Anda di halaman 1dari 3

Nama :

Devi
Anggita
NPM :
19MN00
20
Kelas :
Mandiri
Jurusan
: S1
Manaje
men
Manajemen Pemasaran
A. Pengertian Manajemen Pemasaran

Manajemen pemasaran menurut Philip Kotler adalah seni da sains dalam memilih
target pasar,mendapatkan,mempertahankan,dan menumbuhkan pelanggan dengan
cara menciptakan ,menyampaikan,dan mengkomunikasikan nilai pelanggan yang
unggul.
B. Tujuan Manajemen Pemasaran

Tujuan utama manajemen pemasaran adalah untuk mencapai target perusahaan


secara efektif dan optimal.

C. Evolusi Marketing Manajemen

Marketing Mix Four Ps Modern Marketing


Management Four Ps
Product People
Place Processes
Promotion Programs
Price Performance

D. Debat Marketing

Sebagai pemasar atau orang yang menjalankan marketing kita mempunyai tujuan
untuk memuaskan pelanggan,namun di lain pihak ada juga orang yang mengkritik
bahwa pemasar/marketing itu dapat menciptakan kebutuhan. Jadi kita tidak hanya
memenuhi kebutuhan pelanggan tapi kita ciptakan kebutuhan tersebut yang
berakibat pelanggan menghabiskan dana yang dia miliki untuk sesuatu yang
sebenarnya tidak dia perlukan. Inilah yang dimaksud dengan debat marketing

Marketing Fundamental penting untuk dipelajari karena marketing fundamental itu


bisa membuat kita melaju dengan dunia digital yang penuh dengan tantangan.

Anda mungkin juga menyukai