Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
Sosiologi Kebudayaan
ISS 406 (3 SKS) Semester IV
1
A. LATAR BELAKANG
Mata kuliah Sosiologi Kebudayaan adalah salah satu mata kuliah wajib di
Program Studi Sosiologi yang termasuk Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan
(MKKK). Kelompok mata kuliah MKK bertujuan untuk mendidik mahasiswa untuk
menguasai konsep, teori dan metode sosiologi, serta terampil menggunakannya.
Disamping itu juga mengerti dan memahami konsep-konsep dan teori ilmu sosial lainnya
yang berkaitan dengan sosiologi. Mata kuliah ini ditawarkan pada semester IV di
Program Studi Sosiologi, FISIP, Universitas Andalas.
Keberadaan mata kuliah ini sejalan dengan visi program studi yakni menjadi
program studi S1 yang bermartabat dan terkemuka pada tahun 2025 dalam
penyelenggaraan pembelajaran sosiologi dan kajian perubahan sosial dan pembangunan
di Indonesia. Mata kuliah ini relevan dengan salah satu kompetensi utama program studi
yakni mampu mengaplikasikan konsep, teori dan metode sosiologi dan memanfaatkan
IPTEKS dalam penyelesaian masalah perubahan sosial dan pembangunan, dan sekaligus
kompetensi pendukung yakni mampu menjadi lulusan yang kreatif dan komunikatif
dengan memanfaatkan multimedia.
Adapun capaian dari pembelajaran mata kuliah ini adalah sejalan dengan
kompetensi utama dan kompetensi pendukung program studi, yakni sebagai berikut :
1.Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan kepercayaan, serta
pendapat atau temuan orisinal orang lain (S5). 2.Mampu menguasai konsep teoretis
sosiologi secara umum dan konsep teoretis bidang-bidang kajian sosiologi secara
mendalam, serta mampu memformulasikan langkah-langkah penyelesaian masalah secara
sistematis dan prosedural (P6). 3.Mampu mengkaji implikasi pengembangan atau
implementasi ilmu pengetahuan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai
humaniora sesuai dengan bidang kajian sosiologi berdasarkan kaidah, tata cara dan etika
ilmiah dalam rangka menghasilkan solusi, gagasan, menyusun deskripsi saintifik hasil
kajian sosiologi dalam bentuk skripsi atau laporan tugas akhir, dan mengunggahnya
dalam laman perguruan tinggi (KU3). 4.Mampu memelihara dan mengembangkan
jaringan kerja dengan pembimbing, kolega, sejawat baik di dalam maupun di luar
lembaganya (KU6). 5.Mampu mengaplikasikan konsep, teori dan metode sosiologi dan
memanfaatkan IPTEKS dalam penyelesaian masalah perubahan sosial dan pembangunan
(KK1). 6.Mampu mengambil keputusan yang tepat berdasarkan analisis informasi dan
data dalam bidang kajian pembangunan dan masalah sosial (KK2). 7.Mampu
memberikan petunjuk dalam memilih berbagai alternatif solusi masalah sosial dan
pembangunan secara mandiri dan kelompok (KK3).
B. PERENCANAAN PEMBELAJARAN
1. Deskripsi Singkat Matakuliah
Mata kuliah ini membahas kebudayaan dalam masyarakat modern dan memberikan
tekanan kepada makna dan pemaknaan. Persoalan yang dibahas adalah bagaimanakah
makna diciptakan dan diproduksi serta bagaimanakah makna berpengaruh dalam
kehidupan sosial. Karena itu pembahasan materi pembelajaran mata kuliah fokus pada
penjelasan tentang pokok-pokok kajian sosiologi kebudayaan, penggunaan konsep-
konsep dan teori-teori sosiologi untuk menjelaskan kegunaan kebudayaan dalam
kehidupan sosial, kebudayaan sebagai realitas simbolik, pengaruh makna dalam
2
kehidupan sosial, penciptaan dan produksi makna dalam kehidupan sosial dan penjelasan
tentang dominasi makna dalam kehidupan sosial.
2. Tujuan Pembelajaran
Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan kemampuan kepada mahasiswa untuk
menerima, memahami, menguasai dan menggunakan materi-materi pembelajaran yang
mencakup :
1. Pokok-pokok kajian sosiologi kebudayaan.
2. Penggunaan konsep-konsep dan teori-teori sosiologi untuk menjelaskan kegunaan
kebudayaan dalam kehidupan sosial.
3. Kebudayaan sebagai realitas simbolik.
4. Pengaruh makna dalam kehidupan sosial.
5. Penciptaan dan produksi makna dalam kehidupan sosial.
6. Dominasi makna dalam kehidupan sosial.
Adapun yang menjadi kemampuan akhir yang diharapkan adalah sebagai berikut:
1. Mahasiswa mampu menyadari arti penting kajian sosiologi kebudayaan, sebagai
makna yang diciptakan yang memiliki pengaruh dalam kehidupan, sosial-ekonomi dan
sosial-politik dalam masyarakat. (S5)
2. Mahasiswa mampu menjelaskan pokok-pokok kajian sosiologi kebudayaan. (P6,
KK1)
3. Mahasiswa mampu memahami kebudayaan sebagai realitas simbolik dan bagaimana
makna diciptakan dan diproduksi. (P6, KU3)
3
4. Mahasiswa mampu menerapkan konsep-konsep dan teori-teori sosiologi guna
menjelaskan kegunaan kebudayaan dalam kehidupan sosial. (KK1, KK3)
5. Mahasiswa mampu menganalisis pengaruh makna dalam kehidupan sosial, serta
dominasi makna dalam kehidupan sosial. (P6, KU3, KK3)
4. Metode Pembelajaran
Pembelajaran pada mata kuliah ini dilaksanakan dengan menggunakan metode Student
Center Learning (SCL), artinya pembelajaran berpusat pada mahasiswa. Penerapan SCL
dilatarbelakangi oleh tujuan pendidikan nasional itu sendiri yakni berkembangnya potensi
peserta didik agar menjadi manusia yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan YME,
berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri, serta menjadi warga negara yang
demokratis dan bertanggung jawab.
Metode SCL yang diterapkan dalam mata kuliah ini adalah Contextual Instruction dan
Discovery Learning, serta pembelajaran konvensional yakni sistem paparan/ceramah oleh
dosen. Metode Contextual Instruction adalah pembelajaran kontekstual adalah suatu
metode pembelajaran yang mengaitkan materi pembelajaran dengan situasi sebenarnya
atau dunia nyata yang menarik bagi mahasiswa sehingga terjadi peningkatan motivasi
untuk belajar.
Metode Discovery Learning diaplikasikan dalam menyusun bahan dan materi presentasi
oleh mahasiswa yang akan tampil setiap kali sesi awal perkuliahan dimulai. Sesi
presentasi kelompok ini dilanjutkan dengan tanya jawab dengan peserta kuliah dengan
alokasi waktu 1,5x50’. Kemudian setelah selesai presentasi dan diskusi dilanjutkan oleh
dosen memberikan penilaian terhadap penampilan kelompok dan paparan oleh dosen
tentang topik materi kuliah secara umum, dengan alokasi waktu 1,5x50’.
7. Bobot Penilaian
Kriteria penilaian terdiri atas penilaian hasil dan proses sesuai dengan capaian
pembelajaran, sebagaimana di bawah ini :
4
8. Kriteria (Indikator) Dan Bobot Penilaian
No. Komponen Penilaian Bobot (%)
1. Penilaian hasil
a. UTS 30
b. UAS 30
c. Tugas paper/makalah kelompok 10
2. Penilaian proses
1. Dimensi intrapersonal skill 10
2. Atribut interpersonal softskill 10
3. Dimensi sikap dan tatanilai 10
Total 100
9. Norma Akademik
Norma akademik yang diberlakukan dalam perkuliahan adalah berikut ini : (1) kehadiran
mahasiswa dalam pembelajaran minimal 75% dari total pertemuan kuliah yang
terlaksana, (2) kegiatan pembelajaran sesuai jadwal resmi dan jika terjadi perubahan
ditetapkan bersama antara dosen dan mahasiswa, (3) toleransi keterlambatan 15 menit,
(4) selama proses pembelajaran berlangsung HP dimatikan, (5) pengumpulan tugas
ditetapkan sesuai jadwal, (6) yang berhalangan hadir karena sakit (harus ada keterangan
sakit/surat pemberitahuan sakit) dan halangan lainnya harus menghubungi dosen sebelum
perkuliahan, (7) berpakaian sopan dan bersepatu dalam perkuliahan, pakai baju/kemeja
putih dan celana hitam untuk pria dan rok hitam bagi perempuan pada saat UTS dan
UAS, (8) kecurangan dalam ujian, nilai mata kuliah yang bersangkutan nol, dan norma
akademik lainnya.
5
Format RPS Mata Kuliah Sosiologi Kebudayaan
1
Mg Kemampuan Akhir yg Bahan Kajian Metode Pengalaman Kriteria (Indikator) Bobot
Ke- Diharapkan (Materi Ajar) Pembelajaran Belajar Penilaian Penilaian
dan Referensi dan Alokasi Mahasiswa (%)
Waktu
kehidupan sosial. 2. Konsep budaya massa.
3. Kebudayaan konsumen adalah
makna mengkonsumsi.
5 Mahasiswa mampu Budaya Konsumen dan Presentasi dan Merancang bahan Kelompok : penampilan 3
memahami dan menunjukkan Penggunaan Makna dalam diskusi 1,5x50’. dan materi serta presentasi, desain
kaitan budaya konsumen dan kehidupan Sosial II Kuliah ceramah melaksanakan powerpoint,
penggunaan makna dalam 1. Konsumsi komoditas sebagai 1,5x50’. diskusi pemahaman/penguasaan
kehidupan sosial. realitas yang bermakna. materi.
2. Konsumsi komoditas expresi
identitas kelas.
3. Konsumsi komoditas sebagai
expresi gender.
4. Konsumsi komoditas sebagai
oleh-oleh.
6 Mahasiswa mampu Budaya Konsumen dan Presentasi dan Merancang bahan Kelompok : penampilan 3
memahami dan menunjukkan Penggunaan Makna dalam diskusi 1,5x50’. dan materi serta presentasi, desain
kaitan budaya konsumen dan kehidupan Sosial III Kuliah ceramah melaksanakan powerpoint,
penggunaan makna dalam 1,5x50’. diskusi pemahaman/penguasaan
kehidupan sosial. materi.
7 Mahasiswa mampu Identitas Kultural dan Penggunaan Presentasi dan Merancang bahan Audiens : keaktifan 3
memahami dan menunjukkan Makna dalam Kehidupan Sosial I diskusi 1,5x50’. dan materi serta dalam diskusi dan
kaitan Identitas kultural dan 1. Pengertian Identitas Kuliah ceramah melaksanakan penguasaan materi.
penggunaan makna dalam 2. Pengertian Identitas Kultural. 1,5x50’. diskusi
kehidupan sosial. 3. Atribut Identitas Kultural.
4. Ekspresi Identitas Kultural
8 Ujian Tengah Semester (UTS)
2
Mg Kemampuan Akhir yg Bahan Kajian Metode Pengalaman Kriteria (Indikator) Bobot
Ke- Diharapkan (Materi Ajar) Pembelajaran Belajar Penilaian Penilaian
dan Referensi dan Alokasi Mahasiswa (%)
Waktu
9 Mahasiswa mampu Identitas Kultural dan Penggunaan Presentasi dan Merancang bahan Kelompok : penampilan 3
memahami dan menunjukkan Makna dalam Kehidupan Sosial II diskusi 1,5x50’. dan materi serta presentasi, desain
kaitan Identitas kultural dan Kuliah ceramah melaksanakan powerpoint,
penggunaan makna dalam 1. Identitas Kultural dalam 1,5x50’. diskusi pemahaman/penguasaan
kehidupan sosial. Masyarakat Modern materi.
2. Identitas Kultural Diaspora Audiens : keaktifan
3. Identitas Kultural dalam dalam diskusi dan
masyarakat plural. penguasaan materi.
4. Solidaritas dan afiliasi dengan
kelompok etnis sebagai Ekspresi
identitas kultural.
5. Identitas Kultural dan Jaringan
Sosial Ekonomi.
6. Preservasi Peninggalan Sejarah
suatu tindakan Konstruksi
Identitas Kultural.
10 Mahasiswa mampu Identitas Kultural dan Penggunaan Presentasi dan Merancang bahan Kelompok : penampilan 3
memahami dan menunjukkan Makna dalam kehidupan Sosial III diskusi 1,5x50’. dan materi serta presentasi, desain
kaitan Identitas kultural dan Kuliah ceramah melaksanakan powerpoint,
penggunaan makna dalam 1. Identitas kultural dan 1,5x50’. diskusi pemahaman/penguasaan
kehidupan sosial. pengelolaannya materi.
2. Gagalnya Proyek Asimilisasi
3. Multi Kulturalisme Sebagai Pilihan
Mengelola Komunitas yang
beragam secara etnisitas.
4. Tantangan multikulturalisme
3
Mg Kemampuan Akhir yg Bahan Kajian Metode Pengalaman Kriteria (Indikator) Bobot
Ke- Diharapkan (Materi Ajar) Pembelajaran Belajar Penilaian Penilaian
dan Referensi dan Alokasi Mahasiswa (%)
Waktu
11 Mahasiswa mampu Produksi Makna: Ekonomi Presentasi dan Merancang bahan Audiens : keaktifan 3
memahami dan menunjukkan Kapitalisme Memproduksi Budaya diskusi 1,5x50’. dan materi serta dalam diskusi dan
bagaimana ekonomi Konsumen Kuliah ceramah melaksanakan penguasaan materi.
kapitalisme memproduksi 1. Konsep kapitalisme 1,5x50’. diskusi
budaya konsumen 2. Esensi Kapitalisme.
3. Cara ekonomi kapitalisme
menyebarkan budaya
konsumen.
12 Mahasiswa mampu Produksi Makna: Globalisasi dan Presentasi dan Merancang bahan Audiens : keaktifan 3
memahami dan menunjukkan produksi Makna diskusi 1,5x50’. dan materi serta dalam diskusi dan
bagaimana hubungan 1. Konsep globalisasi Kuliah ceramah melaksanakan penguasaan materi.
globalisasi dan produksi 2. Globalisasi dan penyebaran 1,5x50’. diskusi
makna. budaya konsumen
3. Tesis MacDonalisasi.
4. Tesis Pribumisasi.
13 Mahasiswa mampu Konstruksi Makna: Pemerintah Presentasi dan Merancang bahan Audiens : keaktifan 3
memahami dan menunjukkan Pengkonstruksi Makna diskusi 1,5x50’. dan materi serta dalam diskusi dan
cara dan proses konstruksi 1. Pemerintah pendefinisi utama Kuliah ceramah melaksanakan penguasaan materi.
makna oleh pemerintah. kehoduapan sosial. 1,5x50’. diskusi
2. Pemerintnah pendefinisi identitas
etnis.
3. Kasus Dayak
4. Kasus Minangkabau
14 Mahasiswa mampu Konstruksi Makna: Media Presentasi dan Merancang bahan Audiens : keaktifan 3
memahami dan menunjukkan Pengkonstruksi Makna diskusi 1,5x50’. dan materi serta dalam diskusi dan
cara dan proses konstruksi 1. Pengertian Iklan Kuliah ceramah melaksanakan penguasaan materi.
makna oleh media. 2. Macam-macam iklan 1,5x50’. diskusi
4
Mg Kemampuan Akhir yg Bahan Kajian Metode Pengalaman Kriteria (Indikator) Bobot
Ke- Diharapkan (Materi Ajar) Pembelajaran Belajar Penilaian Penilaian
dan Referensi dan Alokasi Mahasiswa (%)
Waktu
3. Guna Iklan
4. Iklan dan Kapitalisme
5. Media mencipta makna melalui
Iklan.
6. Perspektif tentang Dampak Iklan
15 Mahasiswa mampu Dominasi Makna: Teori Sosiologi Presentasi dan Merancang bahan Audiens : keaktifan 3
memahami dominasi makna Kritis diskusi 1,5x50’. dan materi serta dalam diskusi dan
dalam perspektif Teori Kritis. Kuliah ceramah melaksanakan penguasaan materi.
1,5x50’. diskusi
16 Ujian Akhir Semester (UAS)
5
RPS Mata Kuliah Sosiologi Kebudayaan
6
KK3 Mampu memberikan petunjuk dalam memilih berbagai alternatif solusi masalah sosial dan pembangunan
secara mandiri dan kelompok.
CP Mata Kuliah
M1 Mahasiswa mampu menyadari arti penting kajian sosiologi kebudayaan, sebagai makna yang diciptakan yang
memiliki pengaruh dalam kehidupan, sosial-ekonomi dan sosial-politik dalam masyarakat. (S5)
M2 Mahasiswa mampu menjelaskan pokok-pokok kajian sosiologi kebudayaan. (P6, KK1)
M3 Mahasiswa mampu memahami kebudayaan sebagai realitas simbolik dan bagaimana makna diciptakan dan
diproduksi. (P6, KU3)
M4 Mahasiswa mampu menerapkan konsep-konsep dan teori-teori sosiologi guna menjelaskan kegunaan
kebudayaan dalam kehidupan sosial. (KK1, KK3)
M5 Mahasiswa mampu menganalisis pengaruh makna dalam kehidupan sosial, serta dominasi makna dalam
kehidupan sosial. (P6, KU3, KK3)
Deskripsi Singkat Mata kuliah ini membahas kebudayaan dalam masyarakat modern dan memberikan tekanan kepada makna dan
Mata Kuliah pemaknaan. Persoalan yang dibahas adalah bagaimanakah makna diciptakan dan diproduksi serta bagaimanakah
makna berpengaruh dalam kehidupan sosial. Karena itu pembahasan materi pembelajaran mata kuliah fokus pada
penjelasan tentang pokok-pokok kajian sosiologi kebudayaan, penggunaan konsep-konsep dan teori-teori sosiologi
untuk menjelaskan kegunaan kebudayaan dalam kehidupan sosial, kebudayaan sebagai realitas simbolik, pengaruh
makna dalam kehidupan sosial, penciptaan dan produksi makna dalam kehidupan sosial dan penjelasan tentang
dominasi makna dalam kehidupan sosial.
Materi Pembelajaran/ 1. Pokok-pokok kajian Sosiologi Kebudayaan.
Pokok Bahasan 2. Berbagai Cara Para Ahli Sosiologi Menggunakan Konsep Kebudayaan
3. Kebudayaan Diartikan Sebagai Realitas Simbolik
4. Budaya Konsumen dan Penggunaan Makna dalam kehidupan Sosial
5. Identitas Kultural dan Penggunaan Makna dalam kehidupan Sosial
6. Produksi Makna: Ekonomi Kapitalisme Memproduksi Makna
7. Produksi Makna: Globalisasi dan Produksi Makna
8. Konstruksi Makna: Pemerintah Pengkonstruksi Makna
9. Konstruksi Makna: Media Pengkonstruksi Makna
10. Dominasi Makna: Teori Sosiologi Kritis
11. Dominasi Makna: Teori Emperialisme
Pustaka Utama :
7
Spillman, Lyin (Ed.). 2002. Cultural Sociology. Massachussetts : Blackwell Publishers Inc.
Strinati, Dominic. 2004. Popular Culture : Pengantar Menuju Teori Budaya Populer. Yogyakarta : Bentang.
Barker, Chris. Cultural Studies : Teori dan Praktik. Yogyakarta : Kreasi Wacana.
Bungin, Burhan. 2008. Konstruksi Sosial Media Massa. Jakarta : Prenada Media .
Featherstone, Mike. 2001. Posmodernisme dan Budaya Konsumen. Yogyakarta : Pustaka Pelajar.
Pendukung :
Bourdieu, Pierre. 2015. Arena Produksi Kultural Sebuah Kajian Sosiologi Budaya. Yogyakarta : Kreasi Wacana.
Maunati, Yekti. 2004. Identitas Dayak : Komodifikasi dan Politik Kebudayaan. Yogyakarta : LKIS Yogyakarta.
Piliang, Yasraf Amir. 2004. Posrelaitas : Realitas Kebudayaan dalam Era Posmetafisika. Yagyakarta : Jalasutra.
Media Pembelajaran Perangkat lunak : Perangkat keras :
Powerpoint LCD Projector
Team Teaching 1. Dr. Elfitra, M.Si
2. Zuldesni, S.Sos, MA
3. Drs. Yulkardi, M.Si
Assessment
Matakuliah Syarat Pengantar Sosiologi
8
Rancangan Tugas Mahasiswa
MK Sosiologi Kebudayaan
9
1. Makalah ilmiah dikumpulkan dalam bentuk softcopy dan diberi sampul.
INDIKATOR, KRETERIA DAN BOBOT PENILAIAN
a. Desain dan isi kandungan powerpoint (15%)
b. Penguasaan materi topik saat presentasi kelompok (40%)
c. Kualitas paper/makalah (15%)
d. Orisinalitas bahan (20%)
e. Sistematika dan penulisan bahasa Indonesia (10%)
JADWAL PELAKSANAAN
Menyusun makalah 6 Juni 2017
LAIN-LAIN
DAFTAR RUJUKAN
Rujukan Utama :
1. Spillman, Lyin (Ed.). 2002. Cultural Sociology. Massachussetts : Blackwell
Publishers Inc.
2. Strinati, Dominic. 2004. Popular Culture : Pengantar Menuju Teori Budaya
Populer. Yogyakarta : Bentang.
3. Barker, Chris. Cultural Studies : Teori dan Praktik. Yogyakarta : Kreasi Wacana.
4. Bungin, Burhan. 2008. Konstruksi Sosial Media Massa. Jakarta : Prenada Media.
5. Featherstone, Mike. 2001. Posmodernisme dan Budaya Konsumen. Yogyakarta :
Pustaka Pelajar.
Rujukan Pendukung :
1. Bourdieu, Pierre. 2015. Arena Produksi Kultural Sebuah Kajian Sosiologi
Budaya. Yogyakarta : Kreasi Wacana.
2. Maunati, Yekti. 2004. Identitas Dayak : Komodifikasi dan Politik Kebudayaan.
Yogyakarta : LKIS Yogyakarta.
3. Piliang, Yasraf Amir. 2004. Posrelaitas : Realitas Kebudayaan dalam Era
Posmetafisika. Yagyakarta : Jalasutra.
10
11