Anda di halaman 1dari 3
KEMENTERIAN KESEHATAN RI RSUP Dr. M. DJAMIL PADANG b Jl, Perintis Kemerdekaan Padang — 25157 poe 0751-32371 Fax: 0751-32371 KERANGKA ACUAN KERJA/TERM OF REFERENCE ( Perangkat Pengolah Data & Komunikasi Untuk Pengembangan SIMRS ) RSUP Dr. M. DJAMIL PADANG T.A 2023 Kementerian Negara/Lembaga Kementerian Kesehatan R.I Unit Eselon I/L Direktorat Jenderal Pelayanan Kesehatan / RSUP Dr. M. Djamil Padang, Program : Dukungan Manajemen Pada Direktorat Jenderal Pelayanan Kesehatan Sasaran Program : Meningkatnya Koordinasi Peiaksanaan Tugas, Pembinaan dan pemberian dukungan manajemen Kementerian Kesehatan. Indikator Kinerja Program Nilai Reformasi Birokrasi Kementerian Keschatan Kegiatan : Kegiatan Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan Program Indikator Kinerja Kegiatan L Nilai Reformasi Birokrasi di lingkup Direktorat Jenderal Pelayanan Keschatan 2. Persentase Kinerja RKA-K/L pada Lingkup Direktorat Jenderal Pelayanan Kesehatan Pembinaan Pelayanan Kesehatan. Klasifikasi Rincian Output Layanan Prasarana Internal Indikator KRO- Teriaksananya Layanan Prasarana Internal ae Perangkat Pengolah Data Dan Informasi Rs/Balai Jumlah Perangkat Pengolah Data dan Informasi Ditjen Volume RO Peiayanan Kesehatan Satuan RO 1 (satu). Paket A. Latar Belakang 1. Dasar Hukum 1. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 46 Tahun 2014 tentang Sistem Informasi Kesehatan (Lembaga Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 126); 2. Peraturan Mentri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 1171/Menkes/Per/IV/2011 tentang Sistem Informasi Rumah Sakit ( Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 1954 ); 3. Peraturan Mentri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 92 Tahun 2014 tentang Penyelenggaraan Komunikasi Data dalam Sistem —Informasi Kesehatan Terintegrasi (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 1954), 4, Peraturan Pemerintah Nomor 21 Tahun 2004 tentang penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran Kementrian Negara/LLembaga. Nomor 70 Tahun 2012 tentang Pengadaan Barang/ Jasa Pemerintah. KEMENTERIAN KESEHATAN RI RSUP Dr. M. DJAMIL PADANG B Ji Perintis Kemerdekaan Padang — 25157 i 0751-32371 Fax: 0751-32371 2.Gambaran Umum B. Penerima Manfaat 1. Dalam era-globalisasi saat ini, rumah sakit di tuntut untuk dapat meningkatkan kinerja dan daya saing sebagai badan usaha yang bergerak dalam bidang pelayanan keschatan dengan _ tidak mengurangi misi sosial yang di embanya. Ru sakit harus mampu merumuskan kebijakan — Kebijakan yang strategis, antara lain efisiensi internal (organisasi, manajemen dan SDM) serta harus mampu mengambil keputusan dengan cepat dan tepat untuk peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakatagar dapat menjadi organisasi yang responsive, _inovatifefisiensi dan menguntungkan. Hal ini akan dapat terwujud dengan baik, apabila mampu menggunakan Sistem Informasi yang terintegral dengan optimal 2. Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit ( SIM- RS) merupakan system komputerisasi yang memproses dan mengintegrasikan seluruh alur proses bisnis layanan kesehatan di rumah sakit dalam betuk jaringan koordinasi, pelaporan dan prosedur administrasi_ untuk — memperoieh informasi secara cepat, tepat, dan akurat yang di kelola oleh unit khusus pelayanan system di beri nama instalasi SIM-RS. 3. Instalasi Sitem Informasi Manajemen Rumah Sakit (Inst. SIM-RS ) merupakan salah satu satuan kerja (satker ) yang ada. Sesuai dengan perkembangan rumah sakit untuk meningkatkan pelayanan di perlukan suatu Sistem Informasi Manajemen- Rumah Sakit yang komprehensif dan terintegrasi Masyarakat dan RSUP. DR. M. Djamil Padang dalam upaya menunjang pelayanan yang optimal, dengan 1.Menciptakan SIM-RS sebagai pusat informasi yang cepat, tepat dan akurat 2.Membudayakan teknologi informasi di ligkungan RSUP DR.M.Djamil Padang, 3.Mengoptimalkan pencatatan setiap kegiatan dalam teknologi informasi 4.Meningkatnya akuntabilitas informasi yang disajikan $.Terlaksananya program-program _pengembangan SIM-RS untuk seluruh unit kerja di RSUP Dr.M.Djamil Padang. KEMENTERIAN KESEHATAN RI Dp DIREKTORAT JENDERAL PELAYANAN KESEHATAN, RSUP Dr. M. DJAMIL PADANG i B Ji. Perintis Kemerdekaan Padang — 25157 ian 0751-32371 Fax: 0751-32371 C. Strategi Pencapaian Keluaran 1. Metode Pelaksanaan 2. Tahapan dan Waktu Pelaksanaan Pelaksanaan melalui Pengadaan RSUP. Dr. M.Djamil Padang TA. 2023 Jangka waktu pelaksanaan pekerjaan dilakukan pada tahun 2023 dengan jadwal sebagai berikut: Tahun 2023(dalam bulan) Tahapan Jan [Feb [Mar [Apr [Mei | Jun [Jul [Agu | Sep | Okt [Nov | Des Persiapan Pengadaan elaksanaan Lelang 1 | 1 Kontrak Pelaksanaan Pekerjaan Serah Terima Barang/Pekerjaan D. Kurun Waktu Pencapaian Keluaran E. Biaya yang Diperlukan Dalam { Tahun Anggaran 2023 Biaya yang diperlukan sebesar Rp. 1.690.150.000,- (Satu Milyar Enam ratus sembilan puluh juta seratus Jima puluh ribu Rupiah), Padang,07 Januari 2022

Anda mungkin juga menyukai