Anda di halaman 1dari 51
LAPORAN KEGIATAN PKK BULAN : ME! TAHUN 2022 TP.PKK KELURAHANCENGKARENG TIMUR KECAMATANCENGKARENG KOTA ADMINISTRASI! JAKARTA BARAT BABI PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (PKK) sebagai Gerakan pembangunan Masyarakat bermula dari seminar “ Home Economic “di Bogor pada tahun 1957, sebagai tindak lanjut dari seminar tersebut, pada tahun 1961 panitia penyusunan tata susunan pelajaran pada Pemberdayaan Kesejahteran Keluarga (PKK) Kementrian Pendidikan Bersama kementrian—kementrian lainnya menyusun 10 segi kehidupan keluarga. Gerakan PKK di masyarakat berawal dari kepedulian istri Gubernur Jawa Tengah pada tahun 1987 (Ibu Isriati Moenadi) setelah melihat keadaan masyarakat yang menderita busung lapar. Pada awalinya program PKK adalah 10 segi Pokok PKK. Upaya untuk meningkatkan kesejahteraan keluarga melalui segi pokok keluarga dengan membentuk Tim Penggerak PKK disemua tingkatan yang keanggotaan timnya secara relawan dan terdiri dari tokoh /pemuka masyarakat, para istri kepala dinasijawatan, dan kepala daerah sampai dengan tingkat desa dan kelurahan. B. DASAR HUKUM 4. Keputusan Mendagri Nomor 53 Tahun 2000 tentang Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga 2. SK. Gubernur Nomor 15 Tahun 2007 tentang gerakan PKK Jakarta C. PENGERTIAN Gerakan PKK adalah gerakan nasional yang tumbuh dari, oleh, dan untuk masyarakat dengan perempuan sebagai motor penggeraknya menuju terwujudnya keluarga bahagia,sejahtera, maju dan mandir. D. VISI DAN MISI Visi: Menjadi penggerak pemberdayaan keluarga bagi terwujudnya keluarga sejahtera, maju dan mandiri yang mendukung Jakarta sejajar dengan negara-negara ii Propinsi OKI maju di dunia. Misi : Mewujudkan keluarga sejahtera, maju dan mandir. E, TUJUAN 4. Terwujudnya keluarga sejahtera ,maju, mandiri dan mandiri melalui peningkatan pelaksanaan 10 program pokok PKK dan kegiatan ekonomi produktif. 2. Termujudnya TP.PKK sebagai Good Public Instution melalui peningkatan kinerja yang sesuai dengan situasi dan kondisi masyarakat setempat serta kebijakan pemerintah F. PROGRAM POKOK Program pokok adalah program dalam rangka memenuhi kebutuhan dasar dan termujudnya Kesejahteraan keluarga yang dikenal dengan sebutan 10 program pokok PKK, terdiridari: 4. Penghayatan dan Pengamalan Pancasila 2. Gotong Royong 3. Pangan 4. Sandang 5. Perumahan dan Tata Laksana 6. Pendidikan dan ketrampilan 7. Kesehatan 8. Pengembangan kehidupan berkoperasi 9. Kelestarian lingkungan hidup 10.Perencanaan sehat Untuk melaksanakan 10 Program pokok diatas, dibentuk kelompok kerja (POKJA) dengan tugas sebagai berikut : 4. Kelompok Kerja | (POKJA |) dengan program Penghayatan dan Pengamalan Pancasila dan Gotong Royong. 2. Kelompok Kerja Il (POKJA. Il) : Melaksanakan kegaiatan yang terkait dengan program pendidikan, ketrampilan, dan pengembangan kehidupan berkoperasi. 3. Kelompok Kerja (POKJA Ill) : Melakasanakan kegaiatan yang terkait dengan program pendidikan, ketrampilan, dan pengembangan kehidupan berkoperasi. 4, Kelompok Kerja (POKJA IV) Melaksanakan kegiatan yang terkait dengan program kesehatan, kelestarian lingkungan hidup dan perencanaan sehat. 5. Kelompok khusus (POKSUS) :Melaksanakan kegiatan yang terkait dengan program pengembangan usaha ekonomi keluarga dan pengembangan kehidupan berkoperasi. BABII GAMBARAN UMUM KELURAHAN CENGKARENG TIMUR Kelurahan Cengkareng Timur merupakan salah satu dari 6 (enam) kelurahan yang berada di wilayah Kecamatan Cengkareng dan merupakan bagian dari Kota Administrasi Jakarta Barat. Secara umum kondisi geografis dan demo grafis serta potensi wilayah yang ada dapat digambarkan sebagai berikut : ‘A. GEOGRAFIS Luas Wilayah Kelurahan Cengkareng Timur sebesar 451,50 Ha yang terdir dari 17 RW, 231 RT dengan batas-batas sebagai berikut : Utara 2 Jl. Kapuk Raya / Kel. Kamal Muara Timur: Kel. Kapuk dan Kel. Kedaung Kali Angke Sealatan : JL. DaanMogot, Kel. RawaBuaya Barat JL. Ring Road Kel. Cengkareng Barat B, DEMOGRAFIS ari sisi demo grafi jumlah penduduk Kelurahan Cengkareng Timur untuk bulan Mel 2022 tercatat sebagai berikut : 4. Jumlan Penduduk 2 88.149 Lakitaki : 44,969 Perempuan 43.180 2. Jumiah KK 2 28.985 KK Lakitaki 2 22.748 KK Perempuan 2 6.237 3. Jumiah Tim PKK RW 7 4, Jumiah PAUD, 4 5, Jumiah BKB-PAUD mo 6. Jumlah PosyanduPosyandu 24 Pos 7. Jumiah Dasawisma + 650 BABII KESEKRETARIATAN Kesekretariatan melaksanakan kegiatan ‘= Membuat perencanaan berbagai program PKK. ‘> Melakukan pencatatan buku wajib. ‘ Membuat dokumentasi kegiatan PKK. ‘& Memberikan pembinaan administrasi kepada Tim PKK RW. Melakukan pembinaan kelompok dasawisma. ‘» Membuat laporan ke Tingkat Kecamatan. ‘» Melaksanakan pertemuan rutin arisan dan pengajian bulanan tingkat Kelurahan dan Kecamatan. ‘ Melaksanakan rapat koordinasi pengurus. BABIV PERMASALAHAN DAN UPAYA PEMECAHAN A. Permasalahan al 3. ‘Masih kurangnya kesadaran masyarakat terhadap lingkungan sehingga tidak ‘semua program berjalan dengan baik. Kegiatan administrasi kelompok dasawisma masih belum berjalan secara ‘maksimal dan belum merata di semua RT. Masin kurangnya pemasaran produk unggulan yang ada di Tingkat RW. B. Upaya Pemecahan 1. 2. 3. Sosialisasi melaluli pertemuan rutin bulanan dan jumat keliling. Pembinaan terhadap kelompok dasawisma dilakukan secara rutin dan berjenjang. Mengirimkan kader PKK untuk mengikuti pelatihan sesuai dengan pembagian Pokja yang ada. BABV KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan 4. Keterpaduan antara unsur masyarakat dengan intansi terkait dan stakeholder yang ada sangat penting untuk keberhasilan semua program PKK 2. Gerakan PKK adalah gerakan nasional yang tumbuh oleh, untuk dan dari masyarakat yang diharapkan dalam pertumbuhannya dapat berhasil sesuai dengan yang diharapkan A. Saran 4. Keterpaduan antara intasnsi terkait dengan PKK diharapkan dapat menunjang kegiatan di tingkat RW sampai tingkat desawisma. 2. Perlu adanya Pelatinan dan pendidikan agar wawasan kader PKK dapat meningkat dalam menghadapi tantangan masa depan . GALERI KEGIATAN WAKA | POKJAI xmro WAKA 1 : GUNO SRIYATI POKJA 1 : DEDEH MAS’ADAH GALERI KEGIATAN WAKA II POKJAI ° L E H WAKA II: SRI REJEKI GALERI KEGIATAN WAKA III POKJA I WAKA Ill: SUMIYATI POKJA Il: NURUL HIDAYATI GALERI KEGIATAN POKJA IV KELOMPOK KERJA IV ° L E H WAKA IV : SRI MULYANI POKJAIV : NURUL ISTIQOMAH GALERI KEGIATAN SEKERTARIS DAN BENDAHARA ° L E 4 SEKERTARIS : FLORENTINA DIANA IRENE BENDAHARA:: SITI ASIYAH APORAN KEGIATAN Assalamualaikum wr wb... Mohon izin menyampaikan Kegiatan pengajian tingkat kecamatan pkk kel. Cengkareng ‘Timur Hari: Senin Tol : 23 mei 2022 Waktu : 13.00 s/d Selesai Tempat : Masjid Alinlas Yang di hadiri oleh : 4. Bpk Sekeam bpk Kelly Supriyono 2. Ibu sekcam ibu Failantini 3. Bpk Kesra cengkareng bpk Mahrur 4. Bpk lurah cengbar bpk waluyo 5. Ket. Tp pkk kel. se kecamatan cengkareng ‘B Agenda Acara 1. Pembukaan 2. pembacaan kalam illahi oleh : ust hj Maani 3. laporan kerja selaku panitia oleh bpk lurah ceng bar bpk lurah_waluyo 4. sambutan dan arahan oleh bpk sekcam : bpk Kelly supriyono Siausiah Agama oleh: ust hj Sutiah dg Tema : * mencari ilmu di majlis taklim * ~ duduk di majlis taklim lebih baik pahalanya dari pada puasa sunah 3 bulan_ = cari ilmu lebih baik pahalanya dari solat malam 1000 kali - di majlis taklim tempat utk saling bersilaturahmi °+ Demikian yg dapat disampaikan & trimakasin....dl, €3 dh (3 dB" Jakarta, 25 Mei 2022 Jakarta, 25 Mei 2022 Ketua Notulis | " LENNY SETYAWATY GUNO SRIYATI Assalamualaikum ‘Mohon izin Pimpinan Melaporkan Kegiatan pokja 2 pkk Kelurahan cengkareng timur Hari ini Hari: Selasa 31 may 2022 Waktu: jam 09.00-selesai ‘Acara. : Pertin pokia 2 tk kota adm jak: bar Media: Zoom meeting Tema, : Tutorial kerajinan dari bahan daur ulang Hadi. 1. Koordinator pokja 2 pkk kota adm JB 2, Pengurus pokja 2 pkk kota adm JB 3, Pengurus pokja 2 pkk kecamatan se JB 4, Pengurus pokja 2 pkk kelurahan se JB 5, Para pengelolah RPTRA bid 2 se kota adm JB 6. Kader BKB Paud kelurahan ( perwakilan) 7. Kader UP2K kelurahan ( perwakilan) panitia pertin kec palmerah #Susunan acaratt 1. Pembukaan 2. Menyanyikan lagu Indonesia raya dan Mars PKK 3.Do'a 4, Sambutan sekaligus laporan kegiatan pkk kec palmerah 5, Laporan kegiatan pkk kota adm JB 6. Tanya jawab 7. Tutorial kerajinan tangan membuat miniatur ondel ondel dari bahan botol bekas 8. Penutup NB kerajinan tangan membuat miniatur onde!" Bahan : ~ botol teh pucuk bekas lem tembak - gunting dan cutter ~ kertas karton ~ kain panel = cat warna putih dan hitam ~ spidol hitam permanen ~ Aksesoris pelengkap Demikianlah laporan pada hari ini, terima kasih dh, J, Jakarta, 25 Mei 2022 Jakarta, 25 Mei 2022 Ketua Notulis LENNY SETYA\ ‘SRIREJEKI LAPORAN KEGIATAN Assalamu’alaikum...Wr...Wb Mohon ijin bu lurah untuk melaporkan kegiatan waka dan pokja 3 Hari: senin,23 mei 2022 Waktu: 08:00 sid slesai ‘Tempat : zoom meting cara: Pertemuan rutin pokja 3 TP PKK Se - kota Administrasi jkt barat thn 20022 Di Hadiri oleh = 1. Ibu Ewa Sekertaris TP PKK Kota Adm. Jakarta Barat 2. Ibu Ema TP PKK Kota Adm. Jakarta Barat 3. Ibu Robika TP PKK Kota Adm. 4, TP PKK Kecamatan Jakarta Barat 5. TP PKK Kelurahan Jakarta Barat 6. Pengeloka RPTRA Se-Jakarta Barat Materi; 1. Siapkan data data berapa banyak pohon yg sudah ditanam dan apa saja serta lokasinya dimana, 2. Data Bedah rumah ada berapa dilokasi mana saja dan rumah siapa serta photo photonya maksimal 3 photo 3. Kelas berkebun 3 Kelompok, 3 lokasi (3 RW) setiap kelompok ada 10 orang. 4, Pokja Ill Buat Kelompok untuk kelas berkebun, yg baru,yg akan di mulai awal bulan juni 5. Mencari Lahan yang kosong untuk kelas berkebun 6. Pokja Ill Berkordinasi dengan pokja 4 gerakan bersama bagimu untuk mengatasi pencegahan setanting 7. Mijel harus tetap berjalan 8. Akan di adakan program gerakan perempuan menanam pohon secara hybrid bertepatan acara hut jakarta tgl 22 juni khususnya untuk klas berkebun Demikian laporan yg dapat kami sampaikan trimakasih dh db dh, Jakarta, 25 Mei 2022 Jakarta, 25 Mei 2022 Ketua Notulis LENNY SETYAWATY IYATI LAPORAN KEGIATAN Mohon ijin pimpinan melaporkan kegiatan GEBYAR Posyandu Cinta Kasih ibu RW 017 Kelurahan : Cengkareng timur Kecamatan : Cengkareng Kota AdmJakarta Barat Hari: Jumat Tanggal: 27 Mei 2022 Pukul. : 08.00 Sid selesai ‘Acara_: Gebyar Posyandu ~Dilaksanakan oleh: Posyandu Cinta kasih dukung oleh Tim tenaga Kesehatan Puskesmas Kelurahan Cengkareng timur ~ Bidan Sisi Dihadiri oleh : 4. Inspektorat Adm Kota Jakarta barat 2. Bapak Camat Cengkareng Bapak Lurah Cengkareng timur Kasi Kesra Kecamatan dan Kelurahan Cengkareng timur Kepala Puskesmas Kecamatan Cengkareng dan team Kepala Puskesmas Kelurahan Cengkareng timur dan team Ketua TP PKK Kecamatan Cengkareng dan Anggota Ketua TP PKK Kel Cengtim dan Anggota 8. PKK Kota 10.PKB Kelurahan Cengkareng timur 41. SATPOL PP Kelurahan Cengkareng timur 42, Ketua RW 17 dan anggote 13.Pengelola RPTRA ( Rita dan Mirah) *Susunan acara PN Oma 4. pembukaan 2. Menyanyikan = Indonesia Raya Mars PKK 3. Doa 4, Sambutan Ketua RW 17 5. Sambutan dan ucapan selamat datang oleh bpk Camat Cengkareng 6. Sambutan Inspektorat kota sekaligus pemukulan Kentongan sebagai tanda pembukaan Gebyar Posyandu 7. Peninjauan Kegiatan Ditanjutkan ramah tamah Sasaran Pelayanan : 4. Bayi dan Balita Usia 0-60 Bin. 2. Ibu Hamil. Pelayanan untuk Bayi dan Balita: 1.Pendaftaran 2.Penimbangan Bayi dan Balita Usia 0-60 bin Pengukuran tinggi badan dan penimbangan berat badan. 3. Pengisian buku KMS ( Kartu Menuju Sehat yg terdiri dari ~ Garis Hijau, Garis Kuning Garis Merah (BGM) 4.Penyuluhan Cara mengolah dan Pemberian MP ASI. PMT berupa Susu, Biskuit Regal dan Buah Pisang 5.Pelayanan Kesehatan -Imunisasi 1. Jumlah Semua Balita (S} 2. Jumlah yang datang (D)= 176 balita 3. Jumlah yang Naik( N) = 32 balita 4, Jumiah yang Turun ( T) = 35 balita 5, Jumlah yang (0) = 86 balita 6, Jumiah yang baru ( B) = 23 balita Jumiah yang di immunisasi -BCG. -DPT2 -DPT3 -Polio 1 - Polio 3 =Polio 4 -IPV. - Campak = Booster DPT/ HB =4 balita Demikianiah laporan Gebyar Posyandu pada har ini, terima kasin dl, Jl, 22 balita Jakarta, 25 Mei 2022 Jakarta, 25 Mei 2022 Ketua Nott LN. LENNY SETYAWATY ‘SRIMULYAN! LAPORAN KEGIATAN Assalamu'alaikum Wr. Wb. Mohon jjin Ibu Ketua melaporkan kegiatan pada : ‘Tempat : Ruang Rapat Soewiryo Il Kota Adm Jakarta Barat cara: Rapat Persiapan Pemutakhiran Data Kader Dasawisma Thn. 2022. Hadir : 1. Kasudin PPAPP Kota Adm Jakarta Barat, Ibu Sikka; 2. Kasie PM Kota Adm Jakarta Barat, Ibu Siti Nurhayati: 3. PIC Carik Jakarta Barat, Bp Hasan Ma‘ 4, Sekretaris TP. PKK Kota Adm Jakarta Barat, Ibu Nurhayati; 5, Sekretaris TP. PKK Kelurahan se Kota Adm Jakarta Barat. Intisari + Jumlah sisa kuota kader dawis di Jakarta Barat sebanyak 113 Ril + Meregristasi_kembali data kader dawis pergantian dan tambahan, agar kader mendapatkan ID kader dan BuTab; + Menghimbau kader pengganti dan tamabahan untuk tidak keluar kota, agar tidak tertinggal pada saat pengambitan BuTab; Jika di SK nama kader tidak tercantum, maka kelurahan mengeluarkan surat tugas; + Hasil pendataan yang dilakukan kader dawis akan dibuatkan Platform, sehingga setiap Kelurahan dapat mengakses dan menarik data tsb; Demikian laporan ini yg dpt disampalkan, mohon maaf apabila ada kekurangan. Terima kasih. J, Jakarta, 25 Mei 2022 Jakarta, 25 Mei 2022 Ketua Notulis A LENNY SETYAWATY FLORENTINA DIANA IRENE LAPORAN KEGIATAN PKK BULAN : J UNI TAHUN 2022 TP.PKK KELURAHAN CENGKARENG TIMUR KECAMATAN CENGKARENG KOTA ADMINISTRASI JAKARTA BARAT KATA PENGANTAR Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT atas rahmat dan hidayahnya, sehingga kegiatan PKK Kelurahan Cengkareng Timur, Kecamatan Cengkareng, Kota ‘Administrasi Jakarta Barat ini dapat disusun sesuai dengan program-program yang telah dilaksanakan. Dalam pelaksanaan kegiatan PKK Kelurahan Cengkareng Timur tentunya tidak terlepas dari dukungan segenap lapisan masyarakat di wilayah Kelurahan maupun instansi terkait lainnya. Kami menyadari bahwa dalam menyusun laporan kegiatan masih banyak kekurangan dan jauh dari kesempurnaan sehingga kami masih membutuhkan kritik serta saran untuk penyempurnaan penyusunan laporan. Namun demikian kami berusaha semaksimal mungkin agar laporan ini dapat dijadikan bahan penelah tethadap semua kegiatan PKK Kelurahan Cengkareng Timur pada khususnya dan pembinaan wilayah pada umumnya. ‘Semoga laporan kegiatan ini dapat memenuhi kehendak dan harapan serta bermanfaat bagi kita semua. Jakarta, 30 Juni 2022 Ketua TP. PKK. Kel. Cengkareng Timur (Ny. ly SETYAWATI) BABI PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (PKK) sebagai Gerakan pembangunan Masyarakat bermula dari seminar * Home Economic “di Bogor pada tahun 1957, sebagai tindak lanjut dari seminar tersebut, pada tahun 1961 panitia penyusunan tata susunan pelajaran pada Pemberdayaan Kesejahteran Keluarga (PKK) Kementrian Pendidikan Bersama_kementrian-kementrian lainnya menyusun 10 segi kehidupan keluarga. Gerakan PKK di masyarakat berawal dari kepedulian istri Gubernur Jawa Tengah pada tahun 1987 (Ibu Isriati Moenadi) setelan melihat keadaan masyarakat yang menderita busung lapar. Pada awalnya program PKK adalah 10 segi Pokok PKK. Upaya untuk meningkatkan kesejahteraan keluarga melalui segi pokok keluarga dengan membentuk Tim Penggerak PKK disemua tingkatan yang keanggotaan timnya secara relawan dan terdiri dari tokoh /pemuka masyarakat, para istri kepala dinasjjawatan, dan istri kepala daerah sampai dengan tingkat desa dan kelurahan. B. DASAR HUKUM 1. Keputusan Mendagri Nomor 53 Tahun 2000 tentang Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga 2. SK. Gubemur Nomor 15 Tahun 2007 tentang gerakan PKK di Propinsi DK! Jakarta C. PENGERTIAN Gerakan PKK adalah gerakan nasional yang tumbuh dari, oleh, dan untuk masyarakat dengan perempuan sebagai motor penggeraknya menuju terwujudnya keluarga bahagia,sejahtera, maju dan mandir D. VISI DAN MISI Visi : Menjadi penggerak pemberdayaan keluarga bagi terwujudnya keluarga sejahtera, maju dan mandiri yang mendukung Jakarta sejajar dengan negara- negara maju di dunia Misi : Mewujudkan keluarga sejahtera, maju dan mandir. E. TUJUAN 4. Terwujudnya keluarga sejahtera, maju, mandiri dan mandiri melalui peningkatan pelaksanaan 10 program pokok PKK dan kegiatan ekonomi produktif. 2. Terwujudnya TP.PKK sebagai Good Public Instution melalui peningkatan kinerja yang sesuai dengan situasi dan kondisi masyarakat setempat serta kebijakan pemerintah F. PROGRAM POKOK Program pokok adalah program dalam rangka memenuhi kebutuhan dasar dan terwujudnya kesejahteraan keluarga yang dikenal dengan sebutan 10 program pokok PKK, terdiridari ©PNRHRONS Penghayatan dan Pengamalan Pancasila Gotong Royong Pangan ‘Sandang Perumahan dan Tata Laksana Pendidikan dan ketrampilan Kesehatan Pengembangan kehidupan berkoperasi Kelestarian lingkungan hidup 10. Perencanaan sehat Untuk melaksanakan 10 Program pokok diatas, dibentuk kelompok kerja (POKJA) dengan tugas sebagai berikut 1 Kelompok Kerja | (POKJA |) dengan program Penghayatan dan Pengamalan Pancasila dan Gotong Royong. Kelompok Kerja Il (POKJA Il) : Melaksanakan kegaiatan yang terkait dengan program pendidikan, ketrampilan, dan pengembangan _kehidupan berkoperasi Kelompok Kerja (POKJA Il) : Melakasanakan kegaiatan yang terkait dengan program pendidikan, ketrampilan, dan pengembangan _kehidupan berkoperasi Kelompok Kerja (POKJA IV) Melaksanakan kegiatan yang terkait dengan program kesehatan, kelestarian lingkungan hidup dan perencanaan sehat. Kelompok khusus (POKSUS) :Melaksanakan kegiatan yang terkait dengan program pengembangan usaha ekonomi keluarga dan pengembangan kehidupan berkoperasi. BAB II GAMBARAN UMUM KELURAHAN CENGKARENG TIMUR Kelurahan Cengkareng Timur merupakan salah satu dari 6 (enam) kelurahan yang berada di wilayah Kecamatan Cengkareng dan merupakan bagian dari Kota Administrasi Jakarta Barat. Secara umum kondisi geografis dan demo grafis serta potensi wilayah yang ada dapat digambarkan sebagai berikut ; A. GEOGRAFIS Luas Wilayah Kelurahan Cengkareng Timur sebesar 451,50 Ha yang terdiri dari 18 RW, 228 RT dengan batas-batas sebagai berikut : Utara : Ji. Kapuk Raya / Kel. Kamal Muara Timur : Kel. Kapuk dan Kel. Kedaung Kali Angke Sealatan : JL. DaanMogot, Kel. RawaBuaya Barat JL. Ring Road Kel. Cengkareng Barat B. DEMOGRAFIS Dari sisi demo grafi jumlah penduduk Kelurahan Cengkareng Timur untuk bulan Desember 2018 tercatat sebagai berikut : 1. Jumlah Penduduk 2 73.263 Jiwa Laki-faki 2 36.736 Jiwa Perempuan 2 36.527 Jiwa 2. Jumlah KK 2 22.854 3. Jumiah Tim PKK RW an 4. Jumlah PAUD 15 5. Jumlah BKB-PAUD iz 6. Jumlah PosyanduPosyandu : 24 Pos 7. Jumiah Dasawisma 650 BAB III KESEKRETARIATAN Kesekretariatan melaksanakan kegiatan : ‘~ Membuat perencanaan berbagal program PKK. ‘ Melakukan pencatatan buku wajib. ‘» Membuat dokumentasi kegiatan PKK. ‘s Memberikan pembinaan administrasi kepada Tim PKK RW. Melakukan pembinaan kelompok dasawisma. ‘» Membuat laporan ke Tingkat Kecamatan ‘ Melaksanakan pertemuan rutin arisan dan pengajian bulanan tingkat Kelurahan dan Kecamatan. ‘ Melaksanakan rapat koordinasi pengurus. BAB IV PERMASALAHAN DAN UPAYA PEMECAHAN A. Permasalahan 1 3. Masih kurangnya kesadaran masyarakat terhadap lingkungan sehingga tidak semua program berjalan dengan baik. . Kegiatan administrasi kelompok dasawisma masih belum berjalan secara maksimal dan belum merata di semua RT. Masih kurangnya pemasaran produk unggulan yang ada di Tingkat RW. B. Upaya Pemecahan 1. 2. Sosialisasi melaluli pertemuan rutin bulanan dan jumat keliling. Pembinaan terhadap kelompok dasawisma dilakukan secara rutin dan berjenjang. . Mengirimkan kader PKK untuk mengikuti pelatihan sesuai dengan pembagian Pokja yang ada. BABV KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimputan 1. Keterpaduan antara unsur masyarakat dengan intansi terkait dan stakeholder yang ada sangat penting untuk keberhasilan semua program PKK 2. Gerakan PKK adalah gerakan nasional yang tumbuh oleh, untuk dan dari masyarakat yang diharapkan dalam pertumbuhannya dapat berhasil sesuai dengan yang diharapkan B. Saran 1. Keterpaduan antara intasnsi terkait dengan PKK diharapkan dapat menunjang kegiatan di tingkat RW sampai tingkat dasawisma. 2. Perlu adanya Pelatinan dan pendidikan agar wawasan kader PKK dapat meningkat dalam menghadapi tantangan masa depan . GALERI KEGIATAN WAKA | POKJA| ° L E H WAKA 1 : DEDEH MAS’ADAH POKJA 1: GALERI KEGIATAN WAKA II POKJA II ° t E H WAKA II : SRI REJEKI POKJA Il : NUR ZAKIAH GALERI KEGIATAN WAKA III POKJA III ° 4 zB. H WAKA Ill : SUMIYATI POKJA Ill : NURUL HIDAYATI GALERI KEGIATAN POKJA IV KELOMPOK KERJA IV ° L E H WAKA IV : SRI MULYANI POKJA IV : NURUL ISTIQOMAH GALERI KEGIATAN SEKERTARIS DAN BENDAHARA ° & E H SEKERTARIS : FLORENTINA DIANA IRENE, BENDAHARA : SITI ASIYAH LAPORAN KEGIATAN Assalamualaikum. Mohon ijn Bu lurah menyampaikan kgiatan Pokja 1 Acara: Orientasi Pokja 1 Hariftgl : Jumat 24-06-2022 Waktu : 09.00 s/d selesai Media Zoom Dinadir : -{bu Elisa Sumarlin -Ibu Susi (Ket Pokja 1 provinsi) -Anggota Pokja 1 Se DK! JKT ‘Susunan acara -Pembukaan -Menyanyikan lagu Indonesia Raya dan mars PKK -Pembacaan doa -Penyampaian materi -Nara sumber 1 : Ibu Elisa Sumarlin, ‘Tema: Kelembagaan tim penggerak PKK Provinsi DKI JKT -Nara sumber ke 2: Ibu Susi (ketua Pokja 1 provinsi KI JKT ) Tema : 10 Program PKK untuk Pokja 1 -Nara sumber ke 3: Ibu Yayuk. Tema : Program unggulan pikk Demikian yang dapat di sampaikan temksih 0430480 Jakarta, 30 Juni 2022 Jakarta, 30 Juni 2022 Ketua Notulis 7 fn LENNY SETYAWATI DEDEH MAS'ADAH LAPORAN KEGIATAN Assalamualaikum. Mohon ijin Bu lurah menyampaikan kgiatan Pokja I Acara: Orientasi Pokja Il Hariftgl : Jumat 24-08-2022 Waktu : 13.00 sid selesai Media : zoom Hadir 1. Ketua bid pendidikan dan peningkatan ekonomi prov DKI ( Arijaty Azhari) 2. Ketua Pokja 2 dan anggota TP PKK prov DKI ( Diah Iswari) 3. Ketua bid Pendidikan dan peningkatan ekonomi keluarga kota adm Jakbar 4. Ketua Pokja 2 dan anggota kota kecamatan dan kelurahan se DK! 5. Pengelo RPTRA ( Sesuai Pokja) Susunan Acara - pembukaan -Doa - paparan materi ke 1( Kelembagaan PKK) oleh ibu Arijaty Azhari - paparan materi ke 2 ( Galeri Pelangi ) oleh ibu Diah Iswari ~ Paparan materi ke 3 ( Layanan satuan paud 1 th sebelum SD) oleh ibu Ulfa - sesi tanya jawab ~ penutup Demikian yang dapat kami sampaikan terima kasih {@0a0490 Jakarta, 30 Juni 2022 Jakarta, 30 Juni 2022 Ketua Notulis Mu LENNY SETYAWATI ‘SRI REJEKI Daftar Hadir drientasi POKJA II LAPORAN KEGIATAN Assalamu'alaikum wrwb Mohon ijin bulurah untuk melaporkan kegiatan waka 3 & sekretaris. Hari/ tg! : selasa,14Mei 2022 Jam ; 09.00- selesai Tempat: ruang sekretariat PKK Kota lat.dasar blok B walikota JB Acara : Rapat persiapan kegiatan kelas berkebun pemula tahun 2022 Dihadirin oleh : 1.Bu Lilia Sentosa (ketua TP PKK KOTA JB) 2.Bu Iwa ( waka 3 TP PKK KOTA ) 3.Bu Hj Ema (Pokja 3 TP PKk KOTA) 4.Bpk Farik ILM ( Sudin LH JB) 5.Bu SR. Hanim (Sudin KPKP JB) 6.S Pujiastuti ( Sudin KPKP JB) 7.Bu Anggnana Dewi (Sudin pertanaman JB) Pembahasanya : 14. Sekarang sdh di bentuk Ig kelas berkebun pemula/ baru tetapi kelas berkebun lanjutan/lama masih tetap berkegiatan dan tetap di monitor karena pada tanggal 46 Juni akan diberikan materi via zoom meeting yaitu Budi daya buah melon, teknik hidroponik, bawang merah dan Kailan serta komposisi median tanam 2. Pada tanggal 24 Juli Semai serentak buah melon acara akan disiarkan secara seremonial oleh kominfotik prov dan wilayah kota utk itu mhn bantuan Kpkp dan LH & kominfotik 3. Dalam rangka menyambut HUT RI akan diadakan tanam serentak ( Gerakan Tanam Sejuta Pohon ) di bulan Agustus Minggu pertama tanaman yang ditanam yaitu hasil semaian kelas berkebun yaitu Melon, cabe, terong dil utk bibit nanti akan di bantu 4, Pokja 3 kota dan kecamatan menyiapkan satu lokasi utk menanam Melon dan akan dijadikan taman Pkk silahkan berkomunikasi dgn Kpkp, Lh, dan pertamanan 5. Bulan Juli Minggu ke 3 akan ada kunjungan monitoring kelas berkebun Lanjutan/ yang lama setiap kota 4 lokasi 6. Bulan Oktober Minggu ke 1 atau ke 2 akan diadakan Penen serentak buah melon dalam rangka pelepasan ketua Tp Pkk Prov DKI Jakarta 7. Sebelum pelepasan Ketua Tp Pkk Prov akan berkunjung ke pkk kota disiapkan satu lokasi utk kegiatan pkk dari sekertaris, Pokja 1 sampai Pokja 4 juga administrasi nya 8. Kelas berkebun pemula/ yang baru akan di mulai tanggal 21 dan 22 Juni 2022 waktunya siang jam 13.00-15.00 Kelas berkebun lanjutan/ Yang lama harus melaporkan hasil Penen sayuran berdaun sayuran berbuah dan Toga serta tambulampot Demikian laporan yang dapat saya sampai...Trimkasih && Jakarta, 30 Juni 2022 Jakarta, 30 Juni 2022 Ketua Notulis LENNY SETYAWATI SUMIYATI LAPORAN KEGIATAN Assalamualaikum wr.wb Mohon izin Bu lurah untuk melaporkan kegiatan waka dan pokja 3 Hari: Rabu Tol = 18 Juni 2022 Jam: 08.00 WIB s.d selesai cara: Orientasi Pokja Ill Tempat : Virtual (Zoom Meeting) & Youtube Peserta 1, Ketua Bidang Penguatan Ketahanan Keluarga Ketua Pokja Ill dan Anggota Poksus TP PKK Provinsi DKI Jakarta Tahun 2022 2. Ketua Bidang Penguatan Ketahanan Keluarga Pokja Ill dan Anggota 3. Ketua Pokja Ill TP Kecamatan 4, Ketua Pokja Ill TP PKK Kelurahan 5. Pengelola RPTRA Pokja Ill ‘Susunan Acara : 1. Menyanyikan lagu Indonesia Raya 2. Pembacaan Doa 3. Pemberian Materi oleh Narasumber dari TP PKK Provinsi DK! Jakarta 4, Tanya Jawab 5. Penutup Notulen Narasumber 1. Ibu Komariah Marullah Materi Gerakan PKK 2. Ibu Pyji Astuti Materi Program Pokja Ill ~ pengurus Tp pkk provinsi dan kota memperkuat kordinasi serta mengoptimalkan seluruh potensi yg di miliki untuk mencegah dan penanganan dampak Covid- 19,peningakatan taraf hidup keluwarga penanganan setanting.isu lingkungan dan lainya sebagai prioritas # sinegritas program antar Tp pkk provinsi dan kota/kab perlu di kuwatkan # program dan kegiatan pkk mendukung tercapainya visi misi pemerintah pusat dan pemerintah daerah # kordinasi bersama ODP sangat di perlukan dalam proses perencanaan dan pengangaran serta melaksanakan kegiatan # kegiatan di utamakan yg langsung dapat di rasakan manfaatnya oleh masyarakat dan kader Demikian laporan kegiatan hari ini yg dapat saya sampaikan..kurang lebihnya mohon maat iia Jakarta, 30 Juni 2022 Jakarta, 30 Juni 2022 Ketua Notulis J LENNYSETYAWATI NURUL HIDAYATI LAPORAN KEGIATAN. Assalamu'alaikum Mohon jjin Bu lurah menyampaikan kegiatan Pokja 4 hari ini Selasa, 14 Juni 2022 Tempat: Gedung B lantai 14(PPAPP) Jam :08.00 WIB s/d selesai Acara : TOT DASHAT DApur Sehat Atasi Stunting di kampung Keluarga Berkwalitas. MC: Ibu Titik Dihadiri oleh: 1.Bpk Nur Kasi KB 2.lbu Misan Kasatpel PPAPP Narasumber: 1.dra. Sika Winarni 2.DRiIr Trini Sudarti MSI 38. Bpk Khairul Anwar S.GZ Agenda: $ Menyanyikan lagu Indonesia raya dan mars KB Paparan materi DASHAT oleh ibu dra Sika Winami 1.Latar belakang DASHAT -5 pilar startegi percepatan penurunan stunting -kampung keluarga berkualitas -dasar hukum DASHAT *Apa itu DASHAT -tujuan DASHAT -hasil yang diharapkan -sasaran,lokasi dan pelaksanaan -model pengelolaan -5 helix pemangku kepentingan * Model pengelolaan dashat DKI - konsep - strategi pendanaan - tahap pembentukan - tahap kegiatan Implementasi KIE dan berkelanjutan - pencatatan dan pelaporan Menu gizi seimbang, variasi dan ragam menu sehat melalui dashat oleh ibu DR.Ir Trini Sudarti MSI -kebutuhan gizi seimbang bagi ibu hamil,ibu menyusui dan balita *kandungan bahan pangan yang bergizi *Menu harian ibu hamil * Menu harian ibu menyusui *Menu harian baduta/ balita #Diskusi kelompok bagaimana menyusun menu harian untuk ibu hamil dan untuk balita. Ragam Pengolahan bahan makanan pengemasan, pemasaran,distribusi makanan oleh bpk Khairul Anwar S.GZ #Ragam pengolahan bahan makanan * Pengemasan -tujuan pengemasan -pengemasan yang baik -sifat kemasan -bahan kemasan ~jenis kemasan ibu menyusui -arti simbul pada kemasan makanan -pelabelan kemasan produk Demikian lah laporan ini saya buat kurang lebihnya mohon maaffaiéa Jakarta, 30 Juni 2022 Jakarta, 30 Juni 2022 Ketua Notulis | A LENNY SETYAWATI SRI MULYANI LAPORAN KEGIATAN Assalamu’alaikum Mohon Ijin Bu Lurah Menyampaikan Kegiatan Webinar Hari: Selasa, 14 Mei 2022 Jam: 09,00-Selesai cara: Webinar Peran Penting Pkk Dalam Percepatan Penurunan Stunting Moderator : Ibu Agila Maretasya Duta Genre Provinsi DK! Jakarta Pembawa Acara Ibu sylvia Devianti TP PKK Provinsi DK Jakarta Nara Sumber : 1.Ibu Nuraini Ketua Pokja IV TP PKK Provinsi DK! jakarta 2.lbu Chairunnisyah Nst Wakil Sekretaris TP PKK Provinsi DKI jakarta Dihadiri Oleh = 1.Kepala Dinas PPAPP Diwakili Oleh Bpk Joko Susanto Sekretaris Dinas PPAPP 2.Ketua IV Bidang Kesehatan Keluarga dan Lingkungan TP PKK Provinsi DKI jakarta Ibu Suni Sigit Wijatmoko 3.Pengurus Tim Penggerak PKK Provinsi DKI Jakarta 4.Kader poktan PPKBD Dan Sub PPKBD 5.Kader Posyandu Dan Kader Dasawisma 6.Pengelola RPTRA Bahasan : 1. Definisi Stunting Adalah Gangguan Pertumbuhan Dan Perkembangan Akibat Kekurangan Gizi Kronis Dan Infeksi Berulang Yang Ditandai Dengan Panjang / Tinggi Badannya Berada Dibawah Standart Pencegahan Stunting Adalah Memenuhi Kebutuhan Nutrisi bu Selama Hamil Dan Menyusui Terutama Kandungan Zat Besi, Asam Folat, Yodium. Mendorong Upaya Inisiasi Menyusui Dini Dan Asi Ekslusif Selama Bayi Berusia 0- 6bIn.mendorong pemberian ASI ekslusif Dan MP ASI Yang Bergizi Untuk Bayi Berusia 6-24 Bulan Peran Kader Dasawisma Dalam Pencegahan Stunting MendukunGermas , penyuluhan Kepada Orang Tua Untuk Peningkatan Pengetahuan Dan Kesadaran Keluarga Akan Pentingnya 1000 HPK , Melakukan Pendataan Stunting Yang Ada Di wilayah , Pendampingan Ibu Yang Mempunyai Anak Balita Stunting Untuk Datang Kpuskesmas _,Melaporkan Ke Posyandu Bila Ada Kasus Stunting Yang Lain. KSTTB Dibentuk Sebagai Sebuah Upaya Membentuk Keluarga Yang Tanggap Dan Tangguh Terhadap Berbagai Bentuk Bencana Dilingkungan Keluarga Yang Disebabkan Oleh Kesehatan Lingkungan Perencanaan Sehat Yang Kurang Baik KSTTB Bertujuan Untuk Menggerakkan Dan Mengedukasi Masyarakat Serta Mewujudkan Keluarga Dan Lingkungan Yang Sehat Melalui Pilot Project Bidang Kesehatan Demikian Laporan Ini Saya Buat Mohon Maaf Jika Ada Kesalahan Terimakasih fai Jakarta, 30 Juni 2022 Jakarta, 30 Juni 2022 Ketua Notulis ‘Ale LENNY SETYAWATI NURUL ISTIQOMAH LAPORAN KEGIATAN Assalamu'alaikum Wr. Wb. Mohon ijin ketua melaporkan kegiatan sekretaris dan bendahara pada : Hari, tanggal : Selasa, 21 Juni 2022 Waktu : 13.00 WIB Tempat : Aula Kelurahan Cengkareng Timur Acara : Musyawara Kelurahan Tahap Akhir Pendataan Keluarga Tahun 2022 Hadir Lurah Kelurahan Cengkareng Timur (Bp. Boy Raya Purba) Kasudin PPAPP Kota Adm Jakarta Barat (Ibu Sikka) ‘Sudin PPAPP Kota Adm Jakarta Barat ( bu Siti Nurhayati) Sudin PPAPP Kecamatan Cengkareng (Bp. Yulianto) ‘Sekkel Kelurahan Cengkareng Timur ( Ibu Pujowati ) Kasie Kesra Kelurahan Cengkareng Timur ( Ibu Juartini) PKB Kelurahan Cengkareng Timur ( Ibu Rosmaidah ) Ketua TP. PKK Kelurahan Cengkareng Timur (Ibu Lenny Setyawaty) 9. Operator RPTRA Kelurahan Cengkareng Timur 10. Ketua RW se Kelurahan Cengkareng Timur 41. Perwakilan Ketua RT se Kelurahan Cengkareng Timur 12. Coordinator Dasawisma se Kelurahan Cengkareng Timur Intisari : Seluruh Ketua RW Bersama-sama ketua RT serta coordinator dasawisma se Kelurahan Cengkareng Timur memverifikasi hasil tahap akhir pendataan keluarga tahun 2021, yang telah dilaksanakan oleh kader dasawisma diwilayah RW-RT kelurahan Cengkareng Timur. Setelah data terverifikasi, maka pihak kelurahan melalui operator RPTRA melaksanakan pengimputan data yang terverifikasi. Setelah data terinput, maka ketua RW bersama Ketua RT menandatangani lampiran Berita Acara verifikasi. Setelah terkumpul pihak kelurahan melalui seekretaris kelurahan mengunduh dan mengupload berita acara yang ditandatangai oleh Lurah Kelurahan Cengkareng Timur. Demikian laporan kegiatan hari ini yang dapat kami sampaikan. Kurang lebihnya kami mohon maaf. (a6 Jakarta, 30 Juni 2022 Jakarta, AP Juni 2022 Ketua_ tulis, SeNOnRONa LENNY SETYAWATI FLORENTINA DIANA IRENE

Anda mungkin juga menyukai