Anda di halaman 1dari 3

KISI-KISI SOAL

PENILAIAN PER KD

Kelas/Semester : 1 /1
Tema : 1. Diriku
Sub Tema : 4. Aku Istimewa
NO MUATAN KOMPETESI DASAR INDIKATOR SOAL BENTUK SOAL BOBOT NO SOAL
PELAJARAN
1 PPKN 4,3 Menceritakan pengalaman Siswa menceritakan Praktik 20 1
kebersamaan dalam keberagaman keberagaman karakteristik
karakteristik individu di rumah. individu yang ada di rumah
masing- amsing dnegan
percaya diri.
2 Bahasa Indonesia 4, 3 Melafalkan bunyi vokal dan Disajikan cerita, siswa Praktik 20 2
konsonan dalam kata bahasa mampu membaca dengan
Indonesia atau bahasa daerah. vocal dan konsonan Bahasa
Indonesia yang tepat.
4,11 Melisankan puisi anak atau syair Disajikan puisi, siswa mampu
lagu (berisi ungkapan kekaguman, membacakan puisi dengan
kebanggaan, hormat kepada orang tepat.
tua, kasih sayang, atau persahabatan)
sebagai bentuk ungkapan diri.

3 Matematika 4,4 Menyelesaikan masalah kehidupan Disajikan gambar, siswa Praktik 20 3


sehari-hari yang berkaitan dengan mampu menyelesaikan
penjumlahan dan pengurangan penjumlahan dan pengurangan
bilangan yang melibatkan bilangan yang melibatkan bilangan
cacah sampai dengan 99. cacah deengan tepat.

4 SBdP 4,4 Membuat karya dari bahan alam Siswa mampu membuat Praktik 20 4
hiasan pensil dengan bahan
alam.

5 PJOK 4,4 Mempraktikkan sikap tubuh (duduk, Siswa mempraktikkan Isian 20 5


membaca, berdiri, jalan), dan permainan lompat tali dan
bergerak secara lentur serta berjalan secara seimbang
seimbang dalam rangka dengan tepat.
pembentukan tubuh melalui
permainan sederhana dan atau
tradisional.

Anda mungkin juga menyukai