Anda di halaman 1dari 2

BILA TERJADI KEBAKARAN

No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman : 1/2

UPTD.
Zuliani, SKM, M.Kes
PUSKESMAS Nip. 19771025 200701 2 005
LANGSA LAMA

1. Pengertian Prosedur bila terjadi kebakaran, ketersediaan APAR, pelatihan


penggunaan APAR, pelatihan bila terjdi kebakaran adalah aktifitas
yang dilakukan untuk memastikan adanya proteksi kebakaran sejak
dini agar dapat dicegah atau ditangani dengan cepat, dengan
pengetahuan dan ikut aktif terhadap mitigasi kebakaran untuk
kenyamanan dan keamanan melakukan aktifitas pelayanan
2 Tujuan Menciptakan kondisi yang aman dan selamat di lingkungan
Puskesmas Nurussalam bila terjadi kebakaran
3 kebijakan SK Kepala Puskesmas No. 445/SK/109/III/ tentang Penanggulangan
Kebakaran
4 Referensi http://www.tf.itb.ac.id/files/2011/11/KEPUTUSAN-sop-
kedaruratan.pdf
5 Langkah - a. Petugas memberitahukan supaya tenang
langkah b. Petugas menyuruh berjalan menuju titik kumpul
c. Petugas menyuruh berjalan dan melepaskan sepatu dan hak tinggi
d. Petugas memadamkan api dengan mengukanan APAR, bila api
tidak padam petugas melapor kepada pemadam kebakaran.
6 Bagan Alir Beritahu segera kepada Padamkan api
Berteriaklah
pegawai atau orang lain

Jangan membawa Bawalah barang Segeralah keluar


barang bawaan yang bawaan berharga
terlalu besar seperlunya saja.

Jangan menaruh barang Jangan melompat Menuju tangga


di jalur evakuasi darurat dengan
pendek-pendek,
upayakan merayap
Bila terpaksa harus
Telpon pemadam menerobos kepulan
kebakaran asap maka tahanlah
nafas anda dan cepat
0852 7653 2000
menuju pintu keluar

7 Hal- Hal
yang perlu
-
di
perhatikan
8 Unit terkait UPTD Puskesmas Langsa Lama
9 Dokumen
terkait
10. Rekaman
Histori No Yang di ubah Isi perubahan Tanggal mulai
perubahan
diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai