Anda di halaman 1dari 1

Kepada Yth.

Bapak/Ibu Pimpinan HRD TRIBHAKTI


Di Tempat
Perihal : Lamaran Kerja

Dengan Hormat,
Sesuai dengan informasi yang saya peroleh tentang adanya lowongan pekerjaan yang saya
dapatkan dari situs pencarian kerja, bahwa perusahaan yang Bapak/Ibu pimpin membutuhkan
lowongan pekerjaan sebagai Inspection Supervisor MPA, maka saya bermaksud untuk mengajukan
diri melamar di perusahaan Bapak/Ibu. Berikut biodata singkat saya :
Nama : Nirari Astriani Dewi. N
Tempat & Tanggal Lahir : Watalara, 12 Maret 1999
Jenis Kelamin : Perempuan
Pendidikan Terakhir : Strata I Sarjana Bioteknologi Universitas Halu Oleo
Alamat : Btn Kendari Permai Blok C4 No.12 Kel Padaleu Kec. Kambu
Kota Kendari
Telephone/ HP : 082290132798/082264138225
E-Mail : astrianinirari@gmail.com
Saat ini saya dalam keadaan sehat baik jasmani maupun rohani, merupakan fresh graduate
lulusan dari Universitas Halu Oleo Kendari pada jurusan Bioteknologi dengan IPK 3,71. Terampil
dalam pengoperasian Ms. Office, serta memiliki kemampuan komunikasi dan jaringan yang baik
dalam organisasi formal dan non-formal, teliti, cekatan, bertanggung jawab saya juga dapat bekerja
secara mandiri maupun tim, dan mengutamakan kejujuran dalam bekerja.
Untuk melengkapi beberapa data yang diperlukan sebagai bahan pertimbangan Bapak/Ibu
berikut saya lampirkan kelengkapan data diri dalam bentuk attachment sebagai berikut:
1. Surat Lamaran Kerja
2. Daftar Riwayat Hidup (CV)
3. E-KTP
4. KK
5. SKCK
6. Ijazah S1
7. Transkip Nilai
8. Pas Foto
Demikian permohonan ini saya buat, besar harapan saya untuk diberi kesempatan wawancara
dan dapat menjelaskan lebih mendalam mengenai potensi saya untuk dapat bekerja di perusahaan
Bapak/Ibu. Atas perhatian dan kesempatan yang diberikan saya ucapkan terima kasih.

Hormat Saya

Nirari Astriani Dewi. N

Anda mungkin juga menyukai