Anda di halaman 1dari 2

Pada fase ini Saudara diajak untuk meninjau ulang keseluruhan

proses pembelajaran dan melakukan refleksi pembelajaran


yang memuat komponen terkait :

1. Kegiatan apa yang belum dilaksanakan dalam pembelajaran


ini?

Kegiatan yang belum dilakukan adalah mencari solusi untuk


setiap identifikasi masalah dan merevisi tugas sendiri

2. Kegiatan apa yang sudah dilaksanakan dalam pembelajaran


ini?

Kegiatan yang sudah dilakukan dalam pembelajaran ini adalah


mengekplorasi penyebab masalah, menguji hasil identifikasi
masalah, dan mengekplorasi masalah dengan kajian literatur.
Melakukan wawancara kepada kepala sekolah dan pakar yang
ditentukan sendiri. Kemudian menganalisis hasil dari wawancara
kepala sekolah serta ahli dengan kajian literature untuk melihat
penyebab masalah.

3. Upaya yang akan dilakukan untuk mengatasi kegiatan yang


belum dilaksanakan dalam pembelajaran ini?

Menunggu petunjuk dan pengarahan dari Dosen maupun Guru


Pamong. Mencari informasi lebih banyak tentang pakar dan kajian
literature yang tepat. Merevisi kembali tugas LK 1.2 sesuai
pengarahan Dosen dan Guru Pamong.
4. Upaya apa yang akan dilakukan untuk keberlanjutan
dari kegiatan yang sudah dilaksanakan dalam pembelajaran
ini?

Terus belajar mengupdate pengetahuan dan mengexplore


penyebab masalah berdasarkan kajian literatur, wawancara dan
sesuai kajian teori yang benar sehingga mendapatkan akar
masalah yang tepat.

Anda mungkin juga menyukai