Anda di halaman 1dari 1

Jawablah soal berikut dengan benar dan jelas!

1. Seorang laki-laki bermata hitam kawin dengan seorang perempuan bermata biru dan
mempunyai anak pertama bermata biru.
a) Bagaimanakah genotip laki-laki tersebut?
b) Berapa kemungkinannya keturunan kedua nantinya akan bermata biru juga?
2. Perhatikan gambar meiosis dibawah ini! Jelaskan masing-masing fase tersebut!

3. Jelaskan dengan menggunakan table, terkait perbedaan ADN dan ARN yang meliputi sifat
kimianya, lokasinya dalam sel dan fungsinya!
4. Lakukan pelemparan sekeping koin uang logam sebanyak 100 kali. Gambar (jantan),
Angka (betina). Hitunglah hasil pelemparan yang diperoleh dan sajikan dalam tabel.
Tentukan:
a. Peluang munculnya angka (betina)
b. Hasil chi (x2)

Anda mungkin juga menyukai