Anda di halaman 1dari 1

SOAL UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS) TAHUN AKADEMIK

2018/2019 FAKULTAS USHULUDDIN DAN DAKWAH (FUAD)


IAIN BUKITTINGGI

Mata Kuliah : Tahsîn Tahfîz


Prodi : IAT
Hari/Tanggal : Senin/15 April 2019

A. Petunjuk Mengerjakan Soal


1. Tulis nama dan Nomor Induk Mahasiswa (NIM)
2. Jawab soal-soal di bawah ini dengan jelas dan kerjakan soal yang
dianggap yang paling mudah
3. Gunakan kemampuan anda sendiri tanpa terpengaruh oleh teman-teman
lain
4. Gunakan waktu sebaik-baiknya dan baca soal dengan cermat
5. Jika ada soal yang kurang jelas, dapat ditanyakan langsung kepada dosen
yang bersangkutan. Selamat melaksanakan tugas…!

B. Soal-soal
1. Jelaskan defenisi gunnah musyaddadah ! kemudian jelaskan hukum yang
mucul disebabkan gunnah musyaddadah ! jelaskan besarta contoh!
2. Jelaskan jelaskan perbedaan Ikhfâ' Syafawî dan Ikhfâ Haqîqî ? jelaskan
dengan contoh !
3. Jelaskan defenisi Mâd dan Qashar ! sebutkan pembagian Mâd Thabî' dan
Far'î beserta contoh !

Anda mungkin juga menyukai