Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SMPN 01 Tiga Dihaji


Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial
Kelas/Semester : IX/I
Tema : Interaksi Antarnegara Asia dan Negara Lainnya
Sub Tema : Dinamika Penduduk Benua Benua di Dunia
Alokasi Waktu : 1 X pertemuan ( 2 jp )

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran peserta didik diharapkan dapat:
1. Menganalisis dinamika penduduk Asia
2. Menganalisis dinamika penduduk Amerika

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
1. Pendahuluan ( 10 menit )
- Memberi salam, berdoa, memeriksa kehadiran siswa melalui absen
- Mengkondisikan kelas (mengatur, menertibkan ) kelas
- Memberikan motivasi pada peserta didik
- Melakukan apersepsi, misalnya dengan menanyakan berapakah jumlah penduduk di
desamu.
- Menyampaikan tujuan pembelajaran hari itu
2. Kegiatan Inti ( 60 menit )
- Siswa diminta untuk melakukan diskusi kelompok dan presentasi kelompok
- Siswa melakukan tanya jawab materi seputar benua Asia dan benua Amerika
3. Penutup ( 10 menit )
- Peserta didik diberi kesempatan untuk menanyakan hal-hal yang belum dipahami
- Pemberian motivasi terhadap siswa yang telah menyelesaikan dengan baik tugas-
tugasnya dengan penuh tanggungjawab.
- Kesimpulan bersama

C. PENILAIAN

a. Penilaian Sikap ( Religi dan Sosial)


Teknik Penilaian : pengamatan/observasi terhadap aktivitas mereka di Group
belajar
b. Penilaian Pengetahuan : Tes Tertulis/penugasan (Essay/PG) atau bentuk lainnya.
c. Penilaian Keterampilan: Diskusi Kelompok

D. Alat, Media dan Sumber belajar

Alat : Laptop, Kertas dan alat tulis


Media : Power point,
Sumber belajar : Buku Paket kelas 9 dan LKS

Mengetahui Tiga Dihaji, 18 Juli 2022


Kepala SMPN 01 Tiga Dihaji Guru Mata Pelajaran

JAMILAWATI, M.Pd FERDIANSYAH, S.Pd., Gr


NIP. 197608152006042022 NIP.199007232015031004

Anda mungkin juga menyukai