Anda di halaman 1dari 2

LEMBAR KERJA ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN

NAMA GURU : IKA DEVI PARAMITA, S.Pd

MATA PELAJARAN : SOSIOLOGI

FASE E

ELEMEN Sosiologi Sebagai Ilmu

Pada akhir fase E, setelah mengikuti kegiatan


pembelajaran menggunakan model pembelajaran
Discovery Learning, dengan metode literasi,
eksperimen, praktikum, dan presentasi dengan
menumbuhkan sikap menyadari kebesaranTuhan,
sikap gotong royong, jujur, dan berani
mengemukakan pendapat, siswa mampu memahami
pengetahuan dasar sosiologi sebagai ilmu
pengetahuan yang berfungsi untuk mengkaji gejala
sosial di masyarakat. Mereka mampu menalar suatu
gejala sosial dilingkungan sekitar dengan
CAPAIAN PEMBELAJARAN (CP)
menggunakan pengetahuan sosiologis.

Kompetensi yang ingin dicapai:


Peserta didik dapat :
1. Mendefinisikan sosiologi sebagai ilmu dan
metode
2. Menjelaskan tentang ciri-ciri ilmu sosiologi
3. Menjelaskan metode-metode dalam Ilmu
Sosiologi
4. Mendeskpripsikan hubungan berbagai konsep
tentang realitas sosial.

TUJUAN PEMBELAJARAN Siswa mampu mendeskripsikan konsep-konsep dasar


10.1 dan metode-metode soiologi

TUJUAN PEMBELAJARAN Siswa mampu mendeskripsikan konsep-konsep


10.2 tentang metode-metode soiologi

TUJUAN PEMBELAJARAN Siswa mampu mendiskusikan hubungan antara


10.3 berbagai konsep tentang realitas sosial dan budaya
TUJUAN PEMBELAJARAN Siswa mampu mengidentifikasi data sosiologi
10.4 tentang fenomena sosial di lingkungan setempat

Anda mungkin juga menyukai