Anda di halaman 1dari 6

COMPUTER SCIENCE

PRAKTIKUM 1

Nama : FARIDA APRILIA


NIM : 210100159
Kelas : 1BDKA

LANGKAH INSTALLASI MICROSOFT VISIO 2016

1. Silahkan ekstrak file Microsoft Visio 2016 tersebut menggunakan WinRAR.

2. Setelah anda buka atau ekstrak, silahkan jalankan file yang ada di dalamnya
dengan cara klik kanan Setup dan klik Run as administrator. Kemudian, pada
jedela User Account Control yang muncul, silahkan klik Yes.
3

3. Setelah Itu Centang “ I Accept the terms of this aggrement” dan Pilih
“Continue”.

4
4. Setelah itu, Klik “Intall”,  Installing Office akan berlangsung secara otomatis.
Jadi, anda tidak perlu melakukan banyak konfigurasi, cukup menunggu hingga
proses install selesai.

5
5. Jika proses install Visio 2016 sudah selesai, maka akan muncul
keterangan Thank you for installing Microsoft Visio Professional 2016. Untuk
menutup jendela setup tersebut, silahkan klik Close.
6

6. Selanjutnya, silahkan buka program Visio 2016 yang sudah terinstall di Laptop /
Komputer anda. Sekarang anda sudah bisa menggunakan program tersebut
untuk membuat diagram, flowchart, atau hal lainnya yang anda butuhkan.
7

7. Tampilan Microsoft Visio 2016

Anda mungkin juga menyukai