Anda di halaman 1dari 12

Gerakan Pramuka Kwartir Ranting Semboro

SAKA BHAYANGKARA
KEPOLISIAN SEKTOR SEMBORO

Nomor : 05/SBK/13.09 - C/VIII/2015 11 Oktober 2015


Lampiran : 1 Eksemplar Proposal
Perihal : Permohonan Ijin Kegiatan “Persami
Penerimaan Anggota Baru
SAKA BHAYANGKARA Polsek Semboro”

Kepada
Yth. : Kepala Kepolisian Sektor SEMBORO
Jl. Telo Moyo No.1B Kode Pos. 68157

Di
SEMBORO

Salam pramuka!
Dalam rangka Mencetak kader-kader baru penerus bangsa pembangkit SAKA
BHAYANGKARA Polsek SEMBORO, Kami Memberi tahukan bahwasannya Dengan
ini kami Dewan Kerja Saka Bhayangkara akan mengadakan kegiatan PERSAMI
Penerimaan Anggota Baru Saka Bhayangkara Polsek SEMBORO yang akan
dilaksanakan pada :

Hari : Sabtu s/d Minggu


Tanggal : 24 s/d 25 Oktober 2015
Waktu : 15.00– selesai
Tempat : Markas Kepolisian Sektor SEMBORO

Sehubungan dengan hal tersebut diatas kami memohon agar sekiranya dapat
diberikan ijin guna terlaksananya kegiatan dimaksud.

Demikian permohonan kami, atas perhatian dan pengertian yang diberikan kami
sampaikan terima kasih.

Ketua Saka Bhayangkara Sekretaris

AGUS WAHYUDI IMAM GHOZALI


Gerakan Pramuka Kwartir Ranting Semboro
SAKA BHAYANGKARA
KEPOLISIAN SEKTOR SEMBORO

I. PENDAHULUAN

Gerakan Pramuka merupakan salah satu wadah bagi para remaja untuk mengembangkan
potensi yang ada dalam dirinya, terutama mengembangkan kepemimpinan yang terdapat dalam
dirinya, oleh karena itu para remaja atau pemuda adalah Tulang Punggung Negara. Oleh karena itu
para remaja bukan hanya menguasai sebuah ilmu dan teknologi akan tetapi harus juga dipersiapkan
menjadi seorang pemimpin yang cerdas, terampil dan tangguh.

Untuk mewujudkan suatu wadah Gerakan Pramuka di Saka Bhayangkara Polsek


SEMBORO yang berkualitas, terarah dan terpadu perlu adanya realisasi dari Tri Satya dan Dasa
Dharma sebagai wujud dari kepedulian anggota Gerakan Pramuka pada era Globalisasi ini.
Dengan menggunakan Prinsip Dasar Metodik Pendidikan Kepramukaan (PDMPK) yang
pelaksanaannya sesuai dengan situasi dan kondisi masyarakat Indonesia. Oleh karena itu, kami
segenap jajaran Dewan Kerja Saka Bhayangkara beserta anggota akan mengadakan Penerimaan
Anggota Baru yang dikemas dalam bentuk Persami.

II. LANDASAN KEGIATAN

1. Pancasila dan UUD 1945


2. AD/ART Gerakan Pramuka.
3. Program Tahunan Dewan Kerja SAKA BHAYANGKARA Polsek SEMBORO
4. Musyawarah jajaran Dewan Kerja pada tanggal 02 Agustus 2015
5. Kep. Kwarnas No.220 Tahun 2007 tentang PP pokok-pokok Organisasi Gerakan Pramuka
6. Kep. Kwarnas No.231 tahun 2007 tentang PP Gugus depan Gerakan Pramuka
7. Kep. Kwarnas No.202 tahun 2011 tentang Sistem Pendidikan dan Pelatihan Gerakan Pramuka
8. Kep. Kwarnas No.203 tahun 2011 tentang Pedoman Akreditasi Gugus Depan

III. MAKSUD DAN TUJUAN

Maksud:
1. Sebagai acara untuk Mencari anggota cikal bakal penerus Bangsa
dalam pelatihan Saka Bhayangkara.
2. Sebagai perwujudan Tri Satya dan Dasa Dharma.
3. Sebagai salah satu kegiatan dalam mempersatukan sesama anggota pramuka.
4. Untuk membentuk, membina dan mendidik generasi muda agar mereka menjadi manusia
yang berkepribadian, berwatak, dan berbudi pekerti luhur.
5. Membentuk kader – kader bangsa yang berjiwa Patriotisme dan Nasionalisme.
6. Membentuk watak dan kepribadian yang mantap baik moral maupun spiritual.
7. Meningkatkan keterampilan dalam segala bidang, khususnya keterampilan Pramuka
8. Menumbuh kembangkan serta melatih panca indera, pola fikir, dan hasta karya pramuka
9. Melatih rasa persatuan, disiplin, peduli lingkungan, ketahanan fisik dan mental.

Tujuan:
1. Membentuk kader – kader bangsa yang berjiwa Patriotisme dan Nasionalisme.
2. Membentuk watak dan kepribadian yang mantap baik moral maupun spiritual.
3. Meningkatkan keterampilan dalam segala bidang, khususnya keterampilan Pramuka
IV. TEMA

Berkobarlah Api Bangsa, Berkobarlah Bhayangkara

V. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN

Kegiatan tersebut akan dilaksanakan pada :


Hari : Sabtu s/d Minggu
Tanggal : 24 s/d 25 Oktober 2015
Tempat : Markas Kepolisian Sektor SEMBORO

VI. JADWAL KEGIATAN


Terlampir

VII. SUSUNAN PANITIA


Terlampir

VIII. ANGGARAN BIAYA


Terlampir

IX. PENUTUP

Demikianlah Proposal ini kami sampaikan, bantuan baik moril maupun materil sangat kami
harapkan demi suksesnya kegiatan yang telah kami presentasikan tersebut. Dan tidak lupa kami
ucapkan terima kasih kepada semua pihak yang membantu baik secara langsung maupun tidak
langsung dalam proses persiapan maupun dalam proses penyelenggaraan nanti.

Semboro, 11 Oktober 2015


Ketua Sekretaris

AGUS WAHYUDI IMAM GHOZALI

Mengetahui
Kepala Kepolisian Sektor SEMBORO
Selaku Kamabisaka

SUBAGYO, SH
AKP. NRP 71050059
Lampiran 1
JADWAL KEGIATAN

WAKTU KEGIATAN KETERANGAN

Sabtu, 24 Oktober 2015

15.00 –16.00 Peserta Datang + Check In Peserta

16.00 –16.45 Upacara Pembukaan Peserta

16.45 –17.00 Perkenalan Peserta

17.00 –19.00 ISHOMA Semua Anggota

19.00 –20.30 Materi Ruang Peserta

20.30 –23.30 Ulasan Materi


Peserta
23.30 –24.00 Upacara Pelantikan “Anggota Baru”
Peserta
Minggu, 25 Oktober 2015

00.00 –04.00 Ngelimpusss Semua Anggota

04.00 –05.00 Sholat Subuh Berjamaah Semua Anggota

05.00 –06.30 Senam / Olahraga / Baksos Semua Anggota

06.30 –08.30 Out Bond Peserta

08.30 –09.00 Upacara Penutupan Peserta

09.00 Bye – bye and Good Luck for Boys and Ladys Scout Semua Anggota

Ketua Sie. Kegiatan

Agus Wahyudi Moh Farhan M


Lampiran 2
SUSUNAN KEPANITIAAN

Penasehat dan Pelindung : AKP. SUBAGYO, SH


(Kapolsek Semboro selaku Kamabisaka)

Penanggung Jawab : 1. Ade Wahyu H (Pamong Saka)


2.Sukamto (Instruktur Saka)

Koordinator Kegiatan : Achmad So’im


Ketua : Agus Wahyudi
Wakil Ketua : Kevin Pandu W.
Sekretaris : Imam Ghozali
Achmad Jovi K
Bendahara : Fike Rela J.I
Fiki Hardianto
Sie. Giat : 1. Moh Farhan M (Koord.)
2. Ahmad Faisol
3. Irvan Efendi
4. Muhammad Nur Septian Dwi Laksono
Sie. Konsumsi : 1. Muhammad Nur Wahyu Utomo(Koord.)
2. Muhammad Irfan
Sie. Keamanan : 1. Moh Ilham M(Koord.)
2. Toni Purwanto
3. Angga Prasetyo
4. Cahya W.S
Sie. Perlengkapan : 1. Achmad Jovi K(Koord.)
2. M. Ubaidillah
3. Ferdi Irawan
4. M. Arif Rachman
5. Danuaga S.T.W
Sie. Kesehatan : 1 Muh. Yoga Eka(Koord)
2.Robby
3. Dewi Ayu

Ketua Sekretaris,

Agus Wahyudi Imam Ghozali

Lampiran 3
ANGGARAN BIAYA
SUMBER DANA :
1.       Iuran Peserta:
- Anggota Senior 20 x Rp. 8000 Rp. 160.000
- Anggota Baru 100 x Rp. 7000 Rp. 700.000
- Pembina 8 x Rp. 25.000 Rp. 200.000
Jumlah Rp. 1.600.000

PENGELUARAN
1 Pembuatan Proposal Rp. 100.000
2 Transportasi Pengantaran surat Rp. 30.000
3 Lilin 1 pak Rp. 10.000
4 Bambu Rp. 50.000
5 Konsumsi 128 x Rp. 5000 Rp. 640.000
6 Dana Kesehatan Rp. 100.000
7 Camilan Rp. 50.000
8 Rafia 1 Kg x Rp.10.000 Rp. 10.000
9 Galon 5 x Rp. 5000 Rp. 25.000
10 Pita Merah Putih Rp. 35.000
11 Biaya Tak Terduga Rp. 190.000
Jumlah total Rp. 1.600.000 (-)
Sisa Rp. 0

Ketua Bendahara,

Agus Wahyudi Fike Rela J.I

Gerakan Pramuka Kwartir Ranting Semboro


SAKA BHAYANGKARA
KEPOLISIAN SEKTOR SEMBORO

Nomor : 06/SBK/13.09 - C/VIII/2015 11 Oktober 2015


Sifat : Penting
Lampiran :-
Perihal : PEMBERITAHUAN KEGIATAN

Kepada
Yth. : Ka. Kwarran Semboro
Jl. Pelita,Sidomekar, Semboro, Jember
Di
SEMBORO

Salam pramuka!
Dalam rangka mempersiapkan anggota Pramuka Saka Bhayangkara Polsek
Semboro yang tangguh, berbudi pekerti luhur, cinta tanah air dan bangsa serta perlunya
pembinaan yang berkesinambungan. Dengan ini kami pengurus Dewan Kerja Saka
Bhayangkara Polsek Semboro akan mengadakan kegiatan PERSAMI Penerimaan
Anggota Baru yang akan dilaksanakan pada :

Hari : Sabtu s/d Minggu


Tanggal : 24 s/d 25 Oktober 2015
Waktu : 15.00 – selesai
Tempat : Markas Kepolisian Sektor SEMBORO

Sehubungan dengan hal tersebut diatas kami memohon agar sekiranya dapat
diberikan ijin guna terlaksananya kegiatan dimaksud.

Demikian permohonan kami, atas perhatian dan pengertian yang diberikan


kami sampaikan terima kasih.

Pamong Saka Bhayangkara Ketua Saka Bhayangkara

Ade Wahyu Hidayat Agus Wahyudi

Mengetahui,
Kepala Kepolisisan Sektor Semboro
selaku Kamabisaka

SUBAGYO, S. H
AKP. NRP 71050059

Gerakan Pramuka Kwartir Ranting Semboro


SAKA BHAYANGKARA
KEPOLISIAN SEKTOR SEMBORO

Nomor : 07/SBK/13.09 - C/VIII/2015 11 Oktober 2015


Sifat : Penting
Lampiran : -
Perihal : PEMBERITAHUAN KEGIATAN

Kepada
Yth. : Danramil Semboro
Jl. Pelita, Sidomekar, Semboro, Jember
Di
SEMBORO

Salam pramuka!
Dalam rangka mempersiapkan anggota Pramuka Saka Bhayangkara Polsek
Semboro yang tangguh, berbudi pekerti luhur, cinta tanah air dan bangsa serta perlunya
pembinaan yang berkesinambungan. Dengan ini kami pengurus Dewan Kerja Saka
Bhayangkara Polsek Semboro akan mengadakan kegiatan PERSAMI Penerimaan
Anggota Baru yang akan dilaksanakan pada :

Hari : Sabtu s/d Minggu


Tanggal : 24 s/d 25 Oktober 2015
Waktu : 15.00 – selesai
Tempat : Markas Kepolisian Sektor SEMBORO

Sehubungan dengan hal tersebut diatas kami memohon agar sekiranya dapat
diberikan ijin guna terlaksananya kegiatan dimaksud.

Demikian permohonan kami, atas perhatian dan pengertian yang diberikan kami
sampaikan terima kasih.

Pamong Saka Bhayangkara Ketua Saka Bhayangkara

Ade Wahyu Hidayat Agus Wahyudi

Mengetahui,
Kepala Kepolisisan Sektor Semboro
selaku Kamabisaka

SUBAGYO, S. H
AKP. NRP 71050059

Gerakan Pramuka Kwartir Ranting Semboro


SAKA BHAYANGKARA
KEPOLISIAN SEKTOR SEMBORO

Nomor : 08/SBK/13.09 - C/VIII/2015 11 Oktober 2015


Sifat : Penting
Lampiran : -
Perihal : PEMBERITAHUAN KEGIATAN

Kepada
Yth. : Camat Semboro
Jalan Raya Semboro - Semboro
Di
SEMBORO

Salam pramuka!
Dalam rangka mempersiapkan anggota Pramuka Saka Bhayangkara Polsek
Semboro yang tangguh, berbudi pekerti luhur, cinta tanah air dan bangsa serta perlunya
pembinaan yang berkesinambungan. Dengan ini kami pengurus Dewan Kerja Saka
Bhayangkara Polsek Semboro akan mengadakan kegiatan PERSAMI Penerimaan
Anggota Baru yang akan dilaksanakan pada :

Hari : Sabtu s/d Minggu


Tanggal : 24 s/d 25 Oktober 2015
Waktu :15.00– selesai
Tempat : Markas Kepolisian Sektor SEMBORO

Sehubungan dengan hal tersebut diatas kami memohon agar sekiranya dapat
diberikan ijin guna terlaksananya kegiatan dimaksud.

Demikian permohonan kami, atas perhatian dan pengertian yang diberikan kami
sampaikan terima kasih.

Pamong Saka Bhayangkara Ketua Saka Bhayangkara

Ade Wahyu Hidayat Agus Wahyudi

Mengetahui,
Kepala Kepolisisan Sektor Semboro
selaku Kamabisaka

SUBAGYO, S. H
AKP. NRP 71050059

Gerakan Pramuka Kwartir Ranting Semboro


SAKA BHAYANGKARA
KEPOLISIAN SEKTOR SEMBORO

Nomor : 09/SBK/13.09 - C/VIII/2015 11 Oktober 2015


Sifat : Penting
Lampiran : -
Perihal : PEMBERITAHUAN KEGIATAN

Salam Pramuka!
Dalam rangka mempersiapkan anggota Pramuka Saka Bhayangkara Polsek
Semboro yang tangguh, berbudi pekerti luhur, cinta tanah air dan bangsa serta perlunya
pembinaan yang berkesinambungan. Dengan ini kami pengurus Dewan Kerja Saka
Bhayangkara Polsek Semboro akan mengadakan kegiatan PERSAMI Penerimaan
Anggota Baru yang akan dilaksanakan pada :

Hari : Sabtu s/d Minggu


Tanggal : 24 s/d 25 Oktober 2015
Waktu : 15.00 – selesai
Tempat : Markas Kepolisian Sektor SEMBORO

Dengan ini kami memberitahukan bahwa putra/putri dari bapak/ibu yang


bernama .......................................................... agar dapat diperkenankan untuk mengikuti
kegiatan yang kami maksud.

Demikian permohonan ijin kami buat, atas perhatian dan kerjasama bapak/ibu disampaikan terima
kasih.
Pamong Saka Bhayangkara Ketua Saka Bhayangkara

Ade Wahyu Hidayat Agus Wahyudi

Mengetahui,
Kepala Kepolisisan Sektor Semboro
selaku Kamabisaka

SUBAGYO, S. H
AKP. NRP 71050059


Yang bertanda tangan dibawah ini:
Nama : ..............................................................................................................
Orangtua/Wali dari : ..............................................................................................................
Telah memberikan izin kepada anak kami unutk mengikuti kegiatan perkemahan sabtu minggu
Saka Bhayangkara Polsek Semboro. Demikian untuk dijadikan periksa.
..................,.......-........-2015
Orangtua/Wali

(...........................................)
Gerakan Pramuka Kwartir Ranting Semboro
SAKA BHAYANGKARA
KEPOLISIAN SEKTOR SEMBORO

BIODATA PESERTA

NAMA :
TEMPAT TANGGAL LAHIR :
JENIS KELAMIN :
AGAMA :
ALAMAT SAAT INI :
ASAL SEKOLAH :
GOLONGAN DARAH :
TINNGI BADAN :
BERAT BADAN :
WARNA KULIT :
WARNA RAMBUT :
BENTUK RAMBUT :
BENTUK MUKA :
NAMA ORANG TUA
a.Ayah :
b.Ibu :
HOBI:
BAKAT DAN MINAT :
BAHASA SEHARI-HARI :
PERNAH MENGIKUTI KEGIATAN KEPRAMUKAAN DI :
a. Sekolah : /Tahun :
b. Satuan Karya : / Tahun :
c. Dewan Kerja Ranting : / Tahun :
d. Dewan Kerja Cabang : / Tahun :
TUJUAN MENGIKUTI SAKA BHAYANGKARA :
..........................................................................................................................................................................................................
..........................................................................................................................................................................................................
..........................................................................................................................................................................................................
.................................. Jember, ...........................20......
Pas foto 4x6
warna

( Nama Terang )
Gerakan Pramuka Kwartir Ranting Semboro
SAKA BHAYANGKARA
KEPOLISIAN SEKTOR SEMBORO

Nomor : 10/SBK/13.09 - C/VIII/2015 11 Oktober 2015


Sifat : Penting
Lampiran :3
Perihal : UNDANGAN

Kepada
Yth. : Kamabigus

Di
TEMPAT

Salam pramuka!

Dalam rangka mempersiapkan anggota Pramuka Saka Bhayangkara Polsek


Semboro yang tangguh, berbudi pekerti luhur, cinta tanah air dan bangsa serta perlunya
pembinaan yang berkesinambungan. Dengan ini kami pengurus Dewan Kerja Saka
Bhayangkara Polsek Semboro akan mengadakan kegiatan PERSAMI Penerimaan
Anggota Baru yang akan dilaksanakan pada :

Hari : Sabtu s/d Minggu


Tanggal : 24 s/d 25 Oktober 2015
Waktu : 15.00– selesai
Tempat : Markas Kepolisian Sektor SEMBORO

Sehubungan dengan hal tersebut diatas kami memohon agar sekiranya dapat
memberikan ijin kepada anggotanya guna mengikuti kegiatan tersebut agar dapat kiranya
kegiatan terlaksana sebagaimana yang dimaksud.

Demikian permohonan kami, atas perhatian dan pengertian yang diberikan kami
sampaikan terima kasih.

Pamong Saka Bhayangkara Ketua Saka Bhayangkara

Ade Wahyu Hidayat Agus Wahyudi

Mengetahui,
Kepala Kepolisisan Sektor Semboro
selaku Kamabisaka

SUBAGYO, S. H
AKP. NRP 71050059

Cp. 085 735 963 498. Kak Cahya W.S

Anda mungkin juga menyukai