Anda di halaman 1dari 2

LEMBAR ANGKET PENILAIAN PROSES PEMBELAJARAN EKONOMI

A. Identitas

Nama :
Kelas :
Sekolah : SMA.N 6 LUBUKLINGGAU

B. Petunjuk Pengisian

1. Isilah identitas dengan lengkap


2. Beri tanda ( x ) pada jawaban yang sesuai atau jawaban yang tepat
3. Keterangana Iya / Tidak

NO PERNYATAAN YA TIDAK
1 Guru mempersiapkan materi pembelajaran dan
alat bantu penunjang kegiatan pembelajaran
sebelum pembelajaran dimulai.
2 Guru mengabsen peserta didik
3 Pelaksanaan pembelajaran sesuai dengan jadwal
pelajaran
4 Guru tepat waktu dalam mengawali pembelajaran
dan megakhiri pembelajaran
5 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
6 Guru menggunakan model pembelajaran problem
basic learning (PBL) yang berbasis masalah
dalam pembelajaran ekonomi
7 Guru menggunakan media power point dalam
pembelajaran
8 Guru menguasai materi ekonomi pada saat
mengajar
9 Penggunaan metode dan model pembelajaran
yang sesuai dengan materi ekonomi dan tujian
pembelajaran
10 Guru melibatkan keaktifan semua peserta didik
dalam pembelajaran ekonomi
11 Guru memberikan tugas berupa LKPD kepada
peserta didik
12 Guru menyuruh peserta didik untuk membaca
bahan ajar dari buku
13 Guru mampu menciptakan suasana kelas yang
kondusif
14 Guru mampu memotivasi peserta didik agar lebih
aktif dalam proses pembelajaran dan peserta
didik lebih fokus di dalam pembelajaran ekonomi
15 Penampilan guru rapi, bersih dan menarik
16 Penggunaan bahasa yang di gunakan guru di
dalam pembelajaran ( kejelasan bebicara, sopan
dan santun berbahasa)
17 Guru menerima saran dan kritik tentang upaya
perbaikan kualitas pembelajaran
18 Guru melaksanakan atau memberikan tes pilihan
ganda atau penugasan pekerjaan rumah kepada
peserta didik
19 Guru membagikan hasil tes yang telah di nilai
oleh guru
20 Guru menyimpulkan materi pembelajaran

Nama : Rosmaniar
Guru : Ekonomi
Kelas : 10
Sekolah : SMA.N 6 lubuklinggau

Anda mungkin juga menyukai