Anda di halaman 1dari 2

LEMBAR KERJA RENCANA PEMBUATAN MEDIA

PEMBELAJARAN/ALAT PERAGA

Kompetensi Dasar :
Mata Pelajaran :
Kelas :
Tujuan Pembelajaran :
Nama Media/Alat Peraga

Materials (Peralatan dan Perlengkapan yang digunakan)/ Alat dan Bahan

Cara Pembuatan

What To Do (Tahapan Kerja)

-CONTOH RENCANA PEMBUATAN MEDIA PEMBELAJARAN/ALAT PERAGA-


Kompetensi Dasar : Operasi Bilangan Bulat
Mata Pelajaran : Matematika
Kelas : III
Tujuan Pembelajaran: Melalui Media The Magic Of Congklak Peserta didik dapat
Mengalikan dan Membagikan dua bilangan bulat dengan benar.
Nama Media/Alat Peraga
The Magic Congklak

Materials (Peralatan dan Perlengkapan yang digunakan)/ Alat dan Bahan


Alat:
o Gunting
o Cutter
Bahan:
o Kardus
o Gelas Air Mineral
o Kertas Karton
o Lem
o Kertas Origami
Cara Pembuatan
o Membuat 10 buah lubang berbentuk lingkaran dengan diameter 5 cm pada kardus
o Memotong gelas air mineral sehingga menghasilkan panjang 5 cm
o Memasukkan gelas air mineral yang telah di potong kedalam lubang-lubang yang
telah di buat
o Menempelkan kertas karton pada sisi-sisi kardus
o Membuat 2 buah amplop amplop (amplop level Belajar dan amplop Level Mahir)
o Menempelkan amplop pada sisi kiri kardus
o Membuat soal tantangan
o Memasukkan soal tantangan pada masing amplop.
o Menyiapkan batu kerikil atau sejenisnya.
What To Do (Tahapan Kerja)
Untuk menjelaskan konsep pembagian misalnya, konsep pembagian adalah penguran
berulang. Contoh, untuk menjelaskan cara mencari hasil bagi 20:5 dengan media The
Magic congklak ini kita cukup mengambl 20 buah batu kerikil, karena (20:5) dibagi
dengan 5 maka dari 20 buah kerikil itu kita ambil 5 buah, lalu letakkan pada gelas air
mineral nomor satu, ambil 5 buah lagi lalu letakkan pada nomor 2 begitu seterusnya hingga
batu kerikil yang kita ambil habis. Untuk melihat hasil perhitungannya lihat sampai nomer
berapa gelas terisi, karena berakhir pada nomer 4 maka hasil dari 20:5 = 4.

Anda mungkin juga menyukai