Anda di halaman 1dari 1

Jika menelusuri UU Ketenagakerjaan atau UU Cipta Kerja tidak ada Pasal khusus yang

mengatur ketentuan shift kerja karyawan.


Namun indikasi adanya pemerintah mengizinkan perusahaan untuk mengatur jam kerja
shift terdapat pada Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi RI
No.KEP.233/MEN/2003 tentang Jenis dan Sifat Pekerjaan yang Dijalankan secara Terus
Menerus.
Di mana pada Pasal 2 tepatnya, pemerintah mengizinkan perusahaan untuk
mempekerjakan karyawannya pada hari libur resmi menurut jenis dan sifat usaha yang
dijalankan secara terus-menerus.
Adapun perusahaan yang dianggap memiliki sifat pekerjaan terus-menerus menurut
pemerintah salah satunya merupakan pekerjaan bidang pengamanan.

Anda mungkin juga menyukai