Anda di halaman 1dari 2

MONITORING EVALUASI PROGRAM

KEGIATAN Disahkan oleh Kepala


Puskesmas
No. Kode :
1771

Terbitan :
UPTD PUSKESMAS
KECAMATAN SPO No. Revisi
Tgl. Mulai
:
:
dr.Vicia Rini
PONTIANAK Berlaku NIP. 19740227 2005 01 2010
TENGGARA Halaman :

1. Definisi Adalah prosedur penilaian pelaksanaan kegiatan program dan hasil


kgiatan secara menyeluruh dngan cara sistematik dengan membandingkan
kriteria atau tujuan yang telah ditetapkan guna pengambilan keputusan
apakah sudah sesuai dengan perencanaan atau target kegiatan.
2. Tujuan Untuk menilai dan mengukur kegiatan UKM apakah dijalankan dengan
baik sesuai rencana..
3. Kebijakan Permenkes Nomor 75 tahun 2014 tentang Puskesmas
Surat Keputusan Kepala Dinas Kesehatan Kota Pontianak Nomor 4357.2
tanggal 3 Agustus 2015 tentang Kebijakan Perencanaan, Akses, Dan
Evaluasi Puskesmas Dilingkungan Dinas Kesehatan Kota Pontianak

4. Referensi Kep.Men PAN No : KEP/25/M.PAN/2/2004


Pedoman/ Buku panduan manajemen Puskesmas tahun 2010
Pedoman Penyusunan Dokumen Akreditasi FKTP Dirjen Bna Upaya
Direktorat Bina Upaya Kesehatan Dasar tahun 2015
5. Prosedur a. Pelaksana program membuat matrik analisis dan permasalahan
kegiatan program 6 bulan sekali brdasarkan hasil kegiatan
b. Pelaksana program berkonsultasi dengan penanggungjawab UKM/
UKP
c. Penanggungjawab UKM/ UKP melaksanakan pembinaan dalam
bentuk pertemuan program
d. Penanggungjawab UKM/ UKP membahas hasil kegiatan program
dari pelaksana dan memimpin diskusi
e. Notulensi menulis hasil pembahasan di format notulen
f. Pelaksana program memberikan argumentasi terhadap hasil kegiatan
g. Penanggungjawab UKM/ UKP membuat rencana tindak lanjut
kegiatan perbaikan
h. Penanggungjawab UKM/ UKP melaprkan kepada kepala Puskesmas
Dan mendokumentasikan kegatan,
6. Dokumen Terkait Hasil Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan Upaya UKM/ UKP, Notulensi dan
RTL
7. Distribusi Kepala Puskesmas, Penanggungjawab Upaya UKM/ UKP, Mutu, Admen

8. Rekaman historis perubahan


No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl.mulai
diberlakukan
MONITORING EVALUASI PROGAM KEGIATAN
No. Kode :
Terbitan :
No. Revisi :
DAFTAR
1771

Tgl. Mulai Berlaku :


UPTD PUSKESMAS TILIK Halaman :1
KECAMATAN
PONTIANAK
TENGGARA

TIDAK
NO KEGIATAN YA TIDAK
BERLAKU
Apakah Pelaksana program membuat matrik analisis dan
1. permasalahan kegiatan program 6 bulan sekali brdasarkan
hasil kegiatan

Apakah Pelaksana program berkonsultasi dengan


2. penanggungjawab UKM/ UKP?

Apakah Penanggungjawab UKM/ UKP melaksanakan


3. pembinaan dalam bentuk pertemuan program?

Apakah Penanggungjawab UKM/ UKP memaparkan


4. hasil monev program dan melaksanakan diskusi dengan
pelaksana program ?
Apakah Penanggungjawab UKM/ UKP membahas hasil
5. kegiatan program dari pelaksana dan memimpin diskusi?

Apakah Notulensi menulis hasil pembahasan di format


6. notulen ?

Apakah Pelaksana program memberikan argumentasi


7 terhadap hasil kegiatan ?

Apakah Penanggungjawab UKM/ UKP membuat rencana


8 tindak lanjut kegiatan perbaikan ?

Apakah Penanggungjawab UKM/ UKP melaprkan


9 kepada kepala Puskesmas Dan mendokumentasikan
kegiatan ?

CR: …………………………………………%.

……………………………………
Pelaksana/ Auditor

(………………………………)

Anda mungkin juga menyukai