Anda di halaman 1dari 2

PERGURUAN PENCAK SILAT BELADIRI TANGAN KOSONG

KOLAT AMSAR, CABANG KARAWANG


Sekretariat : Perum Rawamas Indah Blok RE No. 11, RT 001/018, Jomin Barat, Kec. Kotabaru, Kab. Karawang, Jawa Barat , 41374.

Karawang, 9 Juni 2022


Nomor : 001/SI/MP-AMSAR/VI/2022
Perihal : Ijin Pelaksanaan Latihan Gabungan dan Silaturahmi MP Kolat Amsar
Lampiran : 1 Lembar.

Kepada YTH:
Bapak Kepala Sekolah SD/ SMP-IT & SMA-IT Amsar
Di Tempat.

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarokatuh.

Dengan Rahmat dan Hidayah Allah SWT yang diberikan kepada kita semua, semoga kita selalu ada dalam
lindungan-Nya. Amin.
Dengan berakhirnya Kejuaraan Pencak Silat “BUPATI CUP FESTIVAL PENCAK SILAT IPSI KARAWANG 2022”, pada
tanggal 2 s.d 5 Juni 2022, maka kami pengurus Pencak Silat Merpati Putih Kolat Amsar bermaksud mengadakan Latihan
Gabungan & Silaturahmi Anggota Merpati Putih Kolat Amsar yang akan diadakan pada :

Hari / Tanggal : Sabtu, 11 Juni 2022


Tempat : Lapangan Tengah Sekolah Amsar 1
Waktu : 07.30 – 11.30 WIB

Sehubungan hal tersebut kami mohon ijin untuk dapat melaksanakan kegiatan Latihan Gabungan & Silaturahmi
Anggota Merpati Putih Kolat Amsar sesuai jadwal yang sudah ditentukan.

Demikian kami sampaikan, besar harapan kami kepada Bapak untuk memberikan ijin dan sekaligus dapat meluangkan
waktu untuk memberikan sambutan dalam acara tersebut.

Atas perhatian dan ijinnya kami ucapkan terima Kasih.

Wassalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarokatuh.

Hormat Kami,

Ketua PPS BETAKO


Merpati Putih Kolat Amsar

SUPRIYANTO

Tembusan:
- Ketua Yayasan Amanah Al Kausar
- Pembina PPS BETAKO Merpati Putih Cabang Karawang.
- Ketua Cabang PPS BETAKO Merpati Putih Cabang Karawang.
- Sekretaris PPS BETAKO Merpati Putih Cabang Karawang.
- Arsip
PERGURUAN PENCAK SILAT BELADIRI TANGAN KOSONG

KOLAT AMSAR, CABANG KARAWANG


Sekretariat : Perum Rawamas Indah Blok RE No. 11, RT 001/018, Jomin Barat, Kec. Kotabaru, Kab. Karawang, Jawa Barat , 41374.

RUNDOWN ACARA

No Kegiatan Waktu PIC


1 Keberangkatan Amsar Putra ke Amsar Putri 07.30 - 07.45 Pihak Amsar
2 Persiapan 07.45 - 08.00 Pelatih
3 Pembukaan 08.00 - 08.05 Pelatih
4 Pemanasan & Peregangan 08.05 - 08.20 Mas Ragil
5 Latihan 08.20 - 09.00 Mas Tarto & Mas Sugeng
6 Penutupan 09.00 - 09.05 Pelatih
7 Persiapan acara silaturahmi 09.05 - 09.15 Pelatih
8 Pembukaan acara silturahmi 09.15 - 09.20 Nandang
9 Sambutan Ketua Kolat Amsar 09.20 - 09.25 Mas Supri
10 Sambutan pelatih Amsar 09.25 - 09.35 Mas Tarto & Mas Sugeng
11 Sambutan MP Cabang Karawang 09.35 - 09.40 Mas Yan/Mas Nunu/Mas Jio
12 Sambutan pihak Amsar 09.40 - 09.55 Pak Suntono & Pak Rasuludin &
Pak Rusmanto
13 Penyerahan medali & sertifikat 09.55 - 10.05 Pak Suntono & Pak Rasuludin &
Pak Rusmanto
14 Kesan & Pesan 10.05 - 10.20 Pak Ucam
15 Do'a 10.20 - 10.25 Ustadz dr Amsar
16 Pemotongan tumpeng 10.25 - 10.35 Pihak Amsar
17 Penutupan & Ramah tamah 10.35 - 11.30 Pelatih

Anda mungkin juga menyukai