Anda di halaman 1dari 1

KEPUTUSAN KETUA YAYASAN LENTERA BAITUN NA’IM

NOMOR : 004 /YYS-LBN/VIII/ 2021

TENTANG
PENGANGKATAN GURU TAHFIZ
SEKOLAH DASAR (SD) ISLAM BAITUN NA’IM

Menimbang : a. Bahwa dalam rangka kelancaran proses belajar mengajar di SD Islam


Baitun Na’im perlu ditetapkan guru tahfiz
b. Bahwa nama yang tersebut dalam keputusan ini dianggap cakap dan
mampu menjalankan tugas sebagai guru tahfiz di SD Islam Baitun
Na’im Seberang Parit

Mengingat :
1. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan
Nasional
2. Peraturan Pemerintah No. 19 Tahun 2005 Tentang Standar Nasional
Pendidikan
3. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor 16
Tahun 2007 tentang standar kualifikasi akademik dan kompetensi guru
4. Akte Notaris Marlina SH No. 247 tentang pendirian yayasan Lentera
Baitun Na’im

MEMUTUSKAN :
Menetapkan :
KESATU : Mengangkat Sebagai Guru Tahfiz SD Islam Baitun Na’im atas nama :
Nama : Rifaqul Azmi, S.Ag
Tempat / Tgl. Lahir : Bengkulu/26-06-1998
Alamat : Kelurahan Limbukan Payakumbuh

KEDUA : Kepada yang bersangkutan diberikan Honorarium sesuai dengan peraturan


Yayasan Lentera Baitun Na’im
KETIGA : Keputusan ini disampaikan kepada yang bersangkutan untuk diketahui dan
dilaksanakan sebagaimana mestinya.
KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan. Apabila dikemudian
hari terdapat kekeliruan dalam penetapannya akan dilakukan perbaikan
sebagaimana mestinya.
Ditetapkan di Seberang Parit
pada tanggal 26 Agustus 2021
Ketua Yayasan

AHMAD DESKI, S.S.I.,MA

Anda mungkin juga menyukai