Anda di halaman 1dari 19

Pusat Pelatihan dan Pengembangan Pendidikan Anak Usia Dini Dan

Pendidikan Masyarakat
P3PAUD dan Dikmas Provinsi DKI Jakarta- 2022
• kenyataan motivasi belajar
Latar belakang… peserta didik yang masih
rendah di PKBM.
• Adanya kebijakan Pemerintah .
tentang IKM. • Pemahaman tutor dalam
Penyusunan Modul Ajar dan
• Ketidaksiapan guru di lapangan Bahan Ajar Pendidikan
utk pelaksanaan P5 terintegrasi Kesetaraan masih kurang
Mapel Ketramp.&Pemberdyaan
• Pengetahuan tutor dalam
• Metode mengajar guru yang penyusunan Kisi-Kisi & Soal
masih monoton, belum byk Ujian Pendd. Kesetaraan
perubahan Berbasis AKM msh kurang
Tujuan Pelatihan..

Meningkatkan pemahaman dan kemampuan


peserta pelatihan dalam menerapkan konsep
kurikulum merdeka (KM), penyusunan modul/
bahan ajar, melaksanakan assesmen KM
pada Pendidikan kesetaraan, Pelaksanaan
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila Pd
Pendidikan Kesetaraan dan penyusunan
Kisi-Kisi dan Soal Ujian Pendidikan
Kesetaraan Berbasis Soal AKM.
SASARAN…
• Peserta terdiri dari 200 org Tutor Kesetaraan Pkt A: 40 org
; Tutor Paket B ( 80 org) dan Tutor Paket C (80 org)
• berasal dari PKBM Negeri dan Swasta di DKI Jakarta.

• Platform :

Tanggal Pelaksanaan :
• Diklat Tutor Paket A dan B : 5-9 September 2022
• Diklat Tutor Paket C : 12-16 September 2022.
BENTUK KEGIATAN : DARING
TATAP MUKA Komunikasi WAG,
Penilaian
VICONN (full) Utk penugasan
Peserta melalui
(kehadiran dan Indv. & kelompok
google form
keaktifan di zoom) (penugasan)
Metode Pelatihan

Praktek
Ceramah Tanya jawab dan
dikskusi
MATERI PELATIHAN
No MATERI ALOKASI WAktu
1 Kebijakan Implementasi Kurikulum Merdeka Pendidikan Kesetaraan 2 JP
2 Kurikulum Operasional Satuan Pendidikan (Analisis Karakteristik Satuan 3 JP
Pendidikan, Pemetaan SKK dan Penjadwalan Pembelajaran Pendidikan
Kesetaraan)
3 Pengorganisasian Pembelajaran: 4 JP
Penurunan CP Menjadi TP dan ATP Kelompok Mata Pelajaran Umum dan
Program Pemberdayaan dan keterampilan
4 Asesmen Pendidikan Kesetaraan pada Kurikulum Merdeka 4 JP
5 Penyusunan Modul Ajar Pendidikan Kesetaraan 4 JP
6 Penyusunan Bahan Ajar Pendidikan Kesetaraan 4 JP
7 Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) Pendidikan Kesetaraan 5 JP
8 Optimalisasi Pemanfaatan Ankun belajar.id dan PMM (Pusdatikomdik) 2 JP
9 Penyusunan kisi-kisi dan Soal Ujian Kesetaraan Berbasis Soal AKM 4 JP
Jumlah 32 JPL
Indikator Per-Materi pembelajaran:
2
1. Peserta memahami mengenai cara
. 2. Peserta dapat mengorganisasikan
mengimplementasikan kurikulum kegiatan Pembelajaran, dalam hal:
1 merdeka di satuannya.
a. Memahami cara menganalisa  Penurunan CP Menjadi TP
karakteristik satuan pendidikan.
 Penurunan TP menjadi ATP pada
a. Pemetaan SKK dan Penjadwal Kelompok Mapel Umum dan
an Pembelajaran Pendidikan Ke Program Pemberdayaan serta
setaraan) keterampilan
Indikator Per-Materi pembelajaran:
5
4

3 Peserta dapat • Peserta dapat


Peserta memahami cara memahami cara
memahami cara penyusunan mengintegrasi -
penyusunan bahan ajar dalam kan muatan P5
Modul ajar dalam kurikulum dalam mapel
kurikulum merdeka. Ketrampilan dan
merdeka. Pemberdayaan
Indikator Per-Materi pembelajaran:
8
7

6 • Peserta me – Peserta
• Peserta dapat
mahami memahami cara
mengoptimalkan
pelaksanaan menyusun Kisi-
akun belajar.id
Assesmen Kisi dan Soal
dan PMM dalam
pendidikan Ujian Pendd.
menerapkan KM
kesetaraan
di satuannya. Kesetaraan Ber
dalam KM
basis Soal AKM
Tiap kelas didampingi oleh
Narsum membuat bahan moderator PB yang akan
paparan, soal pre-post, menfasilitasi, mengarahkn
menyampaikan materi, dan memantau aktivitas
memberi tugas dlm VC pembelajaran.
dan menilai tugas.

Tim IT bertugas dalam


Tim Admin akan membantu pd
pengaturan room, menjaga
proses perekrutan dan
dan memantau kondisi
pendaftaran peserta serta
jaringan internet agar tetap
melakukan penilaian tatap
kondusif selama diklat
muka selama pelatihan.
berlangsung
KRITERIA PESERTA
USIA MINIMAL
19 TAHUN 19+
MINIMAL SMA /
SEDERAJAT
SMA
MENGUASAI TEHNOLOGI
INFORMASI KOMUNIKASI

SUDAH MENGAJAR MINIMAL 2 TAHUN

BERSEDIA MENGIKUTI PELATIHAN


DARI AWAL HINGGA SELESAI
NARASUMBER
Direktorat GTK
Kesetaraan Pengurus IPABI

Dinas Pendididkan Pusast Assesment


HADIR DAN Komunikasi
AKTIF SAAT MENGIKUTI
WAG SERTIFIKAT
TATAP MUKA PRE DAN POST
(PENGUMPUL KELULUSAN
VICONN TEST
AN TUGAS)
Kewajiban Peserta

• Minimal kehadiran 90%


• Nilai teori berdasarkan hasil test
• Dan Keaktifan
• Disiplin
• Nilai tugas individu
• Menerapkan apa yang sudah diperoleh di kegiatan
pelatihan di lembaga masing-masing.
Hak Peserta
• Peserta akan memperoleh materi terkini tentang
Implementasi Kurikulum Merdeka dari kegiatan
pelatihan tatap muka Daring yang diadakan.
• Sertifikat bagi yang memenuhi kriteria kelulusan
Tata Tertib Peserta Pelatihan

Peserta wajib mengikuti seluruh


Peserta menyerahkan
kegiatan dengan berpakaian rapi dan
persyaratan dan mengisi
memasuki room meeting sebelum
formulir biodata
acara dimulai

Pastikan :
Peserta dilarang untuk share link 1. Quota internet
pelatihan kepada selain peserta 2. jaringan internet dalam kondisi
pelatihan. stabil dan tidak ada gangguan
sinyal
3. Baterai laptop/HP terisi penuh

Peserta dilarang masuk room Peserta memasuki room vicon


meeting dengan dua perangkat dengan format yang sudah
karena akan mengganggu room. ditentukan
Tata Tertib Peserta Pelatihan

Peserta memasuki room Vicon Kegiatan pelatihan daring ini


dengan kondisi microhone mempergunakan zoom meeting
dimatikan (mute).

Peserta bisa bertanya dengan


menuliskan pertanyaan di kolom
chat. kehadiran peserta dipantau melalui :
1. Kehadiran di vicon sesuai dengan
ketentuan yang ada.
Apabila diberi kesempatan peserta 2. Diskusi di room diskusi
bisa bertanya langsung dengan 3. Pengerjaan tugas-tugas
sebelumnya klik fitur raise hand
jika dipersilahkan oleh host maka
unmute microphone dan berikan
pertanyaan dengan sebelumnya
memperkenalkan diri Peserta yang tidak mematuhi tata
tertib dengan terpaksa akan
dikeluarkan oleh host/admin.
TERIMAKASIH…

Anda mungkin juga menyukai