Anda di halaman 1dari 10

GENDER ANALYSIS PATHWAY (GAP)

Nama SKPD : DPMP3AKB


Alamat SKPD : .............................................
Seksi : KG
KOLOM 1 SKPD
Program Penguatan Kelembagaan Pengarusutamaan Gender
dan Anak

Cara Mengisi:
Pilih program yang mampu menyelesaikan visi
dan misi kepala daerah
Kegiatan Perencanaan dan Penganggaran Responsif Gender

Pilih kegiatan yang relevan dengan program yang


akan dijalankan
Tujuan Terwujudnya Kesetaraan Gender dan Kesejahteraan
Keluarga Guna Mendukung Peningkatan SDA Kota
Tangerang Selatan

Tuliskan apa hasil yang diharapkan dari pelaksanaan


program/ kegiatan
Tujuan yang dituliskan disini adalah tujuan yang
tertuang dalam dokumen program/ kegiatan masing-
masing SKPD
KOLOM 2 Data Pembuka AKSES :
Wawasan Jumlah Perempuan yang hadir lebih sedikit
(Data Pilah dibandingkan Laki-Laki
Gender)
Isikan data peluang memanfaatkan sumberdaya
mencakup :
 Sumberdaya alam
 Sumberdaya manusia
 Sumberdaya keuangan
 Ketersediaan layanan pemerintah.
PARTISIPASI :
Jumlah Perempuan yang hadir lebih sedikit
dibandingkan laki-laki

Isikan data yang menunjukan Knowledge, Attitude,


Practice, (KAP) dari seseorang, kelompok,
masyarakat dalam kegiatan pembangunan
sebagaimana sudah dipilih dalam kolom 1.

KONTROL :
Seluruh peserta pelatihan memahami seluruh materi

Isikan data yang menunjukan kemampuan


seseorang, dan atau masyarakat untuk mengambil
keputusan

MANFAAT:
Setiap SKPD mampu merencanakan Anggaran
Responsif Gender
Isikan data dari hasil pembangunan yang dirasakan
baik secara langsung maupun tidak langsung oleh
masyarakat. terpilah laki-laki dan perempuan

KOLOM 3 Faktor Akses Adanya perbedaan antara jumlah peserta


Kesenjangan/ Partisipasi perempuan dan laki-laki, dimana
Permasalahan Kontrol perempuan lebih sedikit dibandingkan
(Akses, Manfaat laki-laki
Partisipasi
Kontrol, Rumuskan isu gender sesuai data
Manfaat) ketimpangan yang ada pada kolom 2.
Pilih data yang paling substantif
menunjukkan adanya ketimpangan
gender.
KOLOM 4 Sebab SDM internal OPD masih kurang memahami
Kesenjanga PPRG
ISU GENDER

n Internal
(di OPD)
Isikan sebab kesenjangan yang berasal dari OPD
pengusul kegiatan, yaitu:
 SDM,
 Dana,
 Regulasi,
 Koordinasi,
 Sarpras, dll.
KOLOM 5 Sebab - Kurangnya minat peserta untuk pelatihan
Kesenjanga - Kurangnya kesadaran tiap SKPD tentang
n Eksternal responsive gender
(di luar -
OPD) Isikan sebab kesenjangan yang berasal dari luar
OPD seperti:
 budaya,
 norma, dll
KOLOM 6 Reformulasi Terwujudnya Kesetaraan Gender dan Kesejahteraan
Tujuan (jika Keluarga Guna Mendukung Peningkatan SDA Kota
sudah responsif Tangerang Selatan
gender tidak
perlu Formulasikan kembali tujuan sebagaimana tertuang
dirumuskan dalam kolom 1. Cara paling mudah adalah dengan
lagi) copy paste tujuan sebagaimana tertulis dalam kolom
1, seandainya sudah responsif gender tidak perlu
diubah, jika masih netral atau bias gender bisa
diperjelas agar menjadi responsif gender.
KOLOM 7 Rencana Aksi Mengadakan kegiatan data terpilah
Mengadakan kegiatan yang bersifat responsive
gender

Isikan aktivitas-aktivitas yang relevan dengan


kegiatan sebagaimana tertuang dalam kolom1 dan
pastikan bahwa rincian aktivitas mampu
menjawab isu gender sebagaimana tertuang dalam
kolom 3,4, 5
Data Dasar Jumlah Perempuan yang hadir lebih sedikit
terpilih dibandingkan laki-laki
KOLOM 8 (Baseline)
Isikan data sebagaimana tertuang dalam kolom 2,
pilih data yang secara langsung menjelaskan
kesenjangan gender
KOLOM 9 Output RUMUSAN KINERJA
materi mengenai responsive gender dengan
mengundang narasumber yang kompeten di
Pengukuran Hasil

bidangnya

Isikan barang, jasa atau fasilitas lain yang diterima


oleh kelompok sasaran sebagaimana telah
dirumuskan dalam tujuan kegiatan

INDIKATOR KINERJA
1. membuat GAP
2. membuat GBS

Isikan data kuantitatif dan atau kualitatif untuk


menunjukkan adanya indikator ketercapaian tujuan
kegiatan

Outcome RUMUSAN KINERJA


Peserta telah memahami apa itu responsive gender

Isikan perubahan kondisi fisik maupun sosial


sebagai akibat dari output kegiatan. Pastikan bahwa
rumusan kinerja mampu menjawab tujuan program

INDIKATOR KINERJA
Tiap OPD mampu merumuskan anggaran yang
responsive gender

Isikan data kuantitatif dan atau kualitatif untuk


menunjukkan adanya indikator ketercapaian tujuan
program

TTD kepala dinas/badan


(stampel)
Nama kepala dians/badan
GENDER BUDGET STATEMENT (PERNYATAAN ANGGARAN GENDER)

SKPD : DPMP3AKB
Alamat :
Tahun Anggaran : 2019
PROGRAM Penguatan Kelembagaan Pengarusutamaan Gender dan Anak
TUJUAN Terwujudnya Kesetaraan Gender dan Kesejahteraan Keluarga Guna
PROGRAM Mendukung Peningkatan SDA Kota Tangerang Selatan
CAPAIAN Cakupan OPD yang menerapkan PUG
PROGRAM
KEGIATAN Pindahkan isian pada GAP langkah ke-1
Perencanaan dan Penganggaran Responsif Gender
TUJUAN Pindahkan isian pada GAP langkah ke-1
KEGIATAN
Setiap SKPD mampu merencanakan Anggaran Responsif Gender
KODE REK. Isikan kode rekening kegiatan
KEGIATAN
1202.120201.16.003
ANALISIS Data Umum:
SITUASI Belum seluruh OPD menyusun dokumen GAP dan GBS sebagai lampiran
RKA (baru ada 25 OPD)
Belum ada review dari lembaga driver tentang ketepatan penyusunan
dokumen GAP GBS sehingga tidak ada informasi tentang ketepatan
pemilihan program/ kegiatan yang dibuat responbsif gender.

AKSES:
Kesempatan bagi perempuan dan laki-laki untuk terlibat dalam kegiatan
PPRG tidak ada perbedaan.
PPRG diperuntukkan bagi perencana pembangunan daerah dan Kasi sebagai
pelaksana teknis kegiatan.

PARTISIPASI :
Peserta yang hadir dalam kegiatan PPRG tidak seluruhnya perencana dan
Kasi sehingga kurang tepat sasaran

KONTROL :
Kepala dinas atau pejabat berwenang memberikan penugasan kadang-
kadang memberikan disposisi kepada calon peserta yang tidak sesuai dengan
kriteria sebagaimana disebutkan dalam undangan.
MANFAAT:
PPRG memberikan manfaat bagi setiap OPD agar mampu merencanakan
Anggaran Responsif Gender

RENCANA Kegiatan Persiapan: Menentukan desain pelatihan (mencakup


TINDAK menentukan kelompok sasaran, membuat undangan dengan
menetapkan kriteria peserta pelatihan, mengundang narsum)
Menyiapkan dokumen pendukung kegiatan pelatihan PPRG
(misal: RPJMD, Renstra OPD, Renja OPD, dan RKA yang
akan dibuat PPRG), materi pre test dan post test.
Mengadakan kegiatan pelatihan
Monev

Tujuan Isikan langkah GAP ke-6 TERSEDIA DATA


Terwujudnya Kesetaraan Gender dan
Kesejahteraan Keluarga Guna Mendukung
Peningkatan SDA Kota Tangerang Selatan

Formulasikan kembali tujuan sebagaimana


tertuang dalam kolom 1. Cara paling mudah
adalah dengan copy paste tujuan sebagaimana
tertulis dalam kolom 1, seandainya sudah
responsif gender tidak perlu diubah, jika masih
netral atau bias gender bisa diperjelas agar
menjadi responsif gender.
Aktivitas Persiapan: Menentukan desain pelatihan
(mencakup menentukan kelompok sasaran,
(Langkah- membuat undangan dengan menetapkan kriteria
langkah rinci peserta pelatihan, mengundang narsum)
dari Rencana Menyiapkan dokumen pendukung kegiatan
Aksi) pelatihan PPRG (misal: RPJMD, Renstra OPD,
Renja OPD, dan RKA yang akan dibuat
PPRG), materi pre test dan post test.
Mengadakan kegiatan pelatihan
Monev
Indikator RUMUSAN KINERJA
Output Meningkatnya pemahaman peserta pelatihan
tentang penyusunan dokumen PPRG berupa
GAP dan GBS

Isikan barang, jasa atau fasilitas lain yang


diterima oleh kelompok sasaran sebagaimana
telah dirumuskan dalam tujuan kegiatan

INDIKATOR KINERJA
40 % dokumen (GAP GBS) dari peserta
pelatihan

Isikan data kuantitatif dan atau kualitatif untuk


menunjukkan adanya indikator ketercapaian
tujuan kegiatan

ALOKASI Anggaran Rp 158.991.500,00


SUMBER
Jumlah anggaran yang diperlukan untuk pencapaian output
DAYA
kegiatan

SDM Panitia = 5
Pakar = 1
Praktisi = 3
Moderator = 2
Peserta = 85
Jumlah SDM yang diperlukan untuk pencapaian output
kegiatan, baik SDM sebagai nara sumber, fasilitator atau
panitia kegiatan maupun peserta program/ kegiatan (dipilah
menurut jenis kelamin)
Peralatan Laptop atau komputer
dan Mesin
Peralatan yang dibutuhkan untuk pencapaian output kegiatan

Output Dengan adanya pelatihan untuk membuat GAP dan GBS agar setiap SKPD
mampu membuat kegiatan yang responsive gender sehingga mengurangi
adanya kesenjangan gender
Outcome
Meningkat OPD yang menyusun dokumen PPRG
Ambil dari langkah GAP ke-9, dihubungkan dengan dampak yang
dihasilkan dari pelaksanaan program SKPD. Dampak program harus
berkontribusi terhadap penurunan/penghapusan kesenjangan gender dalam
bidang pembangunanRUMUSAN KINERJA
Isikan barang, jasa atau fasilitas lain yang diterima oleh kelompok sasaran
sebagaimana telah dirumuskan dalam tujuan kegiatan

TTD kepala dinas/badan


(stampel)
Nama kepala dians/badan

KERANGKA ACUAN KERJA (KAK) / TERM OF REFERENCE (TOR)


OPD : DPMP3AKB
TAHUN : 2019

Program Penguatan Kelembagaan Pengarusutamaan Gender dan Anak


Sasaran Program OPD Se Kota Tangerang Selatan

Kegiatan Perencanaan dan Penganggaran Responsif Gender

Latar Belakang Dasar 1. Undang-Undang Nomor 51 Tahun 2008 tentang Pembentukan


Hukum Kota Tangerang Selatan Di Provinsi Banten (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 188, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4935);
2. Peraturan Pemerintah 58 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan
Daerah;
3. Instruksi Presiden Nomor 9 Tahun 2000 tentang Pengarusutamaan
Gender dalam Pembangunan Nasional;
4. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 67 Tahun 2011 tentang
perubahan atas Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 15
Tahun 2008 tentang Pedoman Umum Pelaksanaan
Pengarusutamaan Gender Di Daerah;
5. Peraturan Daerah Kota Tangerang Selatan Nomor 2 Tahun 2018
tentang Pengarusutamaan Gender;
6. Peraturan Daerah Kota Kota Tangerang Selatan Nomor 5 Tahun 2016
tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Kota Tangerang
Selatan (Lembar daerah Kota Tangerang Selatan Tahun 2016 Nomor 5,
Tambahan Lembaran Daerah Kota Tangerang Selatan Nomor 69) ;

Gambaran Kesenjangan akses, partisipasi, kontrol dan penerima manfaat dari


Umum kebijakan program dan anggaran merupakan isu gender yang cukup
krusial dalam perencanaan penganggaran. Faktor-faktor kesenjangan
tersebut dapat menyebabkan semakin timpangnya relasi antara
perempuan dan laki-laki atau melanggengkan ketidakadilan gender.
Oleh karena itu para perencana dan penyusun anggaran perlu sejak
dini mengidentifikasi adanya isu gender sebelum menyusun
perencanaan dan penganggaran.

Kegiatan Uraian Pelaksanaan Pelatihan Perencanaan Penganggaran Responsif Gender


Kegiatan yang diberikan kepada semua OPD dalam rangka meningkatkan
pemahaman tentang penganggaran yang responsif gender dengan
dibutakan nya dokumen PPRG seperti GAP,GBS di lingkup OPD
kota tNagerang Selatan.

Indikator 1. Terlaksananya kegiatan Perencanaan Penganggaran Responsif Gender


Kinerja 2. Jumlah peserta yang mengikuti kegiatan Perencanaan Penganggaran
Responsif Gender tahun 2019 adalah 50 orang.
Batasan Bulan Maret s.d Bulan Desember 2019
Kegiatan
Maksud dan Tujuan Meningkatnya pemahaman peserta pelatihan tentang penyusunan
dokumen PPRG berupa GAP dan GBS

Cara Pelaksanaan Kegiatan Menyampaikan materi secara tatap muka antara narasumber dengan
peserta, mengajarkan peserta cara membuat GAB dan GBS secara
berkelompok, tanya jawab dan simulasi.

Tempat Pelaksanaan Kegiatan Soll Marina Hotel- Serpong – Tangerang Selatan.

Pelaksana dan penanggungjawab Kelapa Seksi Kesetaraan Gender DPMP3AKB Kota Tangerang Selatan.
Kegiatan
Jadwal September 2019
Biaya Rp. 158.991.500,-

TTD kepala dinas/badan


(stampel)
Nama kepala dians/badan

Anda mungkin juga menyukai