Anda di halaman 1dari 1

Hipotesis:

Disana terjadi aksi kapilaritas air melalui tisu. sehingga air akan meresap pada
tisu. dan karena gelas kosong, maka air tersebut akan pindah ke tempat yang
kosong dimana tidak ada air. hal ini sama dengan prinsip air mengalir ke tempat
yang lebih rendah. maka saat tinggi telah sama pada kedua gelas. tak ada lagi
perpindahan air disana

Alat dan bahan:


 Alat dan Bahan yang Dibutuhkan
 3 Gelas Sama Tinggi
 Kertas tisu
 Air
 Pewarna makanan biru dan kuning

Anda mungkin juga menyukai