Anda di halaman 1dari 2

PERATURAN DAN TATA TERTIB

PANITIA PKKMB 2022

1. Memahami dan menaati pedoman pelaksanaan (PKKMB) Universitas Hamzanwadi.


2. Melaksanakan kegiatan sesuai agenda yang telah ditetapkan.
3. Selama melaksanakan kegiatan, seluruh panitia diwajibkan :
a) Menggunakan pakaian yang sudah ditentukan, sesuai dengan kode etik, dan
tidak menggunakan sendal.
b) Menampilkan perilaku dan ahlak yang baik.
c) Menggunakan Bahasa yang sopan dan santun dalam berkomunikasi.
d) Memberikan contoh yang baik kepada maba dan miba.
e) Menghormati dan menghargai sesama panitia.
f) Tidak diperbolehkan merokok di luar ruangan
4. Panitia yang melanggar peraturan akan dikenakan sanksi berupa skot jump sebanyak
25 kali.
5. Peraturan dan tata tertib yang belum tertulis dan masih dianggap perlu ditentukan
kemudian.

Anda mungkin juga menyukai