Anda di halaman 1dari 3

UJIAN TENGAH SEMESTER

PERUMAHAN DAN PEMUKIMAN

Disusun Oleh :
RIKO PAN DEMAK SINURAT 198140022
Dosen Pembimbing :

IR. NENENG. Y. BARKY,MT

JURUSAN ARSITEKTUR
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS MEDAN AREA
1B .Ada beberapa teori mengenai permukiman dan perkembangan kota,
jelaskan menurut peemahaman saudara
Jawab ; Menurut saya teori mengenai permukiman dan perkembangan kota
yaitu terdapat teori sector yang tebagi atas :
Pertumbuhan Vertikat, yaitu daerah ini dihuni oleh struktur keluarga tunggal
dan semakin lama akan didiami oleh struktur keluarga ganda. Hal ini karena ada
factor pembatas, yaitu : fisik, social, ekonomi dan politik.
Pertumbuhan Memampat, yaitu apabila wilayah suatu kota masih cukup tersedia
ruang-ruang kosong untuk bangunan tempat tinggal dan bangunan lainnya.
Pertumbuhan Mendatar ke Arah Luar (Centrifugal), yaitu biasanya terjadi
karena adanya kekurangan ruang bagi tempat tinggal dan kegiatan lainnya.
Pertumbuhannya bersifat datar centrifugal, karena perembetan pertumbuhannya
akan kelihatan nyata pada sepanjang rute transportasi.

1B. Pada permukiman pedesaan di Indonesia ada di desa Swadaya, Unsur’


desan dan bentuk desa. Bagaimana menurut tanggapan saudara , Jelaskan?

Jawab ; Desa Swadaya adalah desa yang mampu memenuhi kebutuhan


warganya dan bahkan berlebih sehingga dapat dijual ke daerah-daerah lainnya.
Desa Swasembada adalah desa yang maju dan mampu memanfaatkan serta
mengembangkan seluruh potensi yang ada di desa tersebut secara optimal
sehingga sesuai dengan pembangunan regional.
2. Jelaskan menurut pemahaman saudara, aspek fisik yang terkait pada
pemukiman dan perkembangan kota, ada typology hunian, prasarana dan bahan
bangunan?

Jawab : menurut pemahaman saya


Typology ; tipologi akan mengarah pada upaya mengelompokan atau
mengkelaskan suatu bangunan berdasarkan fungsi. Dan pengaruh pola
jalan (paths), pola jalur pejalan kaki (pedestrian), pola parkir (parking),
hingga pola ruang privat dan ruang publik (private space and public space

Prasarana ; Prasarana adalah kelengkapan dasar fisik lingkungan yang


memungkinkan lingkungan perumahan dan permukiman dapat berfungsi
sebagaimana mestinya. Sarana adalah fasilitas penunjang yang berfungsi
untuk penyelenggaraan dan pengembangan kehidupan ekonomi, sosial
dan budaya.
Bahan Bangunan ; Bahan bangunan adalah bahan bahan yang digunakan
dalam perumahan dan pemukiman yang sesuai dengan SNI agar dapat
menjamin kualitas bangunan perumahan dan pemukiman yang di bangun

Anda mungkin juga menyukai