Anda di halaman 1dari 6

LK-4A.

AKTIVITAS PEMBELAJARAN

Aktivitas Pembelajaran

Nama Aktivitas pembelajaran : MASNGUDAH

Kelompok Usia : 5-6 Tahun

1 Kompetensi Dasar

3.10 Memahami bahasa reseptif ( menyimak dan membaca )

2 Indikator

Pengetahuan :

3.10.3. Menceritakan isi buku walaupun tidak sama tulisan dengan yang di ungkapkan

3 Metode

Metode pembelajaran yang digunakan :

- Tanya jawab
- Demonstrasi
- Penugasan
- Praktek langsung

4 Media

Media dan Sumber belajar yang digunakan :


- Macam – macam gambar binatang ternak
- Gambar binatang dan gambar makanannya
- Kartu huruf
- Kertas origami
- Buku Cerita

5 Tahapan Aktivitas pembelajaran


Pendahuluan:

Berbaris, doa masuk salam

- Jurnal pagi

- Berdiskusi tentang binatang ternak ( sapi )

- Bernyanyi lagu macam - macam binatang

Inti :

- Menghubungkan gambar hewan dengan makanannya

- Bermain kartu huruf membentuk kata “sapi”

- Bercerita tentang hewan peliharaan

- Mencocok gambar hewan peliharaan ( sapi )

Penutup:

- Tanya jawab kegiatan hari ini

- Mengekspresikan rasa sedih ketika hewan peliharaan mati

- Menginformasikan kegiatan untuk esok hari

- Berdoa , salam, pulang

6 Lembar Kerja Peserta Didik

Alat dan Bahan:

- Buku lagu
- Buku gambar, pensil
- Gambar macam - macam hewan peliharaan dan gambar makanan hewan
- Kartu huruf, kertas untuk menempel
- Gambar hewan, alat cocok
Langkah-langkah/petunjuk kegiatan:

Jurnal pagi
Langkah – langkah kegiatan :
Guru membagikan buku gambar dan pensil pada anak
Anak menggambar bebas ( tema binatang ) sesuai imajinasinya

- Tanya jawab tentang macam - macam hewan peliharaan


Langkah – langkah kegiatan :
Guru bertanya tentang macam- macam hewan peliharaan
Anak menyebutkan macam - macam hewan peliharaan
Guru menunjukan gambar macam - macam hewan peliharaan
Anak mengamati gambar tersebut

- Menghubungkan gambar hewan dengan makanannya


Langkah – langkah kegiatan :
Guru menjelaskan tugas yang akan dikerjakan
Guru membagikan lembar kerja kepada anak
Anak mengamati lembar kerja tersebut
Anak mengerjakan lembar kerja sesuai petunjuk

- Bermain kartu huruf membentuk kata “sapi”


Langkah – langkah kegiatan :
Guru menyiapkan kartu huruf
Guru menjelaskan kegiatan yang akan dilaksanakan
Guru memperlihatkan kartu huruf yang sudah terbentuk kata “sapi” dibawah
gambar sapi
Anak memperhatikan penjelasan guru
Anak menyusun kartu huruf menjadi kata “sapi”

- Mencocok gambar sapi


Langkah – langkah kegiatan :
Guru menyiapkan gambar sapi dan alat mencocok
Guru mencontohkan cara mencocok yang baik dan benar
Guru membagi gambar sapi dan alat cocok kepada anak
Anak mengerjakan tugas secara mandiri

- Bercerita tentang sapi


Langkah kegiatan :
Guru menyiapkan buku cerita
Guru mengkondisikan anak supaya rapih
Guru memperlihatkan buku cerita agar anak tertarik
Anak mendengarkan cerita
LK-4B FORMAT TELAAH AKTIVITAS PEMBELAJARAN

INSTRUMEN AKTIVITAS PEMBELAJARAN

Nama Pengembang Aktivitas Pembelajaran : MASNGUDAH

Kelompok usia : 5 – 6 TAHUN

Isilah tanda Y pada kolom kriteria jika memenuhi kaidah dan tanda T pada kolom kriteria
bila tidak memenuhi kaidah.

No. Aspek yang ditelaah Kriteria

Aktivitas pembelajaran sesuai Kompetensi Dasar (KD) Y


1.

Aktivitas pembelajaran sesuai dengan indikator pencapaian kompetensi


Y
2. (IPK)

Tahapan aktivitas pembelajaran mencerminkan pendekatan saintifik Y


3.

Lembar Kerja Peserta didik yang dikembangkan sesuai dengan Kompetensi


Y
4. Dasar

Lembar Kerja Peserta Didik menstimulasi siswa untuk berfikir tingkat tinggi
Y
5. (HOTS)

Terdapat Langkah-langkah atau petunjuk kegiatan pada Lembar Kerja


Y
6. Peserta Didik

Langkah-langkah atau petunjuk kegiatan pada Lembar Kerja Peserta Didik


Y
7. mudah difahami

Aktivitas pembelajaran menggunakan bahasa yang sesuai dengan kaidah


T
8. Bahasa Indonesia, untuk bahasa daerah dan bahasa asing sesuai kaidahnya.

Gandrungmangu , 16 Oktober 2019

Penelaah,
BAROKAH, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai