Anda di halaman 1dari 9

PROPOSAL

MUSYAWARAH DAERAH
DPD GemabudhI NTB
PERIODE 2022- 2027

Sekretariat :
Jln. Lintas Persada Ganjar RT.01 Dusun
Ganjar Desa Mareje Kec. Lembar Kab.
Lombok Barat 83364
DEWAN PENGURUS DAERAH
GENERASI MUDA BUDDHIS INDONESIA
NUSA TENGGARA BARAT
Sekretariat :
Jln. Lintas Persada Ganjar RT.01 Dusun
Ganjar Desa Mareje Kec. Lembar Kab.
Lombok Barat 83364

“BERSATU MEMBANGUN SOLIDARITAS PEMUDA BUDDHIS NUSA TENGGARA BARAT”

I. LATAR BELAKANG

Dalam sejarah bangsa Indonesia, agama Buddha telah menjadi landasan mental
dan spiritual yang ikut mengantarkan Bangsa Indonesia untuk mempersatukan
Nusantara dan mencapai zaman keemasan kerajaan Sriwijaya dan Majapahit.
Kehadiran agama Buddha selama belasan abad di Indonesia merupakan salah satu unsur
pembentuk pandangan dan kebudayaan bangsa Indonesia, yang oleh para pendiri
Negara kita telah dirumuskan sebagai Falsafah dasar Negara dengan nama Pancasila.
Generasi Muda Buddhis Indonesia (Gemabudhi) adalah suatu wadah bagi
pemuda Buddhis Indonesia untuk aktif dan berkarya bagi bangsa dan memiliki tanggung
jawab nasional untuk memelihara dan mengembangkan kesadaran serta potensi kaum
muda Buddhis agar berwawasan Nasional sebagai satu bangsa yang berasaskan
Pancasila serta berpedoman pada Undang -Undang Dasar 1945 ,melanjutkan dan
melaksanakan cita -cita perjua ngan bangsa dalam mengisi kemerdekaan Indonesia,
sehingga tercapai masyarakat yang adil, makmur dan sejahtera.
Untuk mewujudkan hal tersebut, maka perlu dilakukan yang Namanya
reorganisasi untuk para pengurus DPD Gemabudhi Provinsi NTB yang lama dengan
para pengurus baru agar menjadikan wadah-wadah baru dalam mengembangkan
nasionalisme. Oleh karena itu DPD Gemabudhi Provinsi NTB akan melakukan kegiatan
Musyawarah Daerah Periode 2022 - 2027 demi mendukung DPD Gemabudhi Provinsi
NTB dalam berpartisipasi dan melaksanakan pembangunan nasional.

II. MAKSUD DAN TUJUAN


Menghimpun seluruh kader Gemabudhi NTB yang berorientasi pada program
pembangunan guna ikut serta berperan secara aktif di dalam mewujudkan cita-cita
luhur bangsa Indonesia khususnya yang berada di wilayah provinsi NTB.
DEWAN PENGURUS DAERAH
GENERASI MUDA BUDDHIS INDONESIA
NUSA TENGGARA BARAT
Sekretariat :
Jln. Lintas Persada Ganjar RT.01 Dusun
Ganjar Desa Mareje Kec. Lembar Kab.
Lombok Barat 83364

“BERSATU MEMBANGUN SOLIDARITAS PEMUDA BUDDHIS NUSA TENGGARA BARAT”


Mendukung pembangunan nasional yang ada di wilayah Nusa Tenggara Barat
melalui kerja nyata anggota DPD Gemabudhi Provinsi NTB
Melakukan reorganisasi dalam melanjutkan kepengurusan yang baru.
Menggali potensi diri dari Individu Generasi Muda Buddhis dalam berorganisasi di
daerah NTB.
Membina dan menumbuhkan rasa kebersamaan antar pemuda-pemudi Buddhis.
Penyusunan pengurus DPD Gemabudhi NTB 2022-2027

III. SASARAN
1. Dihadiri oleh ketua dan pengurus DPP Gemabudhi.
2. Dihadiri oleh pengurus dan anggota DPD Gemabudhi Provinsi NTB.
3. Dihadiri oleh pengurus dan anggota DPD Gemabudhi Provibsi NTB.
4. Dihadiri oleh Keluarga Mahasiswa Buddhis NTB.
5. Dihadiri oleh perwakilan instansi pemerintah.
6. Dihadiri oleh ± 50 peserta musda.

IV. JUDUL KEGIATAN


“MUSYAWARAH DAERAH DPD GEMABUDHI PROVINSI
NUSA TENGGARA BARAT”
V. TEMA
“BERSATU MEMBANGUN SOLIDARITAS PEMUDA BUDDHIS
NUSA TENGGARA BARAT”
V. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN
Kegiatan Musyawarah Daerah ini akan diselenggarakan pada :
Hari/Tanggal : Sabtu, 11 Juni 2022
Tempat :Vihara jhinapanjara pasiran, Jln raya tanjung-gangga, Dusun Pasiran
Bilokan, Desa Bentek, Kec. Gangga, Kab. Lombok Utara
DEWAN PENGURUS DAERAH
GENERASI MUDA BUDDHIS INDONESIA
NUSA TENGGARA BARAT
Sekretariat :
Jln. Lintas Persada Ganjar RT.01 Dusun
Ganjar Desa Mareje Kec. Lembar Kab.
Lombok Barat 83364

“BERSATU MEMBANGUN SOLIDARITAS PEMUDA BUDDHIS NUSA TENGGARA BARAT”


VII. PELAKSANA

Dewan Pengurus Daerah Gemabudhi Provinsi NTB

VIII. SUSUNAN PANITIA

Penanggung Jawab : Adi Saputra, S.Pd.

Ketua Pelaksana : Oky David Gandhi

Sekretaris : Richo Virya Dika

Bendahara : Martinom

KOORDINATOR

Acara : Amanda Eky Wirya Sati


Andy Pranata

Perlengkapan : Randika Patmajaya


Ovan David Ghandi

Konsumsi : Juliartini
Neli Wati

Dokumentasi : Sujano

Humas : Andi riatmoko


Kama suta
DEWAN PENGURUS DAERAH
GENERASI MUDA BUDDHIS INDONESIA
NUSA TENGGARA BARAT
Sekretariat :
Jln. Lintas Persada Ganjar RT.01 Dusun
Ganjar Desa Mareje Kec. Lembar Kab.
Lombok Barat 83364

“BERSATU MEMBANGUN SOLIDARITAS PEMUDA BUDDHIS NUSA TENGGARA BARAT”


IX. ANGGARAN

Pengeluaran
Konsumsi
Makan Siang Bhante Rp. 500.000,00
Snack Rp. 1.000.000,00
Konsumsi siang Rp. 2.500.000,00
Rp. 4.000.000,00,-

Publikasi
Spanduk Rp. 250.000,00
Backdrop Rp. 500.000,00
Xbaner Rp. 350.000,00
Sewa Kamera Rp. 500.000,00
Rp. 1.600.000,00,-

Perlengkapan
Palu Sidang Rp. 200.000,00
Bendera Budhis Rp. 300.000,00
Bendera Merah Putih Rp. 200.000,00
Pataka Rp. 500.000,00
Rp. 1.200.000,00,-

Humas
Dana Ke Vihara Rp. 1.000.000,00
Dana Ke Bhante Rp. 1.000.000,00
Transport Panitia Rp. 2.500.000,00
Rp. 4.500.000,00,-
Kesekretariatan
Cadangan Tinta Rp.250.000,00
Map Rp. 100.000,00
Stemple Rp. 200.000,00
Kertas A4 Rp. 150.000,00
Rp. 700.000,00,-

Total Pengeluaran Rp. 12.000.000,00,-


DEWAN PENGURUS DAERAH
GENERASI MUDA BUDDHIS INDONESIA
NUSA TENGGARA BARAT
Sekretariat :
Jln. Lintas Persada Ganjar RT.01 Dusun Ganjar Desa Mareje Kec. Lembar Kab.
Lombok Barat 83364

“BERSATU MEMBANGUN SOLIDARITAS PEMUDA BUDDHIS NUSA TENGGARA BARAT”

X. SUSUNAN ACARA

NO ACARA WAKTU DURASI PIC Pengisi Acara Keterangan


Lagu Buddhis Div. Penerima Tamu
Hiburan(Nyanyian (Registrasi 2, Satgas 5)
Div. Konsumsi Menggunakan daftar
1 Registrasi ) 10.00 - 10.15 15 menit Panitia
hadir seperti biasa.
Ramah tamah MC Div. Acara
dengan tamu Div. Perlengkapan
Mengikuti susunan
2 Opening MC 10.15 – 10.20 5 menit Div. Acara Amanda Eky Wirya Sati
acara.
3 Doa Pembuka 10.20 – 10.23 3 menit Div. Acara Andy Pranata Bersikap Anjali
Lagu Indonesia
3 menit
Menyanyik Raya Div. Perlengkapan + Acara
4 10.23 – 10.30 Neli Wati Hadirin dimohon berdiri
an Lagu Lagu Mars
4 menit
Gemabudhi
5 Mengheningkan Cipta 10.30 – 10.34 4 menit Div. Perlengkapan Neli Wati Hadirin dimohon berdiri
6 A. Ketua Pelaksana
(Oky David Ghandi)
B. Ketua DPD I Sekaligus Pembukaan
Kata Sambutan 10.34 – 11.10 36 menit Div. Acara Gemabudhi Provinsi oleh Ketua Umum DPP
NTB (Adi saputra) Gemabudhi/ yang
C. Ketua Vihara Jhinapanjara diwakili oleh...
(Romo Kirna)
DEWAN PENGURUS DAERAH
GENERASI MUDA BUDDHIS INDONESIA
NUSA TENGGARA BARAT
Sekretariat :
Jln. Lintas Persada Ganjar RT.01 Dusun Ganjar Desa Mareje Kec. Lembar Kab.
Lombok Barat 83364

“BERSATU MEMBANGUN SOLIDARITAS PEMUDA BUDDHIS NUSA TENGGARA BARAT”

D. Pembimas Buddha NTB


(Bpk. Aryadi Satiawira, S.H.)
E. Ketua DPP Gemabudhi
(Pak Bambang/yang
mewakili)
7 Siding Paripurna 11.10 – 12.50 100 Menit Div. Perlengkapan Perwakilan DPP Memimpin Sidang
Gemabudhi
8 Penyerahan Pattaka dari DPD 12.50 – 12.55 5 Menit Div. Perlengkapan, Div. Adi Saputra
Gemabudhi NTB Kepada Ketua Acara, dan Div.
Terpilih Dokumentasi
9 Penyerahan Pin dari Ketua DPD 12.55 – 13.05 10 Menit Div. Perlengkapan, Div. Adi Saputra
Gemabudhi NTB Kepada Ketua Acara, dan Div.
Terpilih Dokumentasi
10 Kata Sambutan dari Ketua 13.05 – 13.15 10 Menit Div. Acara Unknown Memberikan Sambutan
Terpilih
11 Menyanyikan Lagu Padamu 13.15 – 13.20 5 Menit Div. Perlengkapan + Acara Neli Wati Semua Hadirin
Negeri Menyanyikan Lagu
12 Doa Penutup 13.20 – 13.23 3 Menit Div. Acara Andy Pranata Tangan Bersikap Anjali

13 Closing MC 13.23 – 13.25 2 Menit Div. Acara Amanda Eky Wirya Sati Penutupan
DEWAN PENGURUS DAERAH
GENERASI MUDA BUDDHIS INDONESIA
NUSA TENGGARA BARAT
Sekretariat :
Jln. Lintas Persada Ganjar RT.01 Dusun Ganjar Desa Mareje Kec. Lembar Kab.
Lombok Barat 83364

“BERSATU MEMBANGUN SOLIDARITAS PEMUDA BUDDHIS NUSA TENGGARA BARAT”

14 Foto Bersama 13.25 – 13.30 5 Menit Div. Dokumentasi Sujano Semua Tamu VIP &
Semua Hadirin
15 Ramah Tamah 13.30 – 13.40 10 Menit Div. Perlengkapan Randika Patmajaya
DEWAN PENGURUS DAERAH
GENERASI MUDA BUDDHIS INDONESIA
NUSA TENGGARA BARAT
Sekretariat :
Jln. Lintas Persada Ganjar RT.01 Dusun
Ganjar Desa Mareje Kec. Lembar Kab.
Lombok Barat 83364

“BERSATU MEMBANGUN SOLIDARITAS PEMUDA BUDDHIS NUSA TENGGARA BARAT”

XI. PENUTUP
Demikian proposal ini kami buat dengan sebenar-benarnya dan
selengkaplengkapnya untuk memberikan informasi mengenai kegiatan ini. Tidak lupa
kami memohon maaf yang sebesar-besarnya apabila terdapat kesalahan dalam
pengetikan. Kami sangat mengharapkan dukungan dari semua pihak baik secara moril
maupun materil agar kegiatan “Musyawarah DPD Gemabudhi Provinsi Nusa
Tenggara Barat” ini dapat berjalan dengan baik dan lancar.
Atas segala tanggapan positif dan perhatian Bapak/Ibu, kami mengucapkan
terima kasih, Semoga Tuhan Yang Maha Esa dan Sang Tri Ratna senantiasa melindungi
kita semua. Sadhu… Sadhu… Sadhu…

Rek. Bank NTB : 0080202878271 (An. Oky David Gandhi)

Salam Sejahtera,
Panitia Musda

Ketua Musda Sekretaris Musda

Oky David Gandhi Richo Virya Dika


Ketua Gemabudhi NTB

Adi Saputra, S.Pd.

Anda mungkin juga menyukai