Anda di halaman 1dari 2
PEMERINTAH KABUPATEN DEL! SERDANG DINAS PENDIDIKAN Jalan Karya Asitt Mo. 1 Lubuk Pakam Kade Pos 20514 ‘Telp. 061 — 7396823, 7955559 Fak. 061-7954043, 7355559 (Eeail : disdili. ds5101@email. com, Website : dinaspendidikan delisedangkab.go.id Lubuk Pakam, 15° Maret 2022 Nomor : 421/1613 . PSMP/2022 Kepada Yth : Lamp : Kepala SMP Negeri dan Swasta Perihal : Pemberitahuan Tentang Kegiatan Se Kabupaten Deli Serdang, Akbhir Tahun Ajaran 2028/2622 Di - Temput Dengan hormat, berdasarkant : 1. Pemmendikdbud Nomor 43 Tahun 2019 Temtang Penyelenggaraan Uj satuan pendidikan 2. Surat Edaran Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 1 Tahun 2021 ‘Ventang Peniadaan Ujian Nasional dan Ujian Kesetaraan serta Pelaksanaan Ujian Sekolah Dalam Mase. Darurat Peayebaran Corona Virus Disease Covid-19, maka dengan ini kami sampaikan hal-hal sebagai berikut: Berkenaan dengan penyebaran Corona Virus Disease (Covid-19) yang semakin meningkat maka perlu dilakukan langkah responsif yang mengutamakan keselamatan dan keschatan labir dan 1. Uflan Nasional (UN) dan Ujian Kesetarsan tshun 2022 ditiadakan; 2. Dengan ditiadakannya UN dan Ujian Kesetaraan Tahun 2022 sebagaimana dimaksud pada angka I, maka UN dan Ujian Kesetaraaan tidak menjadi syarat kelulusan atau seleksi masuk 3. Kegiatan Penilaian untuk kelas tertinggi dilaksanakan sebagai berikut, a Setiap satuan pendidikan harus menyelesaikan proses. pembelajaran sebelum tanggal 23 April 2022 b. Ujian yang disefenggarakan oieh satuan pendidikan, dalam bentuk: 1) Portofolio berupa evaluasi atas nilai rapor, nilai sikap/periaku, dan prestasi yang diperolch scbelumnya (penghargaan, hasil perlombaan, dan sebagainya); 2) Penugasan; 3) Tes secara furing atau daring; dan/atau 4) Bentuk kegiatan penilaian Jain yang ditetapkan oleh satuan pendidikan. c. Peserta didik dinyatakan lulus dari satuan/program pendidikan setelah: 1) Menyelesaikan program pembelajaran di masa pendemi Covid-19 yang dibuktikan dengan rapor tiap semester; 2) Memperoleh nilai sikap/perilaku minimal baik; dan 3) Mengikuti ujian yang diselenggarakan ofeh satuan pendidikan 4. Waktu Pelaksanaan kegiatan Penilaian tanggal 11 s.d. 20 April 2022. fe. Penulisan tanggal rapor adalah 23 April 2021 f Tanggal Pengumuman Kelulusan SMP adalah 15 Juni 2022 4, Kegiatan Kenaikan Kelas dilaksanakan dengan ketentuan sebagai berikut: a. Ujian akhir semester untuk kenaikan kelas dapat dilakukan dalam bentuk: 1) Portofolio berupa evaluasi atas nilai rapor, nilai sikap/perilaku, dan prestasi yang Giperoleh sebelumnya (penghargaan, hasil perlombaan, dan sebagainya); 2) Penugasan; 3) Tes secara luring atau daring; dan/atau 4) Bentuk kegiatan penilaian lain yang ditetapkan oleh satuan pendidikan. b. Ujian akhir semester untuk kenaikan Kelas dirancang untuk mendorong aktivitas belajar bermakna, dan tidak perlu mengukur ketuntasan capaian kurikulum secara menyeluruh; cc. Waktu pelaksanaan kegiatan kenaikan kelas tanggal 6 s.d. 17 Juni 2022; 4. ‘Tanggal pembagian rapor tanggal 18 Juni 2022. 5. Ketentuan sebagaimana dimaksud pada angka 3 sampai dengan angka 8 dilaksanakan sesuai dengan protokol Kesehatan sebagaimana diatur dalam Keputusan Bersama Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, Menteri Agama, Menteri Kesehatan,dan Menteri Dalam Negeri ‘Nomor 04/KB/2020, Nomor 737 Tahun 2020, Nomor HK.01.08/Menkes/7093/2020, Nomor 420-3987 Tahun 2020 tentang Panduan Penyelenggaraan Pembelajaran yada Tahun Ajaran 2021/2022 dan Tahun Akademik 2021/2022 di Masa Pandemi Corona Virus Disease-19 {COVID-19). Demikian hal ini disampaikan untuk dipedomani dan dilaksanakan. Terima kasih . Dikeluarkan di: Lubuk Pakam Pada tanggal__: 'S__ Maret 2022 i] Zl HILMAWAN, S.E, MM fembina Utama Muda NIP. 197501092000031003 8 SERBS

Anda mungkin juga menyukai