Anda di halaman 1dari 7

PANITIA PERINGATAN HARI BESAR ISLAM

ISRA MI’RAJ NABI MUHAMMAD SAW 1443 H


TARUNA KARYA (TARKA) SANGKURIANG
DUSUN CILENTAH DESA CURUG
----------------------------------------------------------------------------------------------
Sekretariat : Dusun Cilentah RT/RW 008/001 Desa Curug Kec. Klari Karawang
E-mail : tarkasangkuriang@gmail.com Telpon : 085773412917

I. LATAR BELAKANG KEGIATAN


Segala Puji bagi Allah SWT tuhan seluruh alam. Shalawat serta salam semoga selalu tetap
tercurahkan kepada Rasullulah Muhammad SAW, pada Keluarganya, para sahabatnya, serta
seluruh pengikutnya yang selalu setia sampai akhir zaman. “Maha suci Allah, yang telah
memperjalankan hamba - nya pada suatu malam dari Al Masjidil Haram ke Al Masjidil Aqsha yang
telah kami berkahi sekelilingnya agar kami perlihatkan kepadanya sebagian dari tanda tanda (
kebesaran ) kami. Sesungguhnya dia adalah maha mendengar lagi maha mengetahui ”. (Qs : Al
‘Isra’ :17 )
Peringatan isra’ mi’raj nabi Muhammad SAW bagi kaum muslim merupakan wujud cinta kasih
kepada junjungan kita Nabi Muhammad SAW yang telah menunjukan jalan yang menuju
keridhoan Allah SWT yakni berupa agama islam yang dituntun dengan ajaran yang bersumber
pada hukum islam yakni Al - Qur’an dan Al - Hadist. Dengan memperingati Isra’ Mi’raj Nabi
Muhammad SAW diharapkan kita dapat mentauladani akhlak mulia dari Nabi Muhammad SAW
dan mengajarkan serta mengamalkan ajaran yang telah diajarkan oleh Nabi Muhammad SAW.
Esensi peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW adalah ibadah shalat yang merupakan
salah satu kewajiban umat islam yang tidak bisa ditinggalkan. Sebuah keterkaitan yang tidak bisa
dipisahkan antara shalat dan masjid, keduanya merupakan kebutuhan umat islam yang harus
selalu ditingkatkan kualitasnya. Oleh sebab itu, sebagai salah satu wujud cinta kami kepada Allah
SWT dan Nabi Muhammad SAW, kami Taruna Karya Sangkuriang Dusun Cilentah Desa Curug akan
melaksanakan peringatan hari besar islam isra miraj.

II. NAMA KEGIATAN DAN TEMA KEGIATAN


Nama Kegiatan : Peringatan Hari Besar Islam Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1443 H
Tema Kegiatan :“Mewujudkan Ukhuwah Islamiah dan menanamkan Akhlakul Karimah“
PANITIA PERINGATAN HARI BESAR ISLAM
ISRA MI’RAJ NABI MUHAMMAD SAW 1443 H
TARUNA KARYA (TARKA) SANGKURIANG
DUSUN CILENTAH DESA CURUG
----------------------------------------------------------------------------------------------
Sekretariat : Dusun Cilentah RT/RW 008/001 Desa Curug Kec. Klari Karawang
E-mail : tarkasangkuriang@gmail.com Telpon : 085773412917

III. MAKSUD DAN TUJUAN


• Meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kepada Allah SWT
• Menjalin tali silaturahim antara warga desa curug
• Meningkatkan rasa gemar memeperingati dan mempelajari sejarah islam
• Menumbuhkan kepedulian dan mampu menghargai sejarah perjuangan islam.

IV. SASARAN
Sasaran dari kegiatan ini adalah seluruh warga desa curug, khususnya dusun cilentah, baik anak-
anak, remaja, maupun orang tua.

V. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN


Hari : Sabtu
Pukul : 19:30 WIB - Selesai
Tanggal : 26 Februari 2022
Tempat : Lapangan Masjid Jamie at-tabaruq

VI. SUSUNAN PANITIA


Terlampir

VII. SUSUNAN ACARA


Terlampir

VIII. RENCANA ANGGARAN BIAYA


Terlampir
PANITIA PERINGATAN HARI BESAR ISLAM
ISRA MI’RAJ NABI MUHAMMAD SAW 1443 H
TARUNA KARYA (TARKA) SANGKURIANG
DUSUN CILENTAH DESA CURUG
----------------------------------------------------------------------------------------------
Sekretariat : Dusun Cilentah RT/RW 008/001 Desa Curug Kec. Klari Karawang
E-mail : tarkasangkuriang@gmail.com Telpon : 085773412917

IX. PENUTUP
Demikian proposal ini kami buat dengan sebenar – benarnya agar dijadikan pedoman demi
kelancaran dan kesuksesan kegiatan ini, dan dapat dijadikan bahan pertimbangan bagi semua
pihak yang dengan keikhlasannya bersedia membantu dalam bentuk moril maupun materil.
Semoga niat baik ini mendapat ridho allah swt. amin Atas perhatan dan kerjasamanya kami selaku
panitia mengucapkan terimakasih.
Karawang, 31 Januari 2022

Ketua DKM

Ketua Tarka Sangkuriang Masjid Jamie At Tabaruq

Ahmad Nuryadi Ija Nurjaman

Mengetahui,

Kepala Desa Curug Plt. Camat Klari

Usman Sonjaya Drs. Andi Muriadi


PANITIA PERINGATAN HARI BESAR ISLAM
ISRA MI’RAJ NABI MUHAMMAD SAW 1443 H
TARUNA KARYA (TARKA) SANGKURIANG
DUSUN CILENTAH DESA CURUG
----------------------------------------------------------------------------------------------
Sekretariat : Dusun Cilentah RT/RW 008/001 Desa Curug Kec. Klari Karawang
E-mail : tarkasangkuriang@gmail.com Telpon : 085773412917

Lampiran I

SUSUNAN KEPANITIAAN PERINGATAN HARI BESAR ISLAM


ISRA MI’RAJ NABI MUHAMMAD SAW 1443 H

Ketua : Ahmad Nuryadi


Wakil Ketua : Erik Irawan
Sekretaris : Andi
Wakil Sekretaris : Ayim Suherman
Bendahara : Nurdin
Wakil Bendahara : Gustian

1. Sie Acara
Koordinator : Ali Suhendi
Anggota : Rohmat
Dede
Yanto
Hikayat

2. Sie Publikasi, Dekorasi, dan Dokumentasi


Koordinator : Ahmad Riyadi
Anggota : Pendi Permana
Abdurahman

3. Sie Peralatan
Koordinator : Ahmad Warno
Anggota : Aldi Muhammad
Yudi Ilhamsyah
Fahrudin
Dian
PANITIA PERINGATAN HARI BESAR ISLAM
ISRA MI’RAJ NABI MUHAMMAD SAW 1443 H
TARUNA KARYA (TARKA) SANGKURIANG
DUSUN CILENTAH DESA CURUG
----------------------------------------------------------------------------------------------
Sekretariat : Dusun Cilentah RT/RW 008/001 Desa Curug Kec. Klari Karawang
E-mail : tarkasangkuriang@gmail.com Telpon : 085773412917

4. Sie Konsumsi
Koordinator : Ahmad Deni Alhani
Anggota : Diki Rinaldi
Riki Riyanto
Andri

5. Sie Humas
Koordinator : Abdurahman
Anggota : Hikayat tusolihin
Muhammad Jamarudin
Ahmad Sopian

6. Sie Keamanan
Koordinator : Ahmad Hidayat
Anggota : Azis
Enjay Sofiyan
Supriatna
PANITIA PERINGATAN HARI BESAR ISLAM
ISRA MI’RAJ NABI MUHAMMAD SAW 1443 H
TARUNA KARYA (TARKA) SANGKURIANG
DUSUN CILENTAH DESA CURUG
----------------------------------------------------------------------------------------------
Sekretariat : Dusun Cilentah RT/RW 008/001 Desa Curug Kec. Klari Karawang
E-mail : tarkasangkuriang@gmail.com Telpon : 085773412917

Lampiran II

SUSUNAN ACARA

WAKTU PENANGGUNG
KEGIATAN PELAKSANA TEMPAT
Perencanaan Durasi JAWAB
Sabtu 26 Februari 2022
10 MC Formal : Lapangan
19.35 -19.45 Pembukaan Panitia
menit Yanto masjid
15 Pembacaan Ayat Suci Lapangan
19.45 - 20.00 Khoerudin Panitia
menit Al-Quran masjid
10 Sambutan Ketua Lapangan
20.00 - 20.10 Ahmad Nuryadi Panitia
menit Tarka masjid
Sambutan Ketua
10 Lapangan
20.10 – 20.20 DKM Masjid Jamie At Ust Ija Nurjaman Panitia
menit masjid
Tabaruq
Lapangan
10 Sambutan Kepala
20.20 - 20.30 Usman Sonjaya masjid dan Panitia
menit Desa Curug
masjid
60 Penampilan anak Anak anak Lapangan
20.30 - 21.30 Panitia
menit anak pengajian pengajian masjid
30 Lapangan
21.30 – 22:00 Marawis Ibu ibu pengajian Panitia
menit masjid
90 Lapangan
22.00 - 23.30 Tausiah Keagamaan Penceramah Panitia
menit masjid
30 Lapangan
23.30 – 00-00 Makan Bersama panitia Panitia
menit masjid
PANITIA PERINGATAN HARI BESAR ISLAM
ISRA MI’RAJ NABI MUHAMMAD SAW 1443 H
TARUNA KARYA (TARKA) SANGKURIANG
DUSUN CILENTAH DESA CURUG
----------------------------------------------------------------------------------------------
Sekretariat : Dusun Cilentah RT/RW 008/001 Desa Curug Kec. Klari Karawang
E-mail : tarkasangkuriang@gmail.com Telpon : 085773412917

Lampiran III

RENCANA ANGGARAN BIAYA (RAB)


PERINGATAN HARI BESAR ISLAM ISRA MI’RAJ NABI MUHAMMAD SAW 1443 H
No Kebutuhan Jumlah Harga Satuan Harga Total
1 Print Proposal 50 Rp. 15.000 Rp. 750.000
2 Marawis Rp. 1.500.000 Rp. 1.500.000
3 Tausiah Rp. 5.000.000 Rp. 5.000.000
4 Backdroup 1 (5x3) Rp. 35.000 Rp. 525.000
5 Id Card panitia 40 Rp. 5.000 Rp. 200.000
6 Dekorasi Rp. 1.000.000 Rp. 1.000.000
7 Panggung 1 set Rp. 4.000.000 Rp. 4.000.000
8 Sound system 1 set Rp. 2.000.000 Rp. 2.000.000
9 Tenda 5 Rp. 500.000 Rp. 2.500.000
10 Konsumsi paitia 40 Rp. 15.000 Rp. 600.000
11 Snack Peserta 300 Rp. 5.000 Rp. 1.500.000
12 Hidangan tamu Rp. 200.000 Rp. 200.000
13 Aqua Gelas 20 dus Rp. 20.000 Rp. 400.000
14 Konsumsi Penceramah Rp. 500.000 Rp. 500.000
Total Rp.20.675.000

Karawang, 31 Januari 2022

Bendahara,

Nurdin

Anda mungkin juga menyukai