Anda di halaman 1dari 7

PEMBAGIAN BIDANG KEGIATAN DAN TUPOKSI

PELAKSANA+A1:D24AN KEGIATAN PEMERITAHAN DESA


Berdasarkan Permendagri no 20 tahun 2018
NO PPKD NO JENIS KEGIATAN
PENDAPATAN
1 KAUR KEUANGAN PEENDAPATAN Asli Desa
* Hasil usaha Desa
*Hasil Aset Desa
* Hasil Swadaya Dan Partisipasi
* Pendapatan Lain-lain
TRASFER
* Dana Desa
* Bagian Dari Hasil Pajak dan restribusi Daerah Kabupaten
* alokasi Dana Desa
* Bantuan Keuangan ProVinsi
* Bantuan Keuangan APBD Kabupaten
PENDAPATAN LAIN-LAIN
* Penerimaan dari Hasil Kerjasama antar desa
* penerimaan dari Hasil Kerjasama antar desa dengan pihak ketiga
* Penerimaan dari bantuan Perusahaaan yang Berlokasi di desa
* Hibah dan sumbangan dari Pihak Ketiga
* Koreksi kesalahan belanja tahun-tahun anggaran sebelumnya yang
mengakibatkan Penerimaan di kas Desa pada tahun anggaran berjalan
* Bunga bank
* Lain - lain Pendapatan Desa yang Sah
2 BELANJA
PENNYELENGGARAAN PEMERINTAHAN DESA

Penyelenggaraan belanja SILTAP,TUNJANGAN dan OPERASIONAL pemerintahan Desa


* Penyediaan Penghasilan Tetap dan Tunjangan Kepala Desa
* Penyediaan Penghasilan Tetap dan Tunjangan Perangkat Desa
* Penyediaan Jaminan sosial bagi Kepala Desa dan Perangkat Desa
* Penyediaan Tunjangan BPD
* Penyediaan Intensif/Operasional RT/RW
PEMBIAYAAN
* Penerimaan Pembiayaan
* Pengeluaran Pembiayaan

2 KAUR UMUM 1 PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN


PENYLENGGARAAAN BELANJA PENGHASILAN TETAP, TUJANGAN,DAN OPERASIONAL,
PEMERINTAHAN DESA
* Penyedianan Operasional Pemerintah Desa (ATK,Honorarium PKPKD dan PPKD,
perlengkapan perkantoran, Pakaian Dinas/atribut,Listrik/Telfon,dll)

* Penyediaan Operasional BPD ( ATK, Perlengkapan Perkantoran,Pakaian seragam, listrik


telfon,dll)
* Lain-lain Sub bidang Penyelenggaraan Belanja Penghasilan Tetap, Tunjangan dan
Operasional Pemerintahan Desa
NO PPKD NO JENIS KEGIATAN
SARANA dan PRASARANA PEMERITAHAN DESA
* Penyediaan sarana ( Aset Tetap ) Perkantoran /Pemerintahan
* Pemeliharaan Gedung /Prasarana Kantor Desa
*Pembangunan/Rehabilitasi/Peningkatan Gedung/Prasarana Kantor Desa
*Lain-lain Sub Bidang sarana dan prasarana pemerintahan Desa
ADMINITRASI KEPENDUDUKAN,PENCATATAN SIPIL,STATISTIK dan KEARSIPAN

* Pelayanan adminitrasi umum dan Kependudukan ( surat pengantar/pelayanan KTP,KK


* Pengelolaan adminitrasi dan Kearsipan pemerintahan Desa
* Pengelolaan adminitrasi / Adminitrasi/Penilaian Aset Desa

KAUR PERENCANAAN PENELENGGARAAN PEMERINTAHAN

3 KAUR PERENCANAAN 1 ADMINITRASI KEPENDUDUKAN,PENCATATAN SIPIL,STATISTIK dan KEARSIPAN


* Pemetaan dan Analisis Kemiskinan Desa secara Partisipatif
2 TATA PRAJA PEMERINTAHAN,PERENCANAAN,KEUANGAN DAN PELAPORAN
* Penyelenggaran Musyawarah Perencanaan Desa/Pembahasan APBDes ( Musdes,
Musrenbangdes/ Pra-Musrenbangdes, dll..,bersifat Reguler)
* Penyusunan Dokumen Perencanaan Desa ( RPJMDes/RKPDes, dll)
* Penyusunan Dokumen Keuangan Desa ( APBDes/ APBDes Perubahan/ LPJ APBDes,
dan seluruh Dokumen terkait )
* Penyusunan Laporan Kepala Desa/Penyelenggraan Pemerintahan Desa ( Laporan akhir
Tahun anggaran,laporan akhir jabatan,laporan keterangan akhi tahun anggaran, informasi
kepeda Masyarakat)
* Lain-lain kegiatan sub Bidang tata praja pemerintahan, perencanaan, Keuangan dan
Pelaporan

4 KASI PEMERINTAHAN 1 PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN DESA

ADMINITRASI KEPENDUDUKAN,PENCATATAN SIPIL,STATISTIK dan KEARSIPAN


* Penyusunan/Pendataan/Pemukhtahiran Profil Desa ( Profil kependududukan dan Potesi
Desa
* Lain-lain Kegiatan sub bidang adminitrasi kependudukn, pencatatan sipil,statistik dan
Kearsipan
* Penyelenggaraan Musyawarah Desa Lainnya ( musdus.rembug warga dll yang bresifat
non-reguler sesuai kebutuhan desa)
* Penyusunan Kebijakan Desa ( Perdes/Perkades dll - diluar dokumen Rencana
Pembangunan /Keuangan)
* Pengembangan sisitem Infomasi Desa
* Koordinasi/Kerjasama Penyelenggaraan Pemerintahan dan Pembangunan Desa
* ( Antar Desa/Kecamatan / Kabupaten,Pihak ketiga dll)
* Dukungan Pelaksanaan dan sosialisasi Pilkades, Pemilihan Kepala Kewilayahan dan
Pemilihan BPD ( Yang menjadi wewenang Desa )
* Penyelenggaraan Lomba antar Kewilayahan dan Pengengiriman kontingen dalam
mengikuti Lomba Desa
PERTANAHAN
* Sertifikasi Tanah Kas Desa
NO PPKD NO JENIS KEGIATAN
* Adminitrasi Pertanahan ( Pendaftaran Tanah, dan Pemberian Registrasi Agenda
Pertanahan)
* Fasilitasi Sertifikasi Tanah untuk Masyrakat Miskin
* Mediasi Konflik Pertanahan
* Penyuluhan Pertanahan
*Adminitrasi Pajak Bumi dan bangunan ( PBB )
* Penentuan/ Penegasan/Pembangunan Batas/Patok Tanah Desa
* Lain-lain kegiatan sub Bidang pertanahan
2 PELAKSANAAN PEMBANGUNAN DESA
sub bidang Pekerjaan Umum dan Penatan Ruang
* Pembuatan / pemutakhiran Peta Wilayah dan Sosial desa
* Penyusunan Dokumen Perencanaan Tata ruang Desa
* Lain-lain kegiatan sub Bidang Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang
PERHUBUNGAN , KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA
* Pembuatan Rambu-rambu di Jalan Desa
* Penyelenggraan Infomasi Publik Desa ( misal : Pembuatan Poster/Baliho informasi
penetapan/ LPJ APBDes untuk warga Dll)
* Pengelolaan dan Pembuatan Jaringan /Intalasi Komunikasi dan Informasi Lokal Desa
* Lain-lain kegiatan sub Bidang Perhubungan ,Komunikasi dan Informatika
3 PEMBINAAN KEMASYARAKATAN DESA
KETENTRAMAN,KETERTIBAN UMUM,DAN PERLIDUNGAN MASYARAKAT
* Pengadaan/Penyelenggaraan Pos Keamanan Desa ( Pembangunan Pos,Pengawasan
Pelaksanaan jadwal ronda/patroli dll)
* Penguatan dan Peningkatan Kapasitas Tenaga Keamanan/Ketertiban oleh permerintah
Desa ( satlinmas desa)
* Pelatihan Kesiapsiagaan /Tanggap Bencana Skala Lokal Desa
* Bantuan Hukum Untuk Aparaturn Desa
* Lain-lain kegiatan sub Bidang Ketentraman,Ketertiban Umum, dan Perlindungan
Masyarakat
PENINGKATAN KAPASITAS APARTUR DESA
* Peningkatan Kapasitas Kepala Desa
* Peningkatan Kapasitas perangkat Desa
* Peningkatan Kapasitas BPD
* Lain-lain Peningkatan Kapasitas Aparatur Desa

5 KASI KESEJAHTERAAN 1 PELAKSANAAN PEMBANGUNAN DESA


PEDIDIKAN
* Pembangunan /Rehabilitasi /Peningkatan/Pengadaan sarana/Prasarana/Alat Peraga
Edukatif(APE)PAUD/TK/TPA/TKA/TPQ/Madarasah NON_Formal Milk Desa
* Pembangunan /Rehabilitasi /Peningkatan/Pengadaan sarana/Prasarana/Perpustakaan
/Taman BacaanDesa/sanggar Belajar Milk Desa
KESEHATAN
* Pembangunan /Rehabilitasi/Peningkatan/Pengadaan Sarana/Prasarana
Posyandu/Polindes/PKD
PEKERJAAN UMUM dan PENATAAN RUANG
* Pemeliharaan Jalan Desa
* Pemeliharaan Jalan Lingkungan Permukiman/Gang Desa
NO PPKD NO JENIS KEGIATAN
* Pemiliharaan jalan Usaha Tani
* Pemeliharaan Jembatan Milik Desa
* Pemeliharaan Prasarana Jalan Desa ( Gorong-gorong,selokan,Box/SlabCulvert,
Drainase,Prasarana jalan Lainnya)
* Pemeliharaan Gedung/Prasarana Balai Desa/Balai Kemasyarakatan
* Pemeliharaan Pemakaman Milik Desa/Situs Bersejarah Besejarah Milik desa/
Petilasan Milik desa
* Pemeliharaan Embung Milik desa
* Pembangunan/Rehabilitasi/Peningkatan/Pengerasan Jalan Desa
* Pembangunan/Rehabilitasi/Peningkatan/Pengerasan Jalan Lingkungan Pemukiman/Gang
* Pembangunan/Rehabilitasi/Peningkatan/Pengerasan Jalan Usaha Tani
* Pembangunan/Rehabilitasi/Peningkatan/Pengerasan Jembatan milik Desa
* Pembangunan/Rehabilitasi/Peningkatan Prasarana Jalan Desa
( Gorong-gorong,selokan,Box/SlabCulvert, Drainase,Prasarana jalan Lainnya)
* PembangunanGedung/Peningkatan Balai Desa/Balai Kemasyarakatan
* Pembangunan/Rehabilitasi/peningkatan pemakaman milik desa/Situs Bersejarah
Besejarah Milik desa/ Petilasan Milik desa
* Pembangunan Embung Milik desa
KAWASAN PEMUKIMAN
* DUkungan Pelaksanaan dan program Pembangunan/Rehab rumah Tidak Layak Huni
(RTLH), GAKIN (pemetaan,validasi,dll)
* Pembangunan/Rehabilitasi/Peningkatan Sumur Resapan
* Pembangunan/Rehabilitasi/Peningkatan Sumber Air Bersih Milik Desa (Mata Air/
Tandon Penampungan Air hujan/ Sumur Bor,Dll)
* PembangunanGedung/Peningkatan SambunganAir Bersih ke Rumah Tangga
(Pipanisasi,dll)
* Pembangunan/Rehabilitasi/Peningkatan Sanitasi Permukiman ( Gorong-gorong,
selokan,parit,dll,di prasarana jalan)
* PembangunanGedung/Peningkatan Fasilitas Jamban Umum/MCK umum,dll
* PembangunanGedung/Peningkatan Fasilitas Pengolahan sampah desa/Permukiman
( Penampungan,Bank Sampah,dll)
* PembangunanGedung/Peningkatan Sistem Pembuagan Air Limbah ( Drainase
Air Limbah Rumah Tangga)
* PembangunanGedung/Peningkatan Taman/Taman Bermain Anak Milik Desa
* lain-lain kegiatan sub bidang perumahan rakyat dann kawasan pemukiman
KEHUTANAN dan LINGKUNGAN HIDUP
* Pengeloaan Hutan Milik desa
* Pengelolaan Lingkungan Hidup Desa
* Lain-lain sub Bidang Kehutanan dan Lingkungan Hidup
ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL
* Pembangunan/ Rehabilitasi/Peningkatan Saran dan Prasarana Energi Alternatif tingkat
desa
*Lain lain Kegiatan bidang Energi dan Sumber daya Mineral*
PARIWISATA
* Pembangunan/ Rehabilitasi/Peningkatan Saran dan Prasarana Pariwisata Milik Desa
* Pengembangan Pariwisata tingkat Desa
* Lain-lain sub bidang Pariwisata
NO PPKD NO JENIS KEGIATAN
2 PEMBINAAN KEMASYARAKATAN DESA
KETENRAMAN,KETERTIBAN UMUM DAN PERLINDUNGAN MASYARAKAT
* Penyediaan Pos Kesiapsiagaan Bencana Skala Lokal Desa
KEBUDAYAAN DAN KEAGAMAAN
* Pembangunan/ Rehabilitasi/Peningkatan Saran dan Prasarana Kebudayaan/Rumah Adat
/Keagamaan Milik Desa
KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA
* Pembangunan/ Rehabilitasi/Peningkatan Saran dan Prasarana Kepemudaan dan
Olahraga Milik Desa
3 PEMBERDAYAAN MASYRAKAT DESA
PERTANIAN DAN PETERNAKAN
* Penguatan ketahanan pangan tingkat Desa( lumbung Desa,dll)
* Pemeliharaan Saluran Irigasi Tersier/Sederhana
PERDAGANGAN DAN PERINDUSTRIAN
* Pembangunan/Rehabilitasi/Peningkatan Pasar Desa/Kios Milik Desa
PENANGULANGAN BENCANA,KEADAAN DARURAT ,KEADAAN DARURAT DAN MENDESAK
PENANGULANGAN BENCANA,
* Belanja TakTerduga
KEADAAN DARURAT
* Belanja TakTerduga
MENDESAK
* Belanja TakTerduga

KASI PELAYANAN 1 PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN


ADMINITRASI KEPENDUDUKAN,PENCATATAN SIPIL,STATISTIKDAN KEARSIPAN
* Penyuluhan dan penyadaran masyrakat tentang kependudukan dan pencatatan sipil
2 PELAKSANAAN PEMBANGUNAN DESA
PENDIDIKAN
* Penyelenggaraan PAUD/TK/TPA/TKA/TPQ/madrasah non-formal Milik Desa
( Bantuan Honor pengajar,Pakaian seragam,Operasional,dst)
* Dukungan Penyelenggaraan PAUD (APE,sarana PAUD,dst)
* Penyuluhan dan Pelatihan Pendidikan Bagi Masyarakat
* Pemeliharaan Sarana dan Prassarana Perpustakaan/Taman Bacaan Desa/
Sanggar Belajar Milik Desa
* Pemeliharaan Sarana dan Prassarana PAUD/TK/TPA/TPQ/madrasah Non-formal
Milik Desa
* Pengeloaan Perpustakaan Milik Desa (Pengadaan Buku buku bacaan,honor penjaga
untuk perpustakaan/Taman Bacaan Desa)
* pengembangan dan Pembinaan Sanggar Seni dan Belajar
* Lain-lain Sub Bidang Pendidikan
KESEHATAN
* Penlenggaraan Pos Kesehatan Desa ( PKD ),Polindes Milik desa ( Obat obatan,Tambahan
Intensif Bidan desa/Perawat Desa ,Penyediaan Pelayanan KB dan Alat Kontrasepsi
bagi Keluarga Miskin
* Penyelenggaraan Posyandu ( makanan Tambahan, kelas ibu Hamil,keleas Lansia
Intensif Kader Posyandu)
NO PPKD NO JENIS KEGIATAN
* Penyuluhan Pelatihan Bidang Kesehatan ( untuk masyarakat,tenaga kesehatan,
kader kesehatan dll)
* Penyelenggaraan Desa Siaga Kesehatan
* Pembinaan Palang Merah ( PMR ) tngkat Desa
* Pengasuhan Bersama atau Bina keluarga Balita ( BKB )
* Pembinaan dan Pengawasan Upaya Kesehatan Tradisional
* Pemeliharaan sarana dan prasarana Posyandu,Polindes,PKD
* lain-lain Sub Bidang Kesehatan*
KAWASAN PERMUKIMAN
*Pemeliharaan sumur resapan Milik Desa
* Pemeliharaan Sumber Air Bersih Milik Desa ( mata air/ Tandon Penampungan Air hujan
/ Sumur Bor,dll)
* Pemeliharaan Sambungan Air Bersih Kerumah Tangga ( pipanisasi)
* Pemeliharaan Sanitasi Permukiman ( Gorong-gorong,selokan Parit,dll. Diluar prasarana
jalan)
* Pemeliharaan Fasilitas jambanUmum,MCK Umum,dll
* Pemeliharaan Fasilitas pengolahan Sampah Desa/permukiman( Penampungan Bank
Sampah)
* Pemeliharaan sistem Pembuangan Air Limbah ( Drainase,Air Limbah Rumah Tangga)
*Pemeliharaan Taman/Taman Bermain Anak Milik Desa
KEHUTANAN DAN LINGKUNGAN HIDUP
* Pelatihan/Sosialisasi/Penyuluhan/Penyadaran Tentang lingkungan hidup dan kehutanan
ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL
* Pemeliharaan sarana dan prasarana Energi Alternatif tingkat Desa
PARIWISATA
* Pemeliharaan sarana dan prasarana Pariwisata milik Desa
3 PEMBINAAN KEMASYRAKATAN DESA
KETENRAMAN,KETERTIBAN UMUM DAN PERLINDUNGAN MASYARAKAT
* Pelatihan/Sosialisasi/Penyuluhan kepada Masyarakat di Bidang Hukum dan Perlindungan
masyarakat
KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA

* Pengririman kontingen kepemudaan dan olahraga sebagai wakil desa ditingkat


kecamatan /kabupaten dst
* penyelenggaraan festival/lomba kepemudaan tingkat Desa
* pemeliharaan sarana dan prasarana kepemudaan dan olahraga milik desa
* pembinaan karang taruna/klub kepemudaan/klub olahraga
* lain lain sub bidang kepemudaan dan olahraga
KELEMBAGAAN MASYARAKAT
* Pembinaan Lembaga adat
* pembinaan LKMD/LPM/LPMP
*pembinaan PKK
* pelatihan pembinaan lembaga kemasyarakatan
* lain lain sub bidang kelembagaan masyrakat
KABUDAYAAN DAN KEAGAMAAN
* Pembinaan Group kesenian kebudayaan tngkat desa
NO PPKD NO JENIS KEGIATAN
* Pengririman kontingen group kesenian dan Kebudayaan senagai wakil desa ditingkat
kecamatan /kabupaten dst
* penyelenggaraan festival kesenian,adatkebudayaan, dan keagamaan ( perayaan HUT,
hari besar kaagamaan,dll) tingkat desa
* pemeliharaan sarana dan prasarana kebudayaan,rumah adat, keagamaan milik desa
4 PEMBERDAYAAN MASYARAKAT
PERTANIAN DAN PETERNAKAN
*peningkatan produksi tanaman pangan ( alat produksi dan pengolahan pertanian
* peningkatan produksi peternakan
* pelatihan/bimtek/pengenalan teknologi tepat guna
* lain lain sub bidang pertanian dan peternakan
PEMBERDAYAAN PEREMPUAN,PERLINDUNGAN ANAK DAN KELUARGA
* pelatihan/penyuluhan pemberdayaan perempuan
* peletihan/penyuluhan perlindungan anak
* pelatihan dan penguatan penyandang Difabel ( penyandang disabilitas)
* lain lain sub bidang pemberdayaan dan perlindungan anak
KOPERASI,USAHA MIKRO,DAN MENENGAH (UMKM

* pengembangan sarana dan prasarana usaha mikro,kecil, dan menengah serta koperasi
* pengadaan teknologi tepat guna untuk pengembangan ekonomi pedesaan non-pertanian
* lain lain sub bidang koperasi, usaha kecil dan menengah
DUKUNGAN MODAL
* pembentukan BUMdes ( persiapan dan Pembentukan awal BUM desa)
* pelatihan pengelolaan BUMdes ( pelathan yang dilaksanakan oleh desa)
* lain lain sub bidang penanaman modal
PERDAGANGAN DAN PERINDUTRIAN
* pemeliharaan pasar desa/kios milik desa
* pengembangan industri kecil level desa
* pembentukan/fasilitasi/pelathan/pendampingan kelompok usaha ekonomi produktif
( pengrajin, pedagang, industri rumah tangga,dll

Anda mungkin juga menyukai