Anda di halaman 1dari 2

REVISI KETENTUAN SCREENING COVID 19 PADA PASIEN RAWAT INAP

A. Pasien Anak dr.H.Akil Baehaqi, Sp.A


1. Semua pasien bayi dan anak usia 0-18 th
Wajib Swab Antigen
2. Kecuali Bayi Baru Lahir yg lahirnya di Arvita Bunda dengan ibu non covid, BBL
tersebut tidak perlu di lakukan swab antigen.

B. Pasien Penyakit Dalam dr.Isti Haryanti,M.Sc., Sp.PD


1. Wajib Rapid Antibodi
2. Wajib Swab Antigen
3. Wajib Rontgen thorax

C. Pasien Obgyn dr.Hj.Winarni Risanto, Sp.OG dan dr. Eva Martiana, Sp.OG
 Pasien Pre OP ELEKTIF
1. Wajib Rapid Antibodi
2. Wajib Swab antigen dengan Nilai COI
3. Rontgen Thorax

 Pasien Pre OP EMERGENCY


1. Wajib Rapid Antibodi CITO
2. Wajib Swab Antigen CITO
3. Rontgen Thorax CITO di RSKIA Arvita Bunda jika kondisi pasien masih
memungkinkan

 Pasien Non Tindakan (HEG, Ab.Imminens,Anemia)


1. Wajib Rapid Antibodi
2. Wajib Swab Antigen

 Pasien Partus Spontan


1. Wajib Rapid Antibodi
2. Wajib Swab Antigen
3. Wajib Rontgen Thorax AP/PA sebelum pemasangan infus/tindakan rawat inap
(RO dilakukan bila kondisi pasien dan janin memungkinkan)

 Pasien Curetage
1. Wajib Rapid Antibodi
2. Wajib Swab Antigen
3. Wajib Rontgen Thorax AP/PA sebelum pemasangan infus/tindakan rawat inap

D. Pasien Dokter Umum di UGD yang ingin di infuse 1 flabot karena Atas Permintaan
Pasien, WAJIB SWAB ANTIGEN DULU. Jika pasien menolak swab antigen, maka
tidak bisa di lakukan tindakan observasi cairan infuse 1 flabot di UGD. Karena risiko
berlama-lama di dalam Ruangan UGD. Risiko untuk petugas dan pasien lain.

E. Jika Pasien dalam kategori SUSPEC COVID 19 akan di lakukan tindakan, sebaiknya
petugas memakai APD level 3

Anda mungkin juga menyukai