Anda di halaman 1dari 9

Direktorat Jenderal Perbendaharaan

Kementerian Keuangan Republik Indonesia

Petunjuk
Teknis.
Modul Aset

No.
SALDO AWAL BARANG BERSEJARAH

© SITP 2021
Direktorat Jenderal Perbendaharaan
Kementerian Keuangan Republik Indonesia Modul Aset

© SITP 2021
Direktorat Jenderal Perbendaharaan
Kementerian Keuangan Republik Indonesia

1. Menu saldo awal untuk Barang Bersejarah digunakan untuk


mencatat Barang Bersejarah yang telah memperoleh
penetapan hukum sebagai barang bersejarah disebabkan
kepentingan pelestarian budaya, lingkungan atau bersejarah
sebelum tahun berjalan namun belum dilakukan pencatatan
pada tahun tersebut sehingga baru dicatat pada tahun
berjalan.
2. Teknis perekaman Saldo Awal Aset Bersejarah, sama dengan
DESKRIPSI SINGKAT perekaman saldo awal pada aset BMN yang lainnya, yang
berbeda adalah pada aset bersejarah tidak memasukkan
nilainya dan diminta untuk mengisikan lokasi asetnya.
3. Hasil perekaman tersebut juga tidak menghasilkan jurnal.
4. Ilustrasi :
Terdapat penemuan 1 unit Prasasti di area situs Candi Sewu,
Jawa Tengah pada bulan Juni 2017 (TAYL), dan terbit surat
penetapannya sebagai Aset Bersejarah pada tanggal 10 Juni
2017 (TAYL). Aset tersebut dicatat oleh Satker Balai Pelestarian
Cagar Budaya Jawa Tengah pada tanggal 10 Juni 2020

© SITP 2021
Direktorat Jenderal Perbendaharaan
Kementerian Keuangan Republik Indonesia Modul Aset

Berikut ini adalah langkah-langkah merekam Saldo Awal Barang Bersejarah


Langkah Pertama

© SITP 2021
Direktorat Jenderal Perbendaharaan
Kementerian Keuangan Republik Indonesia

Langkah Pertama

1. Pilih menu RUH >> Transaksi BMN Bersejarah >> Saldo Awal, lalu klik Rekam
2. Pilih Kode Barang Bersejarah yang akan direkam sebagai saldo awal
3. Isikan jumlah Barang Bersejarah yang akan direkam sebagai saldo awal
4. Pilih tanggal pembukuan sesuai dengan dokumen sumber
5. Pilih kondisi Barang Bersejarah, apakah Baik, Rusak Ringan atau Rusak Berat
6. Pilih tanggal perolehan sesuai dengan dokumen sumber, yaitu harus tahun anggaran yang
sebelumnya
7. Isikan kuantitas dari Barang Bersejarah yang akan direkam sebagai saldo awal
8. Isikan lokasi fisik dari Barang Bersejarah tersebut berada
9. Isikan Rincian Lain Aset meliputi :
a. Asal Perolehan dari mana
b. Nomor bukti perolehan
c. Merk/type
d. Keterangan yang diperlukan sebagai penjelasan atas BMN Bersejarah yang akan direkam
10.Klik tombol <Simpan>

© SITP 2021
Direktorat Jenderal Perbendaharaan
Kementerian Keuangan Republik Indonesia

Terima
Kasih

© SITP 2021
Direktorat Jenderal Perbendaharaan
Kementerian Keuangan Republik Indonesia

PanduSAKTI,
Kitab sakti untuk
Jawara sejati!

© SITP 2021
Direktorat Jenderal Perbendaharaan
Kementerian Keuangan Republik Indonesia

Subscribe SAKTI,
Untuk dapatkan
jurus SAKTI terkini!

youtube.com/SAKTI

© SITP 2021
Direktorat Jenderal Perbendaharaan
Kementerian Keuangan Republik Indonesia

Tanya Jawab

© SITP 2021

Anda mungkin juga menyukai