Anda di halaman 1dari 2

Petunjuk Standard Penggunaan ECG

Page Writer TC20/30/50

Memulai Monitoring Dengan Cepat

1. Nyalakan TC20/30/50 : Tekan Switch On /Off

2. Pasang Kabel EKG pada pasien

3. Tekan tombol ID pasien untuk memasukan data pasien

4. Cek kualitas sinyal EKG pada display dengan memperhatikan indikasi sinyal
EKG

Hijau : Sinyal ECG baik


Kuning : Sinyal ECG Kurang
Merah : Tidak ada sinyal ECG
(lead tidak terpasang)
5. Untuk Print secara otomatis :
- Tekan tombol ECG

6. Untuk print secara manual :


- Tekan tombol rythm

7. Pilih save untuk menyimpan data ECG atau Print untuk langsung print hasil.
Transfer digunakan untuk transfer data ke USB

Anda mungkin juga menyukai