Buah
Hylocereus Undatus.

3. Toner gentle yang efektif menyerap ke


dalam kulit sehingga kulit siap
mendapatkan perawatan berikutnya.

4. Hadir dengan tekstur watery yang ringan


dan cocok untuk semua jenis kulit.

AHA 7 Whitehead Power Liquid

1. Exfoliating toner yang diformulasikan


dengan 7% Glycolic Acid (AHA), yang
memungkinkan pergantian sel lebih
cepat dan lembut untuk membantu
memberikan tampilan kulit lebih cerah,
bersih, dan warna kulit yang merata.

2. Ideal untuk kulit kering hingga kombinasi


karena AHA untuk mengelupas, sementara
Hyaluronic Acid untuk menghidrasi.

3. Diperkaya bahan-bahan alami seperti


Apple Fruit Water sebagai pengganti air
mineral untuk memaksimalkan manfaat
pengelupasan dan mencerahkan kulit
tanpa iritasi.

COSRX Academy 2022 26


AHA/BHA + Hyaluronic Acid
Menggabungkan Hyaluronic Acid dan
AHA/BHA membantu mengurangi
terjadinya iritasi kulit. Kombinasi
keduanya adalah cara yang bagus
untuk memastikan bahan asam tidak
terlalu keras pada kulit.

Hyaluronic Acid Hydra Power Essence

1. Essence bertekstur gel yang bebas


minyak ini kaya akan kemurnian
Hyaluronic Acid untuk memberikan
hidrasi tahan lama pada kulit.

2. Kandungan Hyaluronic Acid di dalamnya


juga membantu mengurangi munculnya
kerutan halus dengan cara mengisi
kelembapan kulit, sehingga kulit terasa
lebih kenyal dan lembut.

COSRX Academy 2022 27


Refresh AHA/BHA Vitamin C Daily Cream

1. Pelembap yang diformulasikan dengan


ekstrak Kiwi dan Dragon Fruit Skin untuk
merawat kulit kusam dan meningkatkan
warna kulit secara keseluruhan.

2. Diperkaya dengan Niacinamide dan


AHA/BHA/PHA untuk mengontrol sel-sel
kulit mati untuk kulit yang lembut
dan bersih.

3. Memiliki formula yang halus dan ringan,


sehingga menjadikannya mampu
menenangkan kulit dengan cepat tanpa
menyumbat pori-pori.

4. Cocok untuk mengatasi masalah kulit


kusam, kulit kasar, dan bintik gelap.

5. Aman digunakan pada kulit sensitif.

Centella Asiatica + Niacinamide


Centella Asiatica berfungsi untuk
menenangkan dan meredakan kulit
iritasi, sementara Niacinamide
mampu mencerahkan kulit. Kedua
bahan ini memiliki sifat
anti-inflamasi yang bekerja untuk
mengurangi kemerahan dan iritasi,
dan bahkan dapat membalikkan
tanda-tanda penuaan.

COSRX Academy 2022 28


AC Collection Blemish Spot
Clearing Serum

1. Memberikan solusi untuk menenangkan


(bintik merah & aktif), menyembuhkan
noda (pasca jerawat & flek hitam),
memulihkan dari kerusakan jerawat (bekas
luka & tekstur tidak merata).

2. Mengandung kombinasi Centella Asiatica


dan NMF yang dapat membantu
menenangkan kulit iritasi.

3. Formula COSRX Centella AC-Rx Complex


di dalamnya mencakup tiga bahan
penyembuhan, yakni Madecassic acid,
Asiaticoside and Asiatic acid yang dapat
merevitalisasi dan memulihkan kulit
tanpa iritasi.

4. Diperkaya 4% Niacinamide untuk


membantu mengurangi hiperpigmentasi,
kulit kusam, menyamarkan flek hitam
pada serta memulihkan bekas jerawat.

Refresh AHA/BHA Vitamin C


Booster Serum

1. Daily peeling serum yang


diekstrak dari Kiwi dan Dragon
Fruit Skin untuk merawat sel-sel
kulit mati dan meningkatkan
warna kulit secara keseluruhan.

COSRX Academy 2022 29


2. Diperkaya 2% Niacinamide dan AHA/BHA
untuk membantu menjadikan kulit lebih
bersih dan cerah

3. Gentle serum ini cocok digunakan pada


kulit kombinasi ke berminyak untuk
mengatasi masalah kulit kusam, kulit kasar,
dan minyak berlebih

4. Hadir dalam tekstur cair yang terasa ringan


dan mudah menyerap ke dalam kulit

Niacinamide + Vitamin C
Niacinamide
Memperbaiki tampilan pori-pori
yang membesar.
Menyamarkan garis halus dan
kulit kusam.

Vitamin C
Antioksidan kuat yang membantu
mempertahankan kulit dari efek
buruk akibat stres lingkungan.
Agen pencerah yang dapat
memperbaiki tanda-tanda
penuaan.

Bersama-sama, keduanya dapat mengatasi warna


kulit yang tidak merata, kerutan, kulit kendur dan
kusam, sehingga kulit menjadi lebih bercahaya, halus
dan terlihat lebih muda.

COSRX Academy 2022 30


Refresh ABC Toner

1. Exfoliating toner harian dengan


kandungan 16 bahan penting termasuk
AHA, BHA, Vitamin C dan Niacinamide
yang membantu memperbaiki tekstur dan
warna kulit untuk membuat kulit kusam
menjadi halus dan bercahaya.

2. Diformulasikan secara khusus dengan


Vitamin C yang dipatenkan oleh COSRX,
GOLDEN-RX COMPLEX™, yang berasal dari
Ekstrak Buah Actinidia Chinensis (Kiwi) dan
Ekstrak Buah Hylocereus Undatus.

3. Toner gentle yang efektif menyerap ke


dalam kulit sehingga kulit siap
mendapatkan perawatan berikutnya.

4. Hadir dengan tekstur watery yang ringan


dan cocok untuk semua jenis kulit.

Advanced Snail Radiance Dual Essence

1. Mengandung kombinasi Triple Snail


Complextion: Land Snail, Black Mucin, dan
Golden Shell Mucin yang dapat mengunci
hidrasi dan menghaluskan tekstur kulit,
membantu mengontrol pori-pori dan
regenerasi kulit, sekaligus menghalangi
sinar UV yang berbahaya

COSRX Academy 2022 31


2. Dilengkapi Niacinamide dan Glutathione
untuk mencerahkan dan memperkuat
penghalang kulit.

3. Mengandung Snail Secretion Filtrate, yang


memberikan nutrisi secara mendalam
untuk hasil akhir segar dan terhidrasi
tanpa meninggalkan residu lengket.

Niacinamide + Salicylic Acid


Niacinamide
Melembapkan kulit.
Mengatasi jerawat.
Menyamarkan bekas jerawat.

Salicylic Acid
Menghindari tanda-tanda penuaan.
Meningkatkan kadar kolagen.
Mengecilkan pori-pori.

Kombinasi ini memiliki efek


anti-penuaan dan anti-jerawat,
serta secara signifikan mengurangi
kadar sebum dan meminimalisir
ukuran pori-pori.

COSRX Academy 2022 32


Advanced Snail Radiance Dual Essence

1. Mengandung kombinasi Triple Snail


Complextion: Land Snail, Black Mucin, dan
Golden Shell Mucin yang dapat mengunci
hidrasi dan menghaluskan tekstur kulit,
membantu mengontrol pori-pori dan
regenerasi kulit, sekaligus menghalangi
sinar UV yang berbahaya

2. Dilengkapi Niacinamide dan Glutathione


untuk mencerahkan dan memperkuat
penghalang kulit.

3. Mengandung Snail Secretion Filtrate, yang


memberikan nutrisi secara mendalam
untuk hasil akhir segar dan terhidrasi
tanpa meninggalkan residu lengket.

AC Collection Blemish Spot


Drying Lotion
1. Spot treatment untuk merawat noda
hanya dalam semalam.

2. Diformulasikan dengan Calamine dan


Vitamin B12 untuk merawat bintik-bintik
jerawat sekaligus membersihkan kulit.

3. Diperkaya pula dengan Zinc Oxide,


Salicylic Acid, dan Centella Asiatica yang
bekerja untuk mendinginkan dan
menenangkan area yang bermasalah.

4. Gunakan pada bintik besar yang muncul


untuk mencegah jerawat di masa depan.

COSRX Academy 2022 33


Don’ts
!
AHA/BHA + Retinol
Jika digunakan bersama-sama, kombinasi ini dapat merusak
penghalang kelembapan kulit, menyebabkan iritasi,
kemerahan, kulit kering seiring waktu.

Vitamin C + Retinol
Vitamin C diformulasikan pada pH rendah dan Retinol
diformulasikan dengan pH tinggi, bila digunakan
bersama-sama pH vitamin C naik dan pH retinol turun,
sehingga dapat mengurangi potensi satu sama lain.

Benzoyl Peroxide + Retinol


Penggabungan kedua bahan dapat menonaktifkan efek
positif satu sama lain serta membuat kulit sangat
kering dan teriritasi.

Benzoyl Peroxide + Vitamin C


Kombinasi tersebut membuat efek keduanya tidak
berguna, karena Benzoil Peroksida akan mengoksidasi
Vitamin C.

COSRX Academy 2022 34


ㅋㅋ ㅋ

@cosrx_id @cosrx_indonesia

#COSRXAcademy2022

Anda mungkin juga menyukai