Anda di halaman 1dari 1

RENCANA KESELAMATAN KONSTRUKSI

PAKET :

CV. MARANNU SAHADUTA PEMBANGUNAN PUSKESMAS KABUPATEN MANOKWARI SELATAN TAHAP IV

A. Kepemimpinan dan partisipasi pekerja dalam keselamatan konstruksi

A.1. Kepedulian Pimpinan terhadap isu eksternal dan internal


CV. MARANNU SAHADUTA adalah Perusahan yang bergerak di bidang jasa konstruksi dimana kami sangat
berkomitmen dan peduli terhadap Keselamatan konstruksi khususnya masasalah keselamatan Konstruksi. Adapun
Langkah -2 sebagai berikut :
1. Peduli terhadap promosi pemahaman kebutuhan keselamatan konstruksi dan selalu menerapkan dalam setiap
kegiatan pelaksanaan konstruksi

2. Melakukan sosialisasi tentang keselamatan konstruksi bagi semua tenaga kerja maupun masyarakat yang ada di
sekitar area pelaksanaan Konstruksi

3. Melasanakan inplementasi sesuai rencana keselamatan konstruksi berdasarkan perundang - undangan yang berlaku
dalam keselamatan kontruksi

4. Mencegah kecelakaan , kebakaran, sakit akibat kerja , aman dari pencemaran lingkungan

3. Memantau dan mengevaluasi terhadap kinerja keselamatan konstruksi serta memperbaiki secara terus menerus

Anda mungkin juga menyukai