Anda di halaman 1dari 3

KERANGKA ACUAN KERJA

(KAK)

PEKERJAAN:

Peningkatan Jalan Lingkungan Mercubuana

PEMERINTAH KABUPATEN TULANG BAWANG BARAT

DINAS PEKERJAAN UMUM


DAN PENATAAN RUANG

Tahun Anggaran 2022


Satuan Kerja Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten
Nama Organisasi : Tulang Bawang Barat

Pekerjaan ini dibiayai dari sumber pendanaan APBD Tahun


Sumber Dana : anggaran 2022 dengan Nilai Pagu 1.045.183.000Rupiah.

JENIS KONTRAK Gabungan Lump Sum dan Harga Satuan


Kontrak berdasarkan cara :
pembayaran
Kontrak berdasarkan Tahun Tunggal
pembebanan Tahun :
Anggaran

Kontrak Sumber Pendanaan Pengadaan Tunggal


:

MATA UANG PENAWARAN


DAN CARA PEMBAYARAN

Mata Uang yang digunakan Rupiah


:
Pembayaran dilakukan Termin
dengan cara :

Jabatan
Pengalaman
Daftar Personil/tenaga : No dalam SKA/SKK Julmah
Kerja (Tahun)
ahli/teknis/terampil minimal Pekerjaan
yang diperlukan
Untuk pelaksanaan pekerjaan SKT Pelaksana
1 Pelaksana 2 Th Lapangan Pekerjaan 1 Org
Jalan (TS 028) Kls I

SKA Ahli K3
2 Ahli K3 0 Th 1 Org
Konstruksi

Daftar peralatan utama : a. Instalasi Pencampuran Aspal harus mempunyai sertifikat “laik operasi”,
minimal yang diperlukan yang masih berlaku yang dikeluarkan oleh Instansi Berwenang.
untuk penyelesaian pekerjaan. b. Asphalt Mixing Plant, AMP Harus dilengkapi dengan alat pengumpul debu
(Wajib diisi jika di konstruksi (dust Collector) yang lengkap yaitu system pusaran kering (dry cyclone)
dan pusaran basah (wet cyclone) sehingga tidak menimbulkan
/jasaLainnya, optional di
pencemaran debu.
barang)
Peralatan lain dilapangan:
1.Dump Truck 5 Ton (2 Unit)
2.Asphalt Finisher 10 Ton (1 Unit)
3.P. Tyre Roller 8-10 Ton (1 Unit)
4.Tandem Roller 6-8 Ton (1 Unit)
5.Vibratory Roller 5-8 Ton (1 Unit)
6.Asphalt Mixing Plant (AMP) Kapasitas Minimal 50 Ton (1 Unit)
JAMINAN PELAKSANAAN
Masa berlaku jaminan : 120 (seratus dua puluh) hari sejak ditandatangani kontrak
pelaksanaan

Jaminan pelaksanaan : PPK Peningkatan Jalan Lingkungan Mercubuana


ditujukan kepada Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kab. Tulang
Bawang Barat

Jaminan pelaksanaan : Kas Daerah


dicairkan dan disetorkan pada

JAMINAN UANG MUKA Uang muka diberikan paling tinggi sebesar 30 % (tiga puluh
persen) dari Harga Kontrak.

Nilai jaminan uang muka : Nilai Jaminan UM Sesuai dengan pengajuan Uang Muka

Jaminan uang muka ditujukan : PPK Peningkatan Jalan Lingkungan Mercubuana


kepada Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kab. Tulang
Bawang Barat

Jaminan uang muka dicairkan : Kas Daerah


dan disetorkan pada

JAMINAN PEMELIHARAAN *) Apabila Tidak Ada Retensi


Masa berlaku jaminan Minimal 10 % (sepuluh persen)dari Nilai Kontrak
pemeliharaan selama Jaminan
pemeliharaan ditujukan : PPK Peningkatan Jalan Lingkungan Mercubuana Daerah Dinas Pekerjaan
kepada Umum dan Penataan Ruang Kab. Tulang Bawang Barat

Jaminan pemeliharaan : Kas Daerah


dicairkan dan disetorkan pada

Masa Pelaksanaan selama 120 (seratus dua puluh) hari kalender hari kalender Terhitung sejak
Tanggal Mulai Kerja yang tercantum dalam SPMK.

Masa Pemeliharaan berlaku selama 180 (Seratus Delapan Puluh) hari kalender Terhitung sejak
Tanggal Penyerahan Pertama Pekerjaan (PHO).

Melampirkan surat pernyataan tidak menuntut akibat ketidak tersediaan anggaran karena
kebijakan pemerintah

Tabel Identifikasi Bahaya

No Uraian Pekerjaan Identifikasi Bahaya


- Terjadi Kecelakaan Akibat Alat Berat
- Terjadi iritasi pada mata, kulit dan
1 Perkerasaan Aspal paru-paru akibat debu agregat
- Terluka Akibat alat bantu karena
metode pekerjaan yang salah

Anda mungkin juga menyukai