Anda di halaman 1dari 2
PEMERINTAH KABUPATEN TANGGAMUS | SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN Jl. May. Jend. S. ParmanTelp/Fax. (0722) 722 0169 KOTA AGUNG Kota Agung, #6 Juli 2022 Kepada Yth. 1. Kepala Perangkat Daerah se- Kabupaten Tanggamus 2. Camat se- Kabupaten Tanggamus 3. Lurah dan kepala pekon se- Kabupaten Tanggamus di- Tempat SURAT EDARAN Nomor : 003//02 /09/2022 Dasar: 1. Instruksi Menteri Dalam Negeri Nomor 34 Tahun 2022 tentang Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat Level 2, dan Level 1 serta mengoptimalkan Posko Penanganan Corona Virus Disease 2019 di Tingkat Desa dan Kelurahan Untuk Pengendalian Penyebaran Corona Virus Disease 2019 di Wilayah Sumatera, Nusa Tenggara, Kalimantan, Sulawesi, Maluku, dan Papua tanggal 5 Juli 2022. 2. Surat Menteri Sekretaris Negara Republik Indonesia Nomor B- 620/M/S/TU.00.04/07/2022 tanggal 12 Juli 2022 hal Penyampaian ‘Tema, Logo dan Partisipasi Menyemarakkan Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia Ke-77 Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) Tahun 2022 3. Surat Edaran Bupati Tanggamus Nomor 360/11819/01/2022 tanggal 8 Juli 2022 tentang Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat Level 2, dan Level 1 serta mengoptimalkan Posko Penanganan Corona Virus Disease 2019 (COVID-19) di Tingkat Desa dan Kelurahan Untuk Pengendalian Penyebaran Corona Virus Disease 2019 (COVID-19) di Kabupaten ‘Tanggamus 4. Rapat Permulaan Persiapan Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia Ke-77 Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) Tahun 2022 Kabupaten Tanggamus di Ruang Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat pada hari Jumat tanggal 15 Juli 2022. Berdasarkan dasar tersebut di atas, dengan ini disampaikan kepada Saudara/I untuk melaksanakan hal-hal sebagai berikut: 1. Mengibarkan Bendera Merah Putih secara serentak di lingkungan kantor dan halaman rumah masing-masing mulai tanggal 1 s.d 31 Agustus 2022 y . Memasang dekorasi, umbul-umbul, poster, spanduk baliho atau hiasan lainnya dilingkungan kantor masing-masing mulai tanggal 20 Juli s.d 31 Agustus 2022 . Mengimplementasikan secara maksimal logo dan desain turunan HUT ke- 77 Kemerdekaan RI Tahun 2022 ke dalam berbagai bentuk media, antara lain desain/tampilan situs/media sosial sesuai dengan kapasitas dan kemampuan masing-masing. Untuk tema dan logo dapat di download melalui https:/jwww.setneg.go.id/view/index/peringatan_hari_ulang ta hun_ke_77_kemerdekaan_republik_indonesia_tahun_2022 . Pada tanggal 17 Agustus 2022 pukul 10.17 s.d 10.20 WIB selama 3 menit menghentikan semua kegiatan, berdiri tegap saat lagu kebangsaan Indonesia Raya dikumandangkan secara serentak di berbagai lokasi dan daerah untuk menghormati peringatan Detik Detik Proklamasi. Pengecualian menghentikan aktivitas sejenak berlaku bagi setiap orang dengan aktifitas yang berpotensi membahayakan diri dan orang lain apabila dihentikan Untuk mendukung pelaksanaan pada angka 4 (empat) tersebut di atas, kantor-kantor instansi pemerintah maupun swasta agar memperdengarkan sirine atau suara penanda lainnya sebelum lagu kebangsaan Indonesia Raya dikumandangkan. Demikian atas pelaksanaannya diucapkan terima kasih . 19750308 199403 1 003 ‘Tembusan: 1 2. Bupati Tanggamus Wakil Bupati Tanggamus (masing-masing sebagai laporan)

Anda mungkin juga menyukai